LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Dirlantas PMJ Kombes Pol Sambodo Purnomo Yogo Sampaikan 100 Titik Penyekatan
Sumber :
  • Twitter @TMCPoldaMetro

Penyekatan di DKI Jakarta dan Sekitarnya Bertambah Jadi 100 Titik, Ini Lokasinya

Sambodo menyebut, pihaknya menambah titik penyekatan dari yang sebelumnya terdapat 75 titik kemudian menjadi 100 titik tersebar di wilayah hukum PMJ.

Rabu, 14 Juli 2021 - 15:04 WIB

Jakarta – Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Metro Jaya menambah lokasi penyekatan di DKI Jakarta dan wilayah penyangganya menjadi 100 titik. Penyekatan di lokasi-lokasi baru tersebut akan dimulai besok.

"Ini ada 100 titik penyekatan yang akan dimulai Kamis (15/7) esok pukul 06.00 WIB," ungkap Direktur Lalu Lintas (Dirlantas) Polda Metro Jaya, Kombes Pol Sambodo Purnomo Yogo, kepada wartawan, Rabu (14/7).

Sambodo menyebut, pihaknya menambah titik penyekatan dari yang sebelumnya terdapat 75 titik kemudian menjadi 100 titik tersebar di wilayah hukum Polda Metro Jaya.

Keputusan penambahan titik penyekatan selama masa Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat karena target penurunan mobilitas masyarakat di ibu kota masih belum tercapai.

Menurut Sambodo, target PPKM Darurat adalah menurunkan mobilitas warga 30—50 persen. Namun saat ini perhitungannya baru turun sekitar 20 persen.

Baca Juga :

100 titik penyekatan itu meliputi jalan-jalan di dalam kota, jalan tol, wilayah perbatasan, hingga daerah penyangga sekitar jakarta. Berikut adalah lokasinya:

Batas Kota Jakarta (10 titik)
1. Pasar Jumat
2. Lenteng Agung
3. Budi Luhur
4. Kalideres
5. Panasonic
6. Kalimalang
7. Sumber Arta
8. Harapan Indah
9. Bintaro
10. Batu Ceper

Dalam Kota (19 titik)
1. Fatmawati
2. Pangeran Antasari
3. Underpass Mampang
4. The Green Garden
5. TL Coca-Cola Cempaka Putih
6. Underpass Basura
7. Jalan DI Pandjaitan arah Cassablanca
8. Flyover Pesing arah Timur
9. Flyover Ladogi
10. Jembatan Merah
11. Megaria
12. Jalan Cassa Kemayoran
13. Jalan Benyamin Sueb Kemayoran
14. Jalan Apron
15. Jalan Hasyim Ashari
16. Medan Merdeka Timur
17. Jalan Veteran 3
18. Joglo Raya
19. Pasar Rebo Cijantung

Tol Arah Jakarta
1. GT Cikarang Pusat
2. GT Cibatu
3. GT Cikarang Barat
4. GT Tambun
5. GT Bekasi Timur
6. GT Bekasi Barat
7. Offramp Bukopin
8. Offramp Tegal Parang
9. Offramp Polda
10. Offramp MPR/DPR
11. Offramp Darmais
12. Offramp Farmasi
13. Offramp Semanggi
14. Offramp Pancoran
15. Offramp Desari

Area Sudirman-Thamrin
A. Arah Utara
1. Bundaran Senayan
2. FX Sudirman
3. Semanggi
4. Bendungan Hilir
5. Karet
6. Setiabudi
7. Dukuh Bawah
8. Jalan Tanjung Karang
9. Betung
10. Bundaran HI
11. TL Sarinah
12. TL Kebon Sirih
13. Budi Kemuliaan
14. Museum
15. RRI (Radio Republik Indonesia)
16. Oteva
17. TL Harmoni

B. Arah Selatan
1. Kedutaan Perancis
2. Sumenep
3. TL HOS Cokroaminoto
4. Dukuh Bawah
5. Setiabudi
6. Jalan Suryo
7. SCBD
8. Bapindo
9. Menpan RB
10. Bundaran Senayan

Wilayah Penyangga
A. Bekasi Kabupaten
1. Sasak Jarang-Tambun
2. Kalimalang
3. Kedungwaringin
4. Jababeka
5. Cikarang Festival
6. Simpang Pecenongan
7. Stadion Wibawa Mukti
8. Simpang Jalan
9. Simpang Jalan Movieland
10. Simpang Jalan SGC
11. Jalan Yos Sudarso
12. Terminal Kalijaya
13. Distrik 1 Meikarta

B. Depok
1. Bawah Flyover UI
2. Jalan Komjen M Yasin
3. Jalan Margonda Raya
4. Gerbang GDC
5. Pertigaan Apotik Margonda
6. Pertigaan Kartini
7. Jalan Raya Bogor 3
8. Jalan Raya Parung Ciputat
9. Jalan Raya Bogor Cilangkap

C. Tangerang Selatan
1. Legok
2. Gading Serpong
3. Jalan Camar Bintaro Sektor 3
4. Pamulang Jalan Raya Bogor
5. Jalan Insinyur Haji Juanda
6. Gading Boulevard

D. Tangerang Kota
1. Jatiuwung

Penyekatan berlaku mulai pukul 06.00—10.00 WIB. Pada jam tersebut hanya orang-orang yang bekerja di sektor kritikal dan esensial yang diizinkan melintas.

Baca Juga :
Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Bukan karena Wasit, Media Asing Berani Sebut Kegagalan Timnas Indonesia U23 di Piala Asia U23 2024 justru gara-gara...

Bukan karena Wasit, Media Asing Berani Sebut Kegagalan Timnas Indonesia U23 di Piala Asia U23 2024 justru gara-gara...

Salah satu media asing mengomentari kegagalan Timnas Indonesia di Piala Asia U23 2024, walaupun Timnas Indonesia U23 mencetak sejarah besar bagi bangsa ini.
Padahal Timnas Indonesia Lagi Bagus-bagusnya, Bintang Liga Inggris Ini Tetap Saja Tak Mau Main untuk Skuad Garuda, Dia Bilang...

Padahal Timnas Indonesia Lagi Bagus-bagusnya, Bintang Liga Inggris Ini Tetap Saja Tak Mau Main untuk Skuad Garuda, Dia Bilang...

Meskipun Timnas Indonesia sedang dalam performa bagus di beberapa turnamen terakhir, namun bintang Eropa ini tetap tak mau menerima tawaran bela skuad Garuda.
Bestie Beda Negara Tak Mau Kalah, Gia juga Bersiap Angkat Kaki dari Indonesia Susul Megawati Hangestri Tapi Bukan ke Red Sparks

Bestie Beda Negara Tak Mau Kalah, Gia juga Bersiap Angkat Kaki dari Indonesia Susul Megawati Hangestri Tapi Bukan ke Red Sparks

Bintang Voli Indonesia yakni Megawati Hangestri sudah dipastikan akan kembali ke Korea Selatan setelah berlaga di Proliga musim 2024 bersama klub Jakarta BIN.
Level Guinea Berbeda dari Tim Asia, Timnas Indonesia Harus Waspadai Hal Ini Demi Lolos Olimpiade 2024

Level Guinea Berbeda dari Tim Asia, Timnas Indonesia Harus Waspadai Hal Ini Demi Lolos Olimpiade 2024

Legenda sepak bola Indonesia, Robby Darwis memberi komentar terkait Timnas Indonesia yang akan menghadapi skuad Guinea di babak play-off Olimpiade Paris 2024.
Pankreas Tertusuk, Siswi SD di Lamongan Meninggal Usai Dibully Temannya

Pankreas Tertusuk, Siswi SD di Lamongan Meninggal Usai Dibully Temannya

Peristiwa kasus bullying di lingkungan sekolah yang mengakibatkan korban meninggal dunia terjadi di Lamongan. Kali ini, menimpa seorang siswi SDN Karanggeneng
Keren! Kereta Otonom Tanpa Rel dan Taksi Terbang akan Diuji Coba di IKN Bulan Juli 2024, Seperti Ini Penampakannya

Keren! Kereta Otonom Tanpa Rel dan Taksi Terbang akan Diuji Coba di IKN Bulan Juli 2024, Seperti Ini Penampakannya

Uji coba kendaraan otonom, yakni kereta otonom tanpa rel (autonomous rail transit/ART) dan taksi terbang (advanced air mobility) di IKN akan dilakukan Juli 2024
Trending
3 Pemain Baru yang Bisa Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia U-23 untuk Menghadapi Guinea

3 Pemain Baru yang Bisa Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia U-23 untuk Menghadapi Guinea

Timnas Indonesia U-23 dipastikan tanpa kehadiran Rizky Ridho dan Justin Hubner saat menghadapi Guinea pada laga playoff Olimpiade Paris 2023.
Bukan Marselino Ferdinan atau Nathan Tjoe-A-On, Ini Pemain Terbaik Piala Asia U-23 Versi AFC

Bukan Marselino Ferdinan atau Nathan Tjoe-A-On, Ini Pemain Terbaik Piala Asia U-23 Versi AFC

Tidak ada nama Nathan Tjoe-A-On atau Marselino Ferdinan dalam daftar pemain terbaik di Piala Asia U-23 2024.
Pacar Struick Bawakan Tas Azizah Salsha, Istri Pratama Arhan Itu Kena Ultimatum: Kebiasaan Dah, Baru Kenal Juga

Pacar Struick Bawakan Tas Azizah Salsha, Istri Pratama Arhan Itu Kena Ultimatum: Kebiasaan Dah, Baru Kenal Juga

Istri Pratama Arhan, Azizah Salsha baru-bar ini kembali menjadi sorotan setelah menonton pertandingan Timnas Indonesia U-23 di Piala Asia U-23.
Detik-detik Pelaku Mutilasi di Ciamis Potong Bagian Tubuh Istrinya di Depan Umum, Bawa Baskom Isi Daging Korban ke Pos Ronda

Detik-detik Pelaku Mutilasi di Ciamis Potong Bagian Tubuh Istrinya di Depan Umum, Bawa Baskom Isi Daging Korban ke Pos Ronda

Pembunuhan dan mutilasi mengerikan tersebut dilakukan oleh Tarsum (50) terhadap istrinya sendiri yang bernama Yanti (44) karena diduga mengalami depresi berat.
Fakta Baru Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Pelaku Sempat Lakukan Ini ke Tubuh Korbannya

Fakta Baru Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Pelaku Sempat Lakukan Ini ke Tubuh Korbannya

Seorang suami beridentitas Tasmin tega melakukan aksi pembunuhan keji hingga memutilasi tubuh istrinya sendiri Dusun Sindangjaya, Desa Cisontrol, Kecamatan Rancah, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat.
Hasil Final Piala Asia U-23 2024: Penuh Drama, Jepang Keluar sebagai Juara usai Kalahkan Uzbekistan

Hasil Final Piala Asia U-23 2024: Penuh Drama, Jepang Keluar sebagai Juara usai Kalahkan Uzbekistan

Timnas Jepang U-23 secara dramatis meraih gelar juara Piala Asia U-23 2024 usia menumbangkan Uzbekistan dengan skor 1-0 di Stadion Jassim Bin Hamad, Jumat (3/5/2024) malam WIB.
Terungkap! Isi Percakapan Pembunuhan Wanita dalam Koper Setelah Bercinta: Kita Sama-sama Mau..

Terungkap! Isi Percakapan Pembunuhan Wanita dalam Koper Setelah Bercinta: Kita Sama-sama Mau..

Baru-baru ini polisi mengungkap percakapan antara korban dan tersangka pembunuhan Wanita dalam koper. Bahkan, isi percakapan tersebut membuat merinding sebagian 
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Damai Indonesiaku
14:00 - 15:00
Big Fight Boxing
15:00 - 15:30
Football Vaganza
15:30 - 16:00
Ragam Perkara
16:00 - 17:00
Kabar Petang Pilihan
17:00 - 18:30
Kabar Petang
Selengkapnya