LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Uji Coba Ganjil Genap di Margonda Raya, Depok
Sumber :
  • Mely Kasna

Uji Coba Ganjil Genap di Jalan Margonda Depok Diberlakukan, Lalu Lintas Tetap Padat

Uji coba pemberlakuan sistem ganjil genap (gage) di Depok, mulai diberlakukan hari ini, Sabtu (4/12/2021) mulai pukul 12.00 WIB sampai pukul 18.00 WIB. 

Sabtu, 4 Desember 2021 - 13:09 WIB

Depok, Jawa Barat - Uji coba pemberlakuan sistem ganjil genap (gage) bagi kendaraan roda empat di Depok, Jawa Barat. mulai diberlakukan hari ini, Sabtu (4/12/2021). Aturan diterapkan mulai pukul 12.00 WIB sampai pukul 18.00 WIB. 

Salah satu titik pemeriksaan ganjil genap berada di Simpang Ramanda, Pancoran Mas. Dari pantauan di lokasi, volume kendaraan yang melintas menuju Jalan Margonda, terbilang padat.

Plang pemberitahuan serta barrier juga sudah dipasang. Ada 6 titik pemeriksaan mulai dari Simpang Ramanda hingga Fly Over Universitas Indonesia, begitupun sebaliknya. 

Petugas Satlantas Polres Depok bersama dengan Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Depok lalu memisahkan kendaraan yang berpelat ganjil dan genap. 

Baca Juga :

Di tanggal 4 yang merupakan angka genap, mobil berpelat genap dipersilakan menuju ke arah Margonda. Namun, mobil berpelat ganjil diarahkan memutar melalui Jalan Arif Rahman Hakim.

Namun Gage ini tidak berlaku bagi motor, transportasi umum, serta kendaraan dinas, dan transportasi yang memiliki urgensi seperti ambulans dan mobil pemadam kebakaran.

Kasat Lantas Pokres Metro Depok Kompol Jhoni Eka Putra mengatakan, dari kajian minggu-minggu sebelumnya, volume kendaraan khusus di Jalan Margonda pada hari Sabtu dan Minggu mecapai 50 ribu kendaraan. 

"Pekan-pekan lalu, di hari Sabtu saja kendaraan yang terpantau di Google Count mencapai 54 ribu kendaraan, sementara di hari Minggu sekitar 50 ribu kendaraan," ucap Jhoni saat ditemui di lokasi.

Dan dari hasil analisis, penerapan gage ini memungkinkan untuk mengurangi kendaraan khususnya di Jalan Margonda dengan cukup signifikan. 

"Dari hasil analisa kami, bisa menekan volume kendaraan hingga sekitar 30 persen," ujarnya. 

Penerapan gage di Jalan Margonda melibatkan sekira 150 personel gabungan baik dari kepolisian dan Dishub. 

"Nanti mereka bergantian tugasnya, dari pukul 12 sampai jam 3 sore, dilanjut pukul 3 sampai jam 6 sore," tandasnya. (Mely Kasna/act)

Baca Juga :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Fakta Baru Kasus Mahasiswa STIP Jakarta Utara Tewas, Keluarga Korban Ungkap Perilaku Senior

Fakta Baru Kasus Mahasiswa STIP Jakarta Utara Tewas, Keluarga Korban Ungkap Perilaku Senior

Putu Satria Ananta seorang Mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu Pelayaran (STIP), Jakarta Utara tewas ditangan seniornya usai alami sejumlah aksi penganiayaan.
Sadis! Anak Korban Perampokan Dan Pembunuhan Di Garut Berhasil Selamat Setelah Berpura-pura Mati Disamping Jasad Ibunya

Sadis! Anak Korban Perampokan Dan Pembunuhan Di Garut Berhasil Selamat Setelah Berpura-pura Mati Disamping Jasad Ibunya

Perampokan dan pembunuhan di Garut, Jawa Barat, mulai terkuak. Pelakunya ternyata orang dekat yaitu keponakan korban.
Witan Sulaeman dan Wasit Dominasi Pemberitaan Media Massa Selama Pertandingan Timnas Indonesia U-23 Vs Guinea

Witan Sulaeman dan Wasit Dominasi Pemberitaan Media Massa Selama Pertandingan Timnas Indonesia U-23 Vs Guinea

PT Binokular Media Utama (Binokular) mengungkap data bahwa kinerja wasit Francois Letexier dan Witan Sulaeman dalam laga play-off Timnas Indonesia U-23 versus Guinea U-23, di INF Clairefontaine, Paris, Perancis, Kamis (9/5), mendominasi pemberitaan media massa.
Bojan Hodak Kirim Peringatan Jelang Pertemuan Bali United Vs Persib Bandung di Championship Series Liga 1

Bojan Hodak Kirim Peringatan Jelang Pertemuan Bali United Vs Persib Bandung di Championship Series Liga 1

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak, menyampaikan peringatan kepada Bali United jelang pertandingan semifinal leg pertama Championship Series Liga 1 2023/2024 di Training Center (TC) Bali United, Selasa (14/5).
OMG Indonesia Promosikan Rohan Mahajan Jadi Chief Operating Officer – Media Services

