LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Juru bicara Kemenkes Mohammad Syahril, dalam keterangan pers, Sabtu (20/8/2022)
Sumber :
  • Dok Kemenkes

Tak Perlu Panik Saat Terinveksi Cacar Monyet, Pasien Hanya Perlu Lakukan Ini

Tak perlu panik jika tertular Cacar Monyet, menurut Juru Bicara Kemenkes Mohammad Syahril, dalam keterangan pers, Sabtu (20/8/2022). Pasien monkeypox tidak memerlukan ruang isolasi sebagaimana pasien Covid-19.

Minggu, 21 Agustus 2022 - 11:28 WIB

Jakarta - Tak perlu panik jika tertular Cacar Monyet, menurut Juru Bicara Kemenkes Mohammad Syahril, dalam keterangan pers, Sabtu (20/8/2022). Pasien monkeypox tidak memerlukan ruang isolasi sebagaimana pasien Covid-19.

Bagi pasien Covid-19 memerlukan tekanan negatif, sementara untuk pasien monkeypox ruang isolasi tersebut tidak diperlukan.

“Pemeriksaan PCR monkeypox ini berbeda dengan pemeriksaan PCR Covid-19. PCR monkeypox dilakukan dengan swab pada ruam-ruam yang ada di tubuh pasien,” ujarnya.

Dia juga menegaskan terapi perawatan klinis untuk cacar monyet harus dioptimalkan sepenuhnya untuk meringankan gejala, mengelola komplikasi, dan mencegah gejala sisa jangka panjang. 

Baca Juga :

"Pasien harus diberi cairan obat dan makanan untuk mempertahankan gizi yang memadai," imbuh Syahril.

Sementara itu terkait infeksi bakteri sekunder, pasien monkeypox juga harus segera diobati sesuai indikasi. Salah satunya dengan antivirus yang dikenal sebagai tecovirimat.

Antivirus tersebut diketahui dikembangkan untuk cacar dan dilisensikan oleh European Medicines Agency (EMA) untuk monkeypox pada tahun 2022 berdasarkan data pada penelitian pada hewan dan manusia.

"Tecovirimat belum tersedia secara luas. Jika digunakan untuk perawatan pasien, tecovirimat idealnya harus dipantau dalam konteks penelitian klinis dengan pengumpulan data prospektif,"papar Syahril.

Lebih lanjut terkait vaksinasi, Syahril menyampaikan bahwa hingga saat ini Badan Kesehatan Dunia atau WHO belum memberikan rekomendasi untuk vaksinasi massal dalam menghadapai monkeypox.

"Ada dua atau tiga negara yang sudah melakukan vaksinasi dan Indonesia juga sedang memproses untuk pengadaannya dan harus melalui rekomendasi dari Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM)," ujar Syahril.

Dia juga mengungkap pasien monkeypox dapat sembuh sendiri manakala tidak ada infeksi tambahan atau tidak ada komorbid yang berat yang dapat memperparah kondisi pasien.

“Kalau pasiennya tidak ada komorbid dan tidak ada penyakit pemberat lain, insyaallah sebetulnya pasien ini bisa sembuh sendiri,” ucap Syahril. (pag/mii)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Berita Foto: Simulator Kereta LRT Hadir di Jakarta Fair 2024

Berita Foto: Simulator Kereta LRT Hadir di Jakarta Fair 2024

Pengunjung bisa mencoba simulator kereta LRT layaknya masinis di arena Jakarta Fair Kemayoran (JFK) 2024, Jakarta, yang berlangsung pada Rabu (12/06/2024).
Gagalkan Aksi Pencurian, Polisi Berpangkat Aiptu di Bekasi Malah Dipukul Pakai Besi

Gagalkan Aksi Pencurian, Polisi Berpangkat Aiptu di Bekasi Malah Dipukul Pakai Besi

Anggota Polsek Serang Baru bernama Jumaldi dianiaya maling saat menggagalkan aksi pencurian di Jalan Raya KH Ma'mun Nawawi, Kecamatan Serang Baru, Kabupaten Bekasi.
Resmi Dukung Anies Baswedan Jadi Gubernur Jakarta di Pilkada, PKB dan PSI Jalin Komunikasi: Mudah-mudahan Anies-Kaesang

Resmi Dukung Anies Baswedan Jadi Gubernur Jakarta di Pilkada, PKB dan PSI Jalin Komunikasi: Mudah-mudahan Anies-Kaesang

Ketua DPW PKB DKI Jakarta, Hasbiallah Ilyas mengungkapkan PKB telah resmi mencalonkan Anies Baswedan sebagai gubernur DKI Jakarta, kini komunikasi dengan PSI.
Jin BTS Akhirnya Tuntaskan Tugas Wajib Militer

Jin BTS Akhirnya Tuntaskan Tugas Wajib Militer

Salah satu anggota grup idola K-Pop Bangtan Sonyeondan atau BTS, yakni Jin dibebastugaskan dari tugas wajib militer.
Waspada! BMKG Peringatkan Potensi Hujan di Aejumlah Wilayah Indonesia, Mana Saja?

Waspada! BMKG Peringatkan Potensi Hujan di Aejumlah Wilayah Indonesia, Mana Saja?

BMKG memperingatkan hujan masih berpotensi guyur sejumlah wilayah Indonesia pada Kamis (13/6/2024), termasuk beberapa kota besar dengan beragam intensitas hujan
Jelang Puncak Haji 2024, Lembaga Pemerintah Madinah Lakukan Upaya Intensif

Jelang Puncak Haji 2024, Lembaga Pemerintah Madinah Lakukan Upaya Intensif

Lembaga pemerintah Kota Madinah saat ini sedang melakukan upaya intensif untuk memindahkan para jemaah yang tersisa di Kota Madinah menuju Makkah jelang pelaksanaan ibadah haji.
Trending
Cristian Gonzales Emosional Atas Kemenangan Timnas Indonesia, Pelatih Filipina Salahkan Ernando Ari Usai Laga: Kiper Tidak Menyentuh Bola, Harusnya Penalti

Cristian Gonzales Emosional Atas Kemenangan Timnas Indonesia, Pelatih Filipina Salahkan Ernando Ari Usai Laga: Kiper Tidak Menyentuh Bola, Harusnya Penalti

Cristian Gonzales emosial atas kemenangan Timnas Indonesia dan pelatih Filipina salahkan Ernando Ari usai laga merupakan dua berita terpopuler. Ini ringkasan beritanya.
Ayah Eky Iptu Rudiana Sudah Diperiksa Propam Polri, Kapolda Jabar Langsung Beri Perintah Tegas Terukur, Mohon Doanya

Ayah Eky Iptu Rudiana Sudah Diperiksa Propam Polri, Kapolda Jabar Langsung Beri Perintah Tegas Terukur, Mohon Doanya

Polda Jawa Barat angkat bicara soal pemeriksaan ayah Eky, Iptu Rudiana terkait kasus Vina dan Eky di Cirebon. Kapolda Jabar langsung beri perintah tegas ini.
Jadi Orang Pertama yang Setubuhi Vina hingga Disebut Dalang Utama, Keluarga Murka Statusnya dari DPO Dicabut

Jadi Orang Pertama yang Setubuhi Vina hingga Disebut Dalang Utama, Keluarga Murka Statusnya dari DPO Dicabut

Kasus pemerkosaan dan pembunuhan Vina dan Eky di Cirebon pada 2016 silam sampai kini masih menyita perhatian publik karena belum juga menunjukkan titik akhir.
Rangkuman Bursa Transfer Terkini: Jay Idzes Diburu Klub Top Serie A, Juventus Tawar Pemain Manchester United

Rangkuman Bursa Transfer Terkini: Jay Idzes Diburu Klub Top Serie A, Juventus Tawar Pemain Manchester United

Pemain Timnas Indonesia, Jay Idzes, dikabarkan masuk dalam daftar pemain buruan klub Serie A, selagi Juventus mencari penyerang baru di bursa transfer ini.
Shalat Tahajud yang Terbaik Ternyata di Waktu ini, Bukan Jam Tiga Pagi, Kata Ustaz Adi Hidayat Ada Rahmat Allah SWT

Shalat Tahajud yang Terbaik Ternyata di Waktu ini, Bukan Jam Tiga Pagi, Kata Ustaz Adi Hidayat Ada Rahmat Allah SWT

Ustaz Adi Hidayat menjelaskan waktu terbaik shalat tahajud yang bisa diamalkan umat Muslim bukan jam tiga pagi karena di momen tersebut banyak rahmat Allah SWT.
Mahfud Minta Prabowo Usut Kasus Vina hingga Sebut Adanya Permainan, Habiburokhman: Omong Kosong lah, Sudah Game Over 

Mahfud Minta Prabowo Usut Kasus Vina hingga Sebut Adanya Permainan, Habiburokhman: Omong Kosong lah, Sudah Game Over 

Wakil Ketua Komisi III DPR RI, Habiburokhman menanggapi soal pernyataan Mahfud MD tentang kasus pembunuhan Vina dan Eky di yang terjadi di Cirebon 2016 silam.
Presiden Jokowi Terus Terang soal Maraknya Judi Online di Indonesia: Kalau Ada Rezeki, Uang Ditabung atau Dijadikan Modal Usaha

Presiden Jokowi Terus Terang soal Maraknya Judi Online di Indonesia: Kalau Ada Rezeki, Uang Ditabung atau Dijadikan Modal Usaha

Presiden Joko Widodo atau Jokowi mengungkap maraknya judi online di Indonesia, membuat pemerintah segera memberantas dan memerangi perilaku buruk tersebut.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Apa Kabar Indonesia Pagi
17:00 - 18:30
Kabar Petang
Selengkapnya