LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
ilustrasi Covid varian Mu
Sumber :
  • Antara

Covid-19 Varian Mu Membayangi Indonesia?

Kementerian Kesehatan RI mengintensifkan komunikasi dengan Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) guna memantau pergerakan varian baru SARS-CoV-2 bernama Mu (B 1621) di sejumlah negara.

Kamis, 9 September 2021 - 06:15 WIB

Meskipun varian baru Mu belum terdeteksi di Indonesia, kata Gunadi, namun diperlukan upaya antisipsi karena varian yang pertama kali diidentifikasi di Kolombia pada 11 Januari 2021 itu dilaporkan menyebabkan penurunan kadar antibodi saat seseorang terinfeksi.

”Hasil riset awal menunjukkan varian Mu menyebabkan penurunan kadar antibodi netralisasi baik karena infeksi alamiah maupun vaksinasi, serupa dengan varian Beta. Namun, diperlukan penelitian lebih lanjut,” katanya.

Secara terpisah, peneliti dari Indonesian Research Institute for Biotechnology and Bioindustry (IRIBB) Riza Arief Putranto mengatakan virus Mu ditetapkan WHO sebagai VoI pada 30 Agustus 2021.

"VoI artinya teridentifikasi menyebabkan penularan di komunitas dan terdeteksi di banyak negara. Per 1 September 2021, Mu ditemukan di setidaknya 39 negara," katanya.

Baca Juga :

Varian Mu, kata Riza, membawa sedikitnya 21 titik mutasi di materi genetik SARS-CoV-2 di mana sembilan di antaranya berada di spike virus. "Mutasi kunci varian Mu adalah N501Y seperti varian Alpha, E484K seperti varian Beta dan P681H seperti varian Delta," katanya.

Kombinasi mutasi tersebut yang kemudian mengakibatkan Mu memiliki kemampuan netralisasi antibodi. "Para ilmuwan dari Virus Evolution Working Group setuju perlu diperdalam kembali penelitiannya," katanya. (ant/ito)

Baca Juga :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Hanya Butuh Enam Bulan, Saham BREN Milik Prajogo Pangestu Menjadi Perusahaan Terbesar di BEI Dengan Nilai Pasar Tembus Rp1.230 Triliun

Hanya Butuh Enam Bulan, Saham BREN Milik Prajogo Pangestu Menjadi Perusahaan Terbesar di BEI Dengan Nilai Pasar Tembus Rp1.230 Triliun

Menyingkirkan BBCA dan BBRI, saham BREN akhirnya menguasai tahta sebagai perusahaan terbesar di Bursa Efek Indonesia (BEI) dengan nilai pasar Rp1.230 triliun.
Sidang Sengketa Pileg, PPP Tuding 36.862 Suaranya di 5 Dapil Jabar Pindah ke Partai Garuda

Sidang Sengketa Pileg, PPP Tuding 36.862 Suaranya di 5 Dapil Jabar Pindah ke Partai Garuda

Dimulainya sidang sengketa pileg 2024 di Mahkamah Konstitusi (MK), PPP menuding sebanyak 36.862 suaranya berpindah ke Partai Garuda di lima dapil Jawa Barat.
Forum Milenial Jatim Serukan Persatuan dan Perdamaian Usai Gelaran Pilpres 2024

Forum Milenial Jatim Serukan Persatuan dan Perdamaian Usai Gelaran Pilpres 2024

Ratusan orang yang tergabung dalam Forum Milenial Jatim, menggelar kegiatan halalbihalal, sekaligus untuk merespon hasil putusan MK soal sengketa Pilpres 2024, yang digelar pada Selasa (30/4)
Prof. Muryanto Amin Sebut PDIP Hingga Perindo Akan Susul Gabung Partai Koalisi Prabowo-Gibran, Namun...

Prof. Muryanto Amin Sebut PDIP Hingga Perindo Akan Susul Gabung Partai Koalisi Prabowo-Gibran, Namun...

Guru Besar Ilmu Politik Prof. Muryanto Amin menilai kemungkinan PDIP dengan PKS, Partai Perindo, PPP, dan Partai Hanura akan bergabung koalisi Prabowo-Gibran.
Polresta Yogya Tangkap 7 Tersangka dan Sita Puluhan Gram Narkoba hingga Obaya

Polresta Yogya Tangkap 7 Tersangka dan Sita Puluhan Gram Narkoba hingga Obaya

Salah satu tersangka yang dihadirkan saat rilis adalah seorang perempuan inisial WI. Ia mengaku menggunakan obat-obatan tersebut untuk menghilangkan stres.
Meski Kalah dari Uzbekiztan di Piala Asia U-23, Garuda Muda Terus Didukung hingga Lolos Olimpiade

Meski Kalah dari Uzbekiztan di Piala Asia U-23, Garuda Muda Terus Didukung hingga Lolos Olimpiade

Masyarakat dan pendukung Timnas U-23 akan terus memberi dukungan hingga Marselino Ferdinan dkk lolos ke Olimpiade Prancis.
Trending
Reaksi Erick Thohir Usai Indonesia Kalah dari Uzbekistan, Langsung Datangi Ruang Ganti Timnas Indonesia dan Bilang Begini

Reaksi Erick Thohir Usai Indonesia Kalah dari Uzbekistan, Langsung Datangi Ruang Ganti Timnas Indonesia dan Bilang Begini

Reaksi Erick Thohir usai Timnas Indonesia kalah dari Uzbekistan di semifinal Piala Asia U-23 2024, datangi ruang ganti skuat Shin Tae-yong dan bilang hal ini.
Eks Wasit FIFA Ini Setuju Keputusan Wasit Laga Timnas Indonesia U-23 Vs Uzbekistan, Harusnya Rizky Ridho ... 

Eks Wasit FIFA Ini Setuju Keputusan Wasit Laga Timnas Indonesia U-23 Vs Uzbekistan, Harusnya Rizky Ridho ... 

Terdapat keputusan Shen Yinhao yang dipengaruhi oleh wasit VAR, Sivakorn Pu-Udom untuk melakukan peninjauan VAR yang akhirnya merugikan Timnas Indonesia U-23. 
Begini Reaksi Shin Tae-yong Usai Gol Timnas Indonesia U-23 ke Gawang Uzbekistan Dibatalkan Wasit Shen Yinhao, Eks Wasit FIFA Ini Setuju Keputusan Wasit

Begini Reaksi Shin Tae-yong Usai Gol Timnas Indonesia U-23 ke Gawang Uzbekistan Dibatalkan Wasit Shen Yinhao, Eks Wasit FIFA Ini Setuju Keputusan Wasit

Ini dua berita paling top. Begini reaksi Shin Tae-yong usai gol Timnas Indonesia U-23 ke gawang Uzbekistan dibatalkan wasit Shen Yinhao dan eks wasit FIFA ini setuju keputusan wasit.
Jurnalis Australia Heran Rizky Ridho Dikartu Merah Wasit Shen Yinhao dalam Laga Timnas Indonesia U-23 Vs Uzbekistan

Jurnalis Australia Heran Rizky Ridho Dikartu Merah Wasit Shen Yinhao dalam Laga Timnas Indonesia U-23 Vs Uzbekistan

Keputusan wasit Shen Yinhao mengartu merah pemain timnas Indonesia U-23, Rizky Ridho, di laga kontra Uzbekistan dipertanyakan oleh seorang jurnalis Australia.
Media Vietnam pun Sampai Beri Komentar Pedas ke Kiper Uzbekistan, Bisa-bisanya Begini ke Timnas Indonesia U23

Media Vietnam pun Sampai Beri Komentar Pedas ke Kiper Uzbekistan, Bisa-bisanya Begini ke Timnas Indonesia U23

Begini reaksi media Vietnam setelah tahu Timnas Indonesia U23 kalah lawan Uzbekistan. Media Vietnam komentari aksi pemain Uzbekistan lawan Timnas Indonesia U23.
Timnas Indonesia U-23 Terima Kabar Baik meski Gagal ke Final Piala Asia U-23 2024

Timnas Indonesia U-23 Terima Kabar Baik meski Gagal ke Final Piala Asia U-23 2024

Timnas Indonesia U-23 justru menerima kabar baik meski baru saja menderita kekalahan 0-2 dari Uzbekistan yang menyebabkan mereka gagal ke final Piala Asia U-23.
Shin Tae-yong Bicara Buka-bukaan soal Penyebab Timnas Indonesia U-23 Kalah dari Uzbekistan

Shin Tae-yong Bicara Buka-bukaan soal Penyebab Timnas Indonesia U-23 Kalah dari Uzbekistan

Shin Tae-yong berbicara terang-terangan soal penyebab timnas Indonesia U-23 kalah dengan skor 0-2 dari Uzbekistan pada babak semifinal Piala Asia U-23 2024.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Manusia Nusantara
14:30 - 15:00
Kabar Pasar Sore
15:00 - 16:00
Ragam Perkara
16:00 - 17:00
Kabar Petang Pilihan
17:00 - 18:30
Kabar Petang
18:30 - 20:00
Apa Kabar Indonesia Malam
Selengkapnya