OMG Indonesia Promosikan Rohan Mahajan Jadi Chief Operating Officer – Media Services

Omnicom Media Group (OMG) Indonesia mengangkat Managing Partner di PHD Indonesia, Rohan Mahajan, menjadi Chief Operating Officer – Media Services.
Viral Aksi Pengendara Motor Acungkan Celurit ke Pengguna Jalan di Pantura Pemalang

Viral Aksi Pengendara Motor Acungkan Celurit ke Pengguna Jalan di Pantura Pemalang

Seorang pengendara motor di Pemalang, Jawa Tengah, viral di media sosial baru-baru ini ketika mengancam sejumlah orang yang tengah menumpang di bak truk tronton. 
Trending
Sadis! Anak Korban Perampokan Dan Pembunuhan Di Garut Berhasil Selamat Setelah Berpura-pura Mati Disamping Jasad Ibunya

Sadis! Anak Korban Perampokan Dan Pembunuhan Di Garut Berhasil Selamat Setelah Berpura-pura Mati Disamping Jasad Ibunya

Perampokan dan pembunuhan di Garut, Jawa Barat, mulai terkuak. Pelakunya ternyata orang dekat yaitu keponakan korban.
Fakta Baru Kasus Mahasiswa STIP Jakarta Utara Tewas, Keluarga Korban Ungkap Perilaku Senior

Fakta Baru Kasus Mahasiswa STIP Jakarta Utara Tewas, Keluarga Korban Ungkap Perilaku Senior

Putu Satria Ananta seorang Mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu Pelayaran (STIP), Jakarta Utara tewas ditangan seniornya usai alami sejumlah aksi penganiayaan.
Omongan Eks Pelatih Guinea Akhirnya Terbukti, Dulu Pernah Suruh Timnas Indonesia Jangan Lakukan Ini saat Lawan Negaranya dan Sekarang...

Omongan Eks Pelatih Guinea Akhirnya Terbukti, Dulu Pernah Suruh Timnas Indonesia Jangan Lakukan Ini saat Lawan Negaranya dan Sekarang...

Morlaye Cisse yang pernah melatih Guinea di Piala Afrika U23 lalu pernah memberi peringatan kepada Timnas Indonesia jelang play-off antar benua Olimpiade Paris.
Reaksi AFC usai Timnas Indonesia U-23 Gagal ke Olimpiade, Tak Disangka Katanya Tim Asuhan Shin Tae-yong Itu ...

Reaksi AFC usai Timnas Indonesia U-23 Gagal ke Olimpiade, Tak Disangka Katanya Tim Asuhan Shin Tae-yong Itu ...

Reaksi AFC usai Timnas Indonesia U-23 dikalahkan Guinea pada pertandingan playoff Olimpiade Paris 2024 di Clairefontaine, Prancis, Kamis (9/5/2024).
Seusai Timnas Indonesia U-23 Gagal Lolos ke Olimpiade, PSSI Ungkap Hal Mengejutkan Soal Kontrak Shin Tae-yong

Seusai Timnas Indonesia U-23 Gagal Lolos ke Olimpiade, PSSI Ungkap Hal Mengejutkan Soal Kontrak Shin Tae-yong

Seusai laga playoff Olimpiade 2024 antara Timnas Indonesia U-23 melawan Guinea, anggota Exco PSSI, Arya Sinulingga mengungkapkan fakta mengejutkan soal kontrak Shin Tae-yong.
Resmi! Timnas Indonesia Lolos ke Prancis dan Tampil di Kompetisi Top Eropa Toulon Cup 2024 Segrup dengan Italia

Resmi! Timnas Indonesia Lolos ke Prancis dan Tampil di Kompetisi Top Eropa Toulon Cup 2024 Segrup dengan Italia

Meski gagal tampil di Olimpiade Paris 2024, namun Timnas Indonesia bakal mentas di kompetisi tenar Eropa lain bertajuk Toulon Cup 2024 dengan sejumlah kuat.
Akun Instagram Ketua PSSI Erick Thohir Banjir Komentar Netizen Usai Laga Timnas Indonesia U-23 Vs Guinea, Darius Sinathrya Sampai Ikut-ikutan

Akun Instagram Ketua PSSI Erick Thohir Banjir Komentar Netizen Usai Laga Timnas Indonesia U-23 Vs Guinea, Darius Sinathrya Sampai Ikut-ikutan

Akun Instagram Ketua PSSI Erick Thohir dibanjiri komentar netizen usai laga Timnas Indonesia U-23 Vs Guinea. Darius Sinathrya sampai ikut-ikutan berkomentar.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Apa Kabar Indonesia Malam
03:00 - 03:30
Kabar Utama
03:30 - 04:00
Telusur
04:00 - 04:30
Assalamualaikum Nusantara
04:30 - 06:00
Kabar Pagi
06:00 - 06:30
Kabar Arena Pagi
Selengkapnya