Truk Kontainer Terguling di Jembatan Babek TNI, Arus Lalu Lintas di Cilincing Macet
Kecelakaan tunggal yang melibatkan satu unit truk kontainer terjadi di Jembatan Babek TNI, Jalan Syekh Nawawi Al-Bantani, Rorotan, Cilincing, Jumat (30/1).
Jumat, 30 Januari 2026 - 17:37 WIB
Sumber :
- Antara
Bagi pengendara kendaraan kecil yang ingin menghindari kemacetan di Jalan Syekh Nawawi Al-Bantani menuju Cakung, petugas menyarankan untuk mengambil rute alternatif melalui Kanal Banjir Timur (KBT) Marunda ke arah Tipar Cakung.
"Kami mengimbau pengendara agar selalu mengikuti arahan petugas di lapangan serta menggunakan jalur alternatif yang telah disiapkan demi keselamatan dan kelancaran bersama," ujar Rudy. (ant/dpi)
Load more