News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Rundown Konser Chen Arcadia di Jakarta, Catat Jadwal Penukaran Tiket hingga Soundcheck!

Catat rundown konser Chen Arcadia di Jakarta, mulai dari jadwal penukaran tiket, VIP entry, soundcheck, hingga waktu konser dimulai.
Rabu, 28 Januari 2026 - 21:14 WIB
Rundown Konser Chen Arcadia di Jakarta
Sumber :
  • Instagram @threeangelsproduction

tvOnenews.com - Penyanyi asal Korea Selatan sekaligus vokalis utama EXO, Chen, dipastikan akan menyapa penggemarnya di Indonesia melalui konser solo bertajuk CHEN CONCERT TOUR <Arcadia> in JAKARTA.

Konser ini akan digelar pada 31 Januari 2026 di Balai Sarbini, Jakarta, dan dipromotori oleh Three Angles Production.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Kehadiran Chen di Jakarta menjadi bagian dari rangkaian tur Asia yang digelar untuk mendukung mini album solo kelimanya berjudul Arcadia, yang resmi dirilis pada 29 September 2025. 

Album ini menandai babak baru perjalanan musik Chen dengan nuansa emosional yang kuat, mengedepankan karakter vokalnya yang khas.

Konser ini diprediksi menjadi salah satu agenda K-Pop paling dinanti di awal tahun 2026, mengingat Indonesia merupakan salah satu basis penggemar EXO dan Chen terbesar di Asia Tenggara.

Menjelang hari H, pihak promotor telah membagikan jadwal acara (show day schedule) melalui unggahan resmi.

Berikut rangkuman rundown konser pada hari pelaksanaan:

10.00 WIB – Area foyer dibuka
(Loket penukaran tiket, loket merchandise, dan tap counter mulai beroperasi)

10.00 WIB – Penukaran tiket kategori VIP dimulai
(Pengambilan wristband, ID VIP, lanyard, dan photocard eksklusif)

12.00 WIB – Penukaran tiket CAT 1 & CAT 2 dimulai
(Pengambilan wristband dan photocard eksklusif)

14.00 WIB – VIP Entry
(Penonton kategori VIP mulai memasuki area konser)

14.30 WIB – Soundcheck
(Sesi soundcheck khusus untuk pemegang tiket VIP)

14.30 WIB – Antrean berdiri CAT 1 & CAT 2 dibuka

14.45 WIB – Pintu konser dibuka

15.30 WIB – Konser dimulai

Setelah konser berakhir – Sesi foto selfie 1:1 dan penukaran poster bertanda tangan

 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

Jadwal dapat berubah sewaktu-waktu mengikuti kebijakan promotor dan kondisi teknis di lapangan.

Konser CHEN CONCERT TOUR in JAKARTA sendiri menyediakan tiga kategori tiket dengan harga dan benefit berbeda, yakni:

VIP – Rp3.200.000

CAT 1 – Rp2.600.000

CAT 2 – Rp2.000.000

Benefit Menarik untuk Penonton

Setiap kategori tiket menawarkan keuntungan tersendiri bagi penggemar, antara lain:

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

VIP
Akses soundcheck
Send-off session dan kesempatan foto selfie bersama Chen
VIP ID tag & lanyard
Photocard eksklusif
Kesempatan mendapatkan poster bertanda tangan (undian)

CAT 1
Send-off session dan foto selfie
Photocard eksklusif
Kesempatan mendapatkan poster bertanda tangan (undian)

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Rekap Hasil Thailand Masters 2025, Rabu 28 Januari: Tunggal Putri Indonesia Gagal Total, 14 Wakil Merah Putih Lolos ke Babak Kedua

Rekap Hasil Thailand Masters 2025, Rabu 28 Januari: Tunggal Putri Indonesia Gagal Total, 14 Wakil Merah Putih Lolos ke Babak Kedua

Rekap hasil Thailand Masters 2026, di mana sejumlah wakil Indonesia berhasil lolos ke babak kedua kecuali para pemain tunggal putri tanah air.
Pep Guardiola Pasang Waspada Tinggi! 4 Bintang Galatasaray Jadi Ancaman Manchester City

Pep Guardiola Pasang Waspada Tinggi! 4 Bintang Galatasaray Jadi Ancaman Manchester City

Pelatih Manchester City Pep Guardiola menyoroti empat pemain Galatasaray menjelang pertemuan kedua tim pada laga terakhir fase liga Liga Champions UEFA 2025/26
Usai Terseret Isu Gender, Nguyen Thi Bich Tuyen Turun Gunung dengan Posisi Baru di Liga Voli Vietnam

Usai Terseret Isu Gender, Nguyen Thi Bich Tuyen Turun Gunung dengan Posisi Baru di Liga Voli Vietnam

Lama tak terdengar kabarnya, salah satu opposite ternama di Asia Tenggara yakni Nguyen Thi Bich Tuyen akhirnya kembali turun gunung bersama Liga Voli Putri Vietnam usai sempat terseret isu gender.
Arema FC Perkuat Serangan di Paruh Musim, Joel Vinicius Dikontrak hingga 2027

