News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Sukses Kelola Keuangan dan Komunikasi Publik, Jasa Raharja Raih Best Brand Popularity 2024

Jasa Raharja meraih penghargaan sebagai Best Brand Popularity dalam ajang Indonesia Best Financial Awards 2024 kategori Social Insurance. Penghargaan ini diberikan oleh The Iconomics dalam acara yang digelar di Jakarta pada Kamis, (1910/2024).
Kamis, 31 Oktober 2024 - 10:15 WIB
Jasa Raharja meraih penghargaan sebagai Best Brand Popularity dalam ajang Indonesia Best Financial Awards 2024 kategori Social Insurance.
Sumber :
  • Istimewa

tvOnenews.com - Jasa Raharja meraih penghargaan sebagai Best Brand Popularity dalam ajang Indonesia Best Financial Awards 2024 kategori Social Insurance. Penghargaan ini diberikan oleh The Iconomics dalam acara yang digelar di Jakarta pada Kamis, (1910/2024).

Direktur Keuangan Jasa Raharja, Bayu Rafisukmawan, menyampaikan bahwa penghargaan ini merupakan salah satu bukti komitmen Jasa Raharja dalam mengelola keuangan perusahaan dengan transparan dan akuntabel, serta wujud komunikasi publik yang baik kepada pemangku kepentingan. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Penghargaan ini merupakan hasil dari kerja keras seluruh tim dalam menerapkan prinsip-prinsip tata kelola yang baik, serta inovasi dalam pengelolaan keuangan perusahaan," ujarnya setelah menerima penghargaan tersebut.

Bayu menambahkan bahwa Jasa Raharja terus beradaptasi dan berinovasi untuk menghadapi tantangan yang ada. Salah satunya berupaya untuk meningkatkan efisiensi operasional dan memberikan pelayanan terbaik bagi masyarakat, khususnya dalam hal perlindungan dasar bagi korban kecelakaan lalu lintas dan penumpang umum. Atas penghargaan itu, Bayu menyampaikan apresiasi kepada The Iconomics dan seluruh pihak yang terlibat dalam penyelenggaraan acara ini. 

"Penghargaan ini akan menambah motivasi bagi kami untuk terus meningkatkan kinerja dan memberikan kontribusi positif bagi masyarakat serta industri jasa keuangan di Indonesia," tutupnya.

Indonesia Best Financial Awards merupakan ajang tahunan yang diselenggarakan oleh The Iconomics untuk memberikan apresiasi kepada perusahaan-perusahaan jasa keuangan terbaik di Indonesia. Adapun, para penerima penghargaan diperoleh berdasarkan survei dengan lebih dari 10.000 responden dari 10 kota besar di Indonesia.(chm)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Ada Peran Penting Hendra Setiawan di Balik Keberhasilan Sabar/Reza ke Semifinal Indonesia Masters 2026

Ada Peran Penting Hendra Setiawan di Balik Keberhasilan Sabar/Reza ke Semifinal Indonesia Masters 2026

Sabar/Reza melaju ke semifinal Indonesia Masters 2026 usai mengalahkan ganda Malaysia.
Tambahan 29 Emas! Indonesia Kokoh di Posisi Kedua ASEAN Para Games 2025

Tambahan 29 Emas! Indonesia Kokoh di Posisi Kedua ASEAN Para Games 2025

Kontingen Indonesia masih kokoh menempati peringkat kedua klasemen sementara ASEAN Para Games (APG) 2025 setelah terus menambah perolehan medali hingga hari ketiga pelaksanaan ajang tersebut.
Carrick Sindir Ruben Amorim? Sang Pelatih Malah Puji Habis-habisan Bintang Muda MU

Carrick Sindir Ruben Amorim? Sang Pelatih Malah Puji Habis-habisan Bintang Muda MU

Michael Carrick memuji Kobbie Mainoo sebagai simbol regenerasi Manchester United (MU). Gelandang muda itu kembali bersinar dan masuk rencana kontrak baru klub.
Janggal Meninggalnya Lula Lahfah, Polisi Periksa Apartemen Kekasih Reza Arap

