LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Logo Muktamar Ke-34 NU di Lampung
Sumber :
  • ANTARA

Muktamar NU dan Kompetisi Murid Gus Dur

Sosok yang meramaikan bursa Calon Ketua Umum PBNU 2021-2026 dalam Muktamar Ke-34 NU di Lampung itu mirip ajang kompetisi dari murid-murid Gus Dur sendiri yakni Gus Yahya Cholil Staquf, Said Aqil Sirodj, dan As'ad Ali

Kamis, 23 Desember 2021 - 15:26 WIB

Jakarta - Bulan Desember bisa saja dianggap sebagai bulan mantan Ketua Umum PBNU dan mantan Presiden KH Abdurrahman Wahid (Gus Dur), karena tokoh demokrasi itu wafat pada 30 Desember 2009 atau 12 tahun silam.

Meski belasan tahun, namun ketokohannya tetap menjadi rujukan, bahkan Muktamar ke-34 Nahdlatul Ulama (NU) yang diadakan di Lampung pada bulan Desember (21-24 Desember 2021) pun mengait dengan namanya, karena para calon Ketua Umum PBNU memiliki kedekatan dengannya.

Gaung sosok Gus Dur di Bulan Desember dan di Muktamar ke-34 NU itu agaknya terkait dengan peran strategis NU dalam menjaga negeri ini dari perpecahan, yang peran strategis NU itu mengemuka berkat wacana yang disuarakan cucu pendiri NU KH Hasyim Asy'ari itu.

"Apapun alasannya, Indonesia nggak boleh pecah, termasuk pecah karena alasan agama," kata mantan Ketua Umum PBNU KH Abdurrahman Wahid (Gus Dur) sebagaimana dikutip 'santri' Prof KH Imam Ghozali Said dalam dialog podcast arrahim.id (18/12/2021).

Baca Juga :

Untuk menghindari perpecahan Indonesia yang disebabkan agama, Gus Dur menyebutkan Islam harus diperjuangkan dalam konteks substansi, sebab bila Islam diperjuangkan secara formal hukum/teknis atau formalisasi Islam, maka akan bermasalah terus dengan penganut agama lain, mengingat kondisi bangsa ini sangat majemuk dalam suku, agama, ras, dan antar-golongan, sehingga mudah mengundang perpecahan, padahal perpecahan itu membuat ibadah pun menjadi sulit.

"Jangan memperjuangkan formalisasi hukum Islam, formalisasi hukum Islam itu hanya untuk penganut Islam, jadikan Islam itu sebagai ruh atau substansi. Sekulerisasi jangan dibiarkan, tapi Islam juga jangan membuat orang menjadi terancam dan membuat orang lain takut, ajarkan Islam dengan pendekatan kultural, bukan dari pendekatan atas atau formal, jadikan Islam bisa diterima kelompok lain," kata Gus Dur.

Entah kebetulan atau tidak, sosok yang meramaikan bursa Calon Ketua Umum PBNU 2021-2026 dalam Muktamar Ke-34 NU di Lampung itu mirip ajang kompetisi dari murid-murid Gus Dur sendiri yakni Gus Yahya Cholil Staquf, Said Aqil Sirodj, dan As'ad Ali, meski nama terakhir disebut sebagai "calon alternatif" bila kompetisi Gus Yahya dan Said Aqil menemui jalan buntu.

 

1. Yahya Cholil Staquf

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Puncak Haji 2024, Ini yang Wajib Dilakukan Jemaah Indonesia Jika Ditinggalkan Tidak Sah Ibadahnya, Simak Penjelesannya

Puncak Haji 2024, Ini yang Wajib Dilakukan Jemaah Indonesia Jika Ditinggalkan Tidak Sah Ibadahnya, Simak Penjelesannya

Berikut 6 rukun haji wajib dilaksanakan oleh calon jemaah haji 2024 indonesia, bila tidak dilakukan akan batal ibadahnya. Simak penjelasannya.
Garuda Asia Siap Unjuk Gigi, Tangan Kanan Shin Tae-yong Sebut Persiapan Timnas Indonesia Sudah 75 Persen Jelang Piala AFF U-16

Garuda Asia Siap Unjuk Gigi, Tangan Kanan Shin Tae-yong Sebut Persiapan Timnas Indonesia Sudah 75 Persen Jelang Piala AFF U-16

Pelatih Timnas Indonesia U-16, Nova Arianto mengatakan persiapan anak asuhnya sudah 75 persen untuk berlaga di Piala AFF U-16 yang berlangsung 21 Juni nanti.
Persiapan Wukuf, Secara Bergelombang Jamaah Indonesia Terus Tiba di Arafah

Persiapan Wukuf, Secara Bergelombang Jamaah Indonesia Terus Tiba di Arafah

Jamaah calon haji Indonesia secara bergelombang mulai berdatangan dan menempati tenda-tenda di Arafah untuk persiapan melaksanakan wukuf.
Hasil Euro 2024 Jerman vs Skotlandia: Terlalu Perkasa, Tuan Rumah Pesta Gol 5-1