Arema FC Perkuat Serangan di Paruh Musim, Joel Vinicius Dikontrak hingga 2027

Arema FC serius menatap Super League dengan menambah kekuatan di lini serang lewat penyerang anyar asal Brasil Joel Vinicius Silva Dos Anjos.
Tak Menyangka Lula Lahfah Pergi Begitu Cepat, sang Adik Ungkap Janjinya yang Belum Dipenuhi kepada Kakak Tercinta

Tak Menyangka Lula Lahfah Pergi Begitu Cepat, sang Adik Ungkap Janjinya yang Belum Dipenuhi kepada Kakak Tercinta

Kabar meninggalnya selebgram Lula Lahfah meninggalkan duka mendalam bagi orang-orang terdekatnya, salah satunya yaitu adik tercintanya, Shaquille Sultan Pahlevi
Sambangi PNM, Gubernur Sherly Bahas Ekspansi Mekaar dan Pemberdayaan Perempuan di Maluku Utara

Sambangi PNM, Gubernur Sherly Bahas Ekspansi Mekaar dan Pemberdayaan Perempuan di Maluku Utara

Pemerintah Provinsi Maluku Utara dan PNM diharapkan mampu memperluas manfaat program pemberdayaan perempuan, khususnya melalui Program PNM Mekaar.

Trending

Tak Ada Angin Tak Ada Hujan, Persib Dapat Kabar Buruk dari Media Italia Soal Transfer Federico Barba usai Resmi Datangkan Layvin Kurzawa

Tak Ada Angin Tak Ada Hujan, Persib Dapat Kabar Buruk dari Media Italia Soal Transfer Federico Barba usai Resmi Datangkan Layvin Kurzawa

Persib Bandung mendapat kabar tak sedap setelah resmi merekrut Layvin Kurzawa. Media Italia menyebut Federico Barba hampir sepakat kembali ke Serie B Italia.
Suporter Belanda Berbondong-bondong Kritik Jordi Cruyff usai Maarten Paes Dirumorkan Gabung Ajax Amsterdam

Suporter Belanda Berbondong-bondong Kritik Jordi Cruyff usai Maarten Paes Dirumorkan Gabung Ajax Amsterdam

Suporter Belanda banyak yang keheranan ketika melihat kabar Ajax Amsterdam bakal merekrut Maarten Paes. Sang kiper Timnas Indonesia kabarnya akan ditebus seharga 1 juta euro.
6 Pemain Eropa yang Berpotensi Dinaturalisasi Era John Herdman, Siap Bela Timnas Indonesia di FIFA Series 2026

6 Pemain Eropa yang Berpotensi Dinaturalisasi Era John Herdman, Siap Bela Timnas Indonesia di FIFA Series 2026

Era John Herdman di Timnas Indonesia membuka peluang besar naturalisasi pemain Eropa. Enam nama potensial disorot jelang FIFA Series 2026 dan proyek Piala Dunia 2030.
Polisi Tegaskan Tak Ada Unsur Penganiayaan ke Penjual Es Gabus yang Dituduh Pakai Gabusing Berbahan Baku Spons

Polisi Tegaskan Tak Ada Unsur Penganiayaan ke Penjual Es Gabus yang Dituduh Pakai Gabusing Berbahan Baku Spons

Sementara itu, Budi menerangkan, hingga saat ini pihak kepolisian, Bid Propam Polda Metro Jaya masih melakukan pendalaman terhadap Aiptu Ikhwan yang merupakan Bhabinkamtibmas.
Viral Pedagang Es Diintimidasi Aparat, TNI Minta Konflik Tak Berkepanjangan

Viral Pedagang Es Diintimidasi Aparat, TNI Minta Konflik Tak Berkepanjangan

Kepala Dinas Penerangan Angkatan Darat (Kadispenad) Brigjen TNI Donny Pramono angkat bicara soal pedagang es gabus yang diamankan aparat gabungan Polri dan TNI usai diduga terbuat dari bahan berbahaya yakni spons.
Pedagang Es Gabus Dituduh Spons Ngaku Trauma: Kini Bantuan Mengalir dari KDM, Pemkab hingga Polisi

Pedagang Es Gabus Dituduh Spons Ngaku Trauma: Kini Bantuan Mengalir dari KDM, Pemkab hingga Polisi

Peristiwa itu bermula ketika Suerajat didatangi anggota Bhabinkamtibmas dan Babinsa setelah adanya laporan warga.
Buntut Tuduh Penjual Es Gabus Pakai Bahan Baku Spons, Aiptu Ikhwan Bakal Disanksi Jika Terbukti Lakukan Pelanggaran

Buntut Tuduh Penjual Es Gabus Pakai Bahan Baku Spons, Aiptu Ikhwan Bakal Disanksi Jika Terbukti Lakukan Pelanggaran

Polda Metro Jaya menegaskan akan memberikan sanksi tegas terhadap Aiptu Ikhwan jika terbukti melakukan pelanggaran terhadap Sudrajat, pedagang es gabus yang sempat diamankan, usai diduga menggunakan bahan baku spons.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT