News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Terungkap, Ini Alasan PSSI-nya Jepang Ancam Mundur dari AFC: Ada Faktor Negara Timur Tengah

Alasan Jepang mengancam mundur dari Konfederasi Sepakbola Asia (AFC) mulai terungkap
Minggu, 19 Oktober 2025 - 11:22 WIB
Jepang saat mengalahkan Brasil di laga persahabatan
Sumber :
  • Instagram/JFA

Jakarta, tvOnenews.com - Alasan Jepang mengancam mundur dari Konfederasi Sepakbola Asia (AFC) mulai terungkap. Negeri Sakura bahkan dikabarkan ingin membentuk organisasi tandingan bernama Federasi Asia Timur.

Isu menggemparkan ini pertama kali dilaporkan oleh media Irak, UTV. Mereka mengungkap adanya langkah konkret dari internal JFA yang tengah mempertimbangkan opsi besar tersebut.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

AFC Terus-terusan Untungkan Negara Timur Tengah, Jepang Ancam Keluar dan Bentuk Federasi Baru
AFC Terus-terusan Untungkan Negara Timur Tengah, Jepang Ancam Keluar dan Bentuk Federasi Baru
Sumber :
  • Instagram/JFA

 

Dalam laporannya, UTV menyatakan Jepang mulai merasa tidak lagi nyaman berada di bawah naungan AFC. Federasi sepak bola Jepang disebut-sebut kini serius mempelajari kemungkinan keluar dari keanggotaan.

Kabar itu muncul sebagai buntut dari rasa ketidakpuasan terhadap tata kelola AFC yang dinilai sarat kepentingan terselubung. Jepang disebut menilai AFC sudah kehilangan independensinya.

“Jepang tengah mempertimbangkan opsi hengkang dari AFC dan membentuk ‘Federasi Asia Timur’,” tulis UTV.
Mereka juga mengeklaim Jepang menolak praktik yang dianggap penuh manipulasi serta korupsi, dengan Qatar sebagai aktor dominan lewat suntikan dana besar.

UTV menambahkan bahwa JFA semakin murka melihat situasi yang mereka nilai tidak transparan. Qatar dianggap terlalu berpengaruh dalam berbagai kebijakan AFC.

Laporan tersebut turut menjelaskan bahwa Jepang sudah kehilangan rasa percaya terhadap cara AFC mengambil keputusan. Mereka menilai regulasi dan kebijakan yang ada tidak lagi memberi rasa adil bagi semua negara anggota.

Salah satu pemicu lain ialah perubahan format Liga Champions Asia. JFA merasa keberatan karena babak perempat final dipindah ke wilayah Timur Tengah.

Ayase Ueda rayakan gol timnas Jepang kontra Brasil
Ayase Ueda rayakan gol timnas Jepang kontra Brasil
Sumber :
  • REUTERS/Kim Kyung-Hoon

 

Situasi ini dianggap membuat kompetisi menjadi timpang. Klub-klub dari Asia Timur merasa berada pada posisi yang tidak menguntungkan karena jauh dari dukungan publik sendiri.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Jika benar Jepang memutuskan meninggalkan AFC, efeknya bakal sangat besar bagi sepak bola Asia. Jepang selama ini adalah kekuatan utama dalam hal prestasi maupun kontribusi pengembangan kompetisi.

Langkah radikal tersebut juga berpotensi merombak peta turnamen internasional kawasan. Tidak dipungkiri, absennya Jepang akan mengurangi kualitas persaingan.

Halaman Selanjutnya :
Klasemen
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Bantah Berpihak ke Sohibnya, Irfan Hakim Justru Lega Denada Sudah Mengakui Ressa Rizky sebagai Anak Kandung

Bantah Berpihak ke Sohibnya, Irfan Hakim Justru Lega Denada Sudah Mengakui Ressa Rizky sebagai Anak Kandung

Dalam video klarifikasinya, Irfan Hakim sesumbar membagikan kebahagiaannya mendengar Denada Tambunan telah mengakui Al Ressa Rizky Rossano sebagai anak kandung.
Francesco Bagnaia Bangkit Usai Musim Sulit, Siap Tantang Marc Marquez di MotoGP 2026

Francesco Bagnaia Bangkit Usai Musim Sulit, Siap Tantang Marc Marquez di MotoGP 2026

Francesco Bagnaia, menggunakan jeda musim dingin sebagai momen evaluasi setelah melalui musim MotoGP 2025 yang penuh tantangan. 
Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Polres Metro Jakarta Selatan merilis hasil penyelidikan tekait kematian selebgram Lula Lahfah di apartemennya kawasan Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026).
Sopir Truk Tewas di Pelabuhan PT DABN, Penyelidikan Polisi Masih Berjalan

Sopir Truk Tewas di Pelabuhan PT DABN, Penyelidikan Polisi Masih Berjalan

Penanganan kasus kecelakaan kerja yang menewaskan seorang sopir truk di area Pelabuhan PT DABN hingga kini masih terkesan buram.
Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Medan Falcons menjadi satu-satunya tim di sektor putri yang belum meraih kemenangan di sepanjang putaran pertama Proliga 2026.
background

Pekan ke-19

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Runner up Proliga musim lalu, Jakarta Popsivo Polwan belum bisa mengakhiri rentetan hasil buruk mereka di putaran pertama musim ini.
Bantah Berpihak ke Sohibnya, Irfan Hakim Justru Lega Denada Sudah Mengakui Ressa Rizky sebagai Anak Kandung

Bantah Berpihak ke Sohibnya, Irfan Hakim Justru Lega Denada Sudah Mengakui Ressa Rizky sebagai Anak Kandung

Dalam video klarifikasinya, Irfan Hakim