Hasil Euro 2024 Jerman vs Skotlandia: Terlalu Perkasa, Tuan Rumah Pesta Gol 5-1

Hasil pertandingan Euro 2024 Jerman vs Skotlandia pada Sabtu (15/06/24) dini hari WIB, tuan rumah terlalu perkasa dan sukses menang telak 5-1 di laga pembuka.
Mendadak Sambangi Warga Cempaka Putih di Tengah Isu Jadi Kandidat Pilgub 2024 DKI Jakarta, Kaesang Pangerap 'Ogah' Disamakan Jokowii

Mendadak Sambangi Warga Cempaka Putih di Tengah Isu Jadi Kandidat Pilgub 2024 DKI Jakarta, Kaesang Pangerap 'Ogah' Disamakan Jokowii

Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI), Kaesang Pangerap menyambangi warga Cempaka Putih, Jakarta Pusat di tengah santer namanya menjadi kandidat Pilgub 2024 DKI Jakarta.
Waktu Subuh Kurang 10 Menit Lagi, Apakah Masih Bisa Shalat Tahajud? Kata Buya Yahya Lebih Afdhol Kalau...

Waktu Subuh Kurang 10 Menit Lagi, Apakah Masih Bisa Shalat Tahajud? Kata Buya Yahya Lebih Afdhol Kalau...

Muncul pertanyaan, bagaimana jika waktu kira-kira kurang 10 menit lagi waktu subuh, apakah masih diperbolehkan shalat tahajud?.
Trending
Kasus Pembunuhan Vina dan Eky Cirebon Disebut Hasil Skenario Iptu Rudiana, Eks Wakapolri Minta Jokowi Bertanggungjawab

Kasus Pembunuhan Vina dan Eky Cirebon Disebut Hasil Skenario Iptu Rudiana, Eks Wakapolri Minta Jokowi Bertanggungjawab

Kasus pembunuhan Vina dan Eky di Cirebon, Jawa Barat bak benang khusus yang sulit terurai pengungkapannya oleh kepolisian usai bermunculan spekulasi di publik.
Debutan Liga 1 Buat Kejutan Lagi, Setelah Rekrut Tandem Bintang Inter Milan, Kini Malut United Gaet Eks Bek Juventus di Bursa Transfer

Debutan Liga 1 Buat Kejutan Lagi, Setelah Rekrut Tandem Bintang Inter Milan, Kini Malut United Gaet Eks Bek Juventus di Bursa Transfer

Kejutan kembali dilakukan klub debutan di Liga 1 musim depan, Malut United yang resmi datangkan mantan bintang Juventus, Cassio Scheid pada bursa transfer.
Termasuk Eks Mesin Gol Timnas Indonesia Berdarah Belanda, Persik Resmi Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Liga 1 24/25

Termasuk Eks Mesin Gol Timnas Indonesia Berdarah Belanda, Persik Resmi Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Liga 1 24/25

Kejutan dilakukan klub Persik Kediri di bursa transfer Liga 1 24/25 dengan melepas empat pemain mereka termasuk mantan penggawa Timnas Indonesia, Irfan Bachdim.
Ini Jadwal Lempar Jumrah Jemaah Haji Indonesia, Ada Waktu Larangan

Ini Jadwal Lempar Jumrah Jemaah Haji Indonesia, Ada Waktu Larangan

Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi hari ini, Jumat (14/6/2024) merilis jadwal lontar atau lempar jumrah Aqabah dan Hari Tasyriq bagi jemaah haji Indonesia.
Persib Bandung Harus Hati-hati, Meski Punya Kontrak Panjang 3 Pemain Asing Ini Bisa Hengkang Kapan Saja Karena Bawa Juara

Persib Bandung Harus Hati-hati, Meski Punya Kontrak Panjang 3 Pemain Asing Ini Bisa Hengkang Kapan Saja Karena Bawa Juara

Gelar juara Liga 1 2023/2024 membuat pemain khususnya pemain asing Persib Bandung menjadi incaran selama bursa transfer ini. 
Baca Satu Surat ini usai Shalat Tahajud, Kunci Pembuka Rezeki Paling Dahsyat, Kata Ustaz Khalid Basalamah Mulai Sekarang...

Baca Satu Surat ini usai Shalat Tahajud, Kunci Pembuka Rezeki Paling Dahsyat, Kata Ustaz Khalid Basalamah Mulai Sekarang...

Ustaz Khalid Basalamah membocorkan ada satu amalan pembuka kunci rezeki kembali deras setelah shalat tahajud dari satu surat ini, dijamin efeknya sangat ampuh.
Digadang Jadi Kandidat Pilgub 2024 DKI Jakarta, Kaesang Pangerap Mendadak Bertemu Warga Cempaka Putih Sembari Bagi Buku

Digadang Jadi Kandidat Pilgub 2024 DKI Jakarta, Kaesang Pangerap Mendadak Bertemu Warga Cempaka Putih Sembari Bagi Buku

Bursa kandidat Pemilihan Gubernur (Pilgub) DKI Jakarta 2024 semakin santer diperbincangkan para partai politik.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Kabar Pagi
06:00 - 06:30
Kabar Arena Pagi
06:30 - 08:00
Apa Kabar Indonesia Pagi
08:00 - 09:00
Coffee Break
09:00 - 11:00
Best World Boxing
11:00 - 11:30
#DiIndonesiaAja
Selengkapnya