Janggal Meninggalnya Lula Lahfah, Polisi Periksa Apartemen Kekasih Reza Arap

Polisi masih mendalami soal meninggalnya selebgram Lula Lahfah yang ditemukan di Apartemen Essence Dharmawangsa, Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026) malam.
Dikabarkan Overdosis? Polisi Bilang Begini Soal Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia

Dikabarkan Overdosis? Polisi Bilang Begini Soal Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia

Dunia maya digegerkan dengan adanya informasi soal selebgram Lula Lahfah ditemukan meninggal dunia di Apartemen Essence Dharmawangsa, Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026) malam.
Pemain Eropa Merumput di Indonesia, John Herdman Ungkap Manfaat Besar di Timnas Indonesia

Pemain Eropa Merumput di Indonesia, John Herdman Ungkap Manfaat Besar di Timnas Indonesia

Pelatih timnas Indonesia John Herdman menegaskan keputusan para pemain diaspora bermain di kompetisi domestik tidak dipandang sebagai hal negatif.

Trending

Selebgram Lula Lahfah Dikabarkan Meninggal Dunia, Trending di X Kekasih Reza Arap Itu Disebut OD

Selebgram Lula Lahfah Dikabarkan Meninggal Dunia, Trending di X Kekasih Reza Arap Itu Disebut OD

Akun instagram milik selebgram sekaligus artis Lula Lahfah diserbu netizen usai kekasih dari Reza Arap itu dikabarkan meninggal dunia.
Dikabarkan Overdosis? Polisi Bilang Begini Soal Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia

Dikabarkan Overdosis? Polisi Bilang Begini Soal Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia

Dunia maya digegerkan dengan adanya informasi soal selebgram Lula Lahfah ditemukan meninggal dunia di Apartemen Essence Dharmawangsa, Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026) malam.
Polda Metro Jaya Benarkan Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia, Pacar Reza Arap Ditemukan di Apartemen

Polda Metro Jaya Benarkan Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia, Pacar Reza Arap Ditemukan di Apartemen

Polda Metro Jaya mengungkap selebgram Lula Lahfah, pacar Reza Arap ditemukan meninggal dunia di apartemen di Dharmawangsa, Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026).
Pemain Eropa Merumput di Indonesia, John Herdman Ungkap Manfaat Besar di Timnas Indonesia

Pemain Eropa Merumput di Indonesia, John Herdman Ungkap Manfaat Besar di Timnas Indonesia

Pelatih timnas Indonesia John Herdman menegaskan keputusan para pemain diaspora bermain di kompetisi domestik tidak dipandang sebagai hal negatif.
Janggal Meninggalnya Lula Lahfah, Polisi Periksa Apartemen Kekasih Reza Arap

Janggal Meninggalnya Lula Lahfah, Polisi Periksa Apartemen Kekasih Reza Arap

Polisi masih mendalami soal meninggalnya selebgram Lula Lahfah yang ditemukan di Apartemen Essence Dharmawangsa, Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026) malam.
Pep Guardiola Kibarkan Bendera Putih? Blak-blakan Sebut Arsenal Tim Terbaik Saat Ini

Pep Guardiola Kibarkan Bendera Putih? Blak-blakan Sebut Arsenal Tim Terbaik Saat Ini

Pep Guardiola mengakui Arsenal sebagai tim terbaik dunia saat ini. Manchester City menghadapi tantangan berat mengejar puncak klasemen Liga Inggris musim ini.
Carrick Sindir Ruben Amorim? Sang Pelatih Malah Puji Habis-habisan Bintang Muda MU

Carrick Sindir Ruben Amorim? Sang Pelatih Malah Puji Habis-habisan Bintang Muda MU

Michael Carrick memuji Kobbie Mainoo sebagai simbol regenerasi Manchester United (MU). Gelandang muda itu kembali bersinar dan masuk rencana kontrak baru klub.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT