News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Sheila Dara hingga Ringgo Agus Rahman Bawa Pulang Piala Citra FFI 2025

Berikut rangkuman daftar pemenang penerima Piala Citra FFI 2025
Jumat, 21 November 2025 - 09:10 WIB
Ringgo Agus Rahman dan Sheila Dara Aisha dalam malam penganugerahan FFI 2025
Sumber :
  • ANTARA

Jakarta, tvOnenews.com - Festival Film Indonesia (FFI) 2025 telah digelar pada Kamis (20/11/2025). Dalam ajang tahun ini, Dalam ajang tahun ini, Pangku dinobatkan sebagai Film Cerita Panjang Terbaik.

Sejumlah seniman film Tanah Air juga menyabet piala prestisius dalam industri. Berikut rangkuman daftar pemenang penerima Piala Citra FFI tahun ini.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

1. Film Cerita Panjang Terbaik

Pangku

2. Sutradara Terbaik


Yandy Laurens - Sore: Istri dari Masa Depan

3. Pemeran Utama Pria Terbaik

Ringgo Agus Rahman - Panggil Aku Ayah

4. Pemeran Utama Perempuan Terbaik

Sheila Dara Aisha - Sore: Istri dari Masa Depan

5. Pemeran Pendukung Pria Terbaik

Omara Esteghlal - Pengepungan Di Bukit Duri

Baca juga: Pemeran Rangga & Cinta jadi Aktor-Aktris Pilihan Penonton FFI 2025

6. Pemeran Pendukung Perempuan Terbaik

Christine Hakim - Pangku

7. Penulis Skenario Asli Terbaik

Reza Rahadian & Felix K Nesi - Pangku

8. Penulis Skenario Adaptasi Terbaik

Widya Arifianti & Sabrina Rochelle Kalangie - Home Sweet Loan

9. Film Dokumenter Panjang Terbaik

Tambang Emas Ra Ritek

10. Film Dokumenter Pendek Terbaik

Sie

11. Penghargaan Khusus Festival Film Indonesia 2025 Pilihan Dewan Juri Akhir Film Dokumenter

Satu Langkah Lagi

12. Film Animasi Panjang Terbaik

Jumbo

Baca juga: Jumbo raih Piala Citra Animasi Panjang Terbaik hingga Piala Antemas

13. Film Animasi Pendek Terbaik

So I Pray

14. Film Cerita Pendek Terbaik

Sammi, Who Can Detach His Body Parts

15. Pengarah Sinematografi Terbaik

Ical Tanjung, I.C.S. - Pengepungan Di Bukit Duri

16. Pengarah Artistik Terbaik

Eros Eflin - Pangku

17. Penata Efek Visual Terbaik

Abby Eldipie, Kalvin Irawan, Qanary Studio, LMN Studio, GAJAFX, dan NO3G Visual Effects - Pengepungan Di Bukit Duri

18. Penyunting Gambar Terbaik

Hendra Adhi Susanto - Sore: Istri Dari Masa Depan

19. Penata Suara Terbaik

Ridho Fachri & Indrasetno Vyatrantra - Home Sweet Loan

20. Penata Musik Terbaik

Aghi Narotama - Pengepungan Di Bukit Duri

21. Pencipta Lagu Tema Terbaik

Gerald Situmorang, Iga Massardi, & Asteriska - Terbuang Dalam Waktu (Sore: Istri dari Masa Depan)

Baca juga: Reza Rahadian raih Piala Citra kategori penulis skenario terbaik FFI

22. Penata Rias Terbaik

Novie Ariyanti - Pengepungan Di Bukit Duri

23. Penata Busana Terbaik

Victoria Esti Wahyuni - The Shadow Strays

24. Karya Kritik Film Terbaik

Rambut Dalam 'Nana', Tempat Trauma dan Rahasia Digelung Bersama - Catra Wardhana.

25. Piala Antemas

Jumbo

26. Pengabdian Seumur Hidup untuk Film

El Manik (Pemeran)

Franki Raden (Penata Musik)

Hendrick Gozali (Produser)

27. Aktor Pilihan Penonton

El Putra Sarira (Rangga & Cinta)

28. Aktris Pilihan Penonton

Leya Princy (Rangga & Cinta)

29. Film Pilihan Penonton

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Rangga & Cinta

(nba)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

5 Weton yang Diprediksi Berlimpah Rezeki pada Tanggal 31 Januari 2026, Kamu Salah Satunya?

5 Weton yang Diprediksi Berlimpah Rezeki pada Tanggal 31 Januari 2026, Kamu Salah Satunya?

Berikut nasib rezeki lima weton yang diprediksi akan mendapatkan sorotan tajam pada penghujung Januari 2026.
Tanpa Kualifikasi, Timnas Indonesia U17 Panaskan Mesin Lawan China

Tanpa Kualifikasi, Timnas Indonesia U17 Panaskan Mesin Lawan China

Timnas Indonesia U17 dijadwalkan menjalani dua pertandingan persahabatan melawan China pada 8 dan 11 Februari 2026.
Gandeng Rutan Kebumen, Begini Cara UMKM Pertapreneur Agregator Pertamina Berdayakan Warga Binaan

Gandeng Rutan Kebumen, Begini Cara UMKM Pertapreneur Agregator Pertamina Berdayakan Warga Binaan

UMKM binaan Pertamina, PT Agrominafiber Java Indonesia, bekerja sama dengan Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB Kebumen untuk pemberdayaan warga binaan melalui kegiatan produktif berbasis ekonomi hijau.
Doa Awal Ramadhan Menurut Ajaran Nabi Muhammad, Tingkatkan Keimanan!

Doa Awal Ramadhan Menurut Ajaran Nabi Muhammad, Tingkatkan Keimanan!

Doa awal Ramadhan menurut ajaran Nabi Muhammad SAW untuk menyambut bulan suci dengan penuh keimanan, harapan berkah, dan persiapan ibadah yang lebih maksimal.
Mulai Sekarang Coba Salat Tahajud di Waktu Ini, Kata Ustaz Adi Hidayat Lebih Afdhol untuk Raih Keistimewaannya

Mulai Sekarang Coba Salat Tahajud di Waktu Ini, Kata Ustaz Adi Hidayat Lebih Afdhol untuk Raih Keistimewaannya

Sangat sayang jika dilewatkan. Coba amalkan salat tahajud yang dianjurkan dalam Islam.
Boiyen Resmi Gugat Cerai, Kuasa Hukum Bongkar Kondisi Rully Sekarang: Makin Segar

Boiyen Resmi Gugat Cerai, Kuasa Hukum Bongkar Kondisi Rully Sekarang: Makin Segar

Boiyen resmi gugat cerai suaminya, Rully Anggi Akbar. Kuasa hukum ungkap kondisi Rully kini makin fit dan segar meski digugat cerai.

Trending

Update Bursa Transfer Persib: Si Anak Hilang Pulang, Satu Pemain Santer Dikabarkan Hengkang

Update Bursa Transfer Persib: Si Anak Hilang Pulang, Satu Pemain Santer Dikabarkan Hengkang

Persib Bandung memulangkan Dedi Kusnandar jelang bursa transfer paruh musim tutup, namun berpotensi kehilangan Febri Hariyadi yang dirumorkan hengkang ke Persis Solo.
6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 31 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 31 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

​​​​​​​Ramalan keuangan zodiak 31 Januari 2026 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo, membahas peluang finansial, risiko, serta angka hoki harian.
Semakin Panas, Ressa Tutup Pintu Maaf untuk Denada Siap Tempuh Persidangan, Begini Penjelasan Kuasa Hukum

Semakin Panas, Ressa Tutup Pintu Maaf untuk Denada Siap Tempuh Persidangan, Begini Penjelasan Kuasa Hukum

Artis Indonesia, Denada jadi sorotan publik karena tersandung kasus dugaan penelantaran anak. Kini kasusnya siap ke persidangan.
Sepakat di Angka 30 Juta Euro! Transfer Jean-Philippe Mateta ke AC Milan Tinggal Tunggu Lampu Hijau dari Crystal Palace

Sepakat di Angka 30 Juta Euro! Transfer Jean-Philippe Mateta ke AC Milan Tinggal Tunggu Lampu Hijau dari Crystal Palace

AC Milan membuat pergerakan serius di bursa transfer musim dingin. Klub Kota Mode itu dikabarkan mempercepat langkah mengamankan jasa Jean-Philippe Mateta.
Update Transfer AC Milan: Jean-Philippe Mateta Selangkah Lagi Rampung, Rossoneri Kini Incar 1 Pemain Lain Jelang Bursa Musim Dingin Berakhir

Update Transfer AC Milan: Jean-Philippe Mateta Selangkah Lagi Rampung, Rossoneri Kini Incar 1 Pemain Lain Jelang Bursa Musim Dingin Berakhir

AC Milan curi perhatian di penghujung bursa transfer musim dingin. Setelah mempercepat proses transfer Jean-Philippe Mateta kini 1 nama lain bakal dirampungkan.
Mediasi Ketiga Gagal, Kuasa Hukum Ressa Rizky Rossano Spill Agenda Sidang Denada Selanjutnya

Mediasi Ketiga Gagal, Kuasa Hukum Ressa Rizky Rossano Spill Agenda Sidang Denada Selanjutnya

​​​​​​​Mediasi ketiga gagal, kuasa hukum Ressa Rizky Rossano spill agenda sidang Denada serta kesiapan melanjutkan perkara ke persidangan PN Banyuwangi.
6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 31 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 31 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 31 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces, berisi peluang, tantangan, serta angka hoki harian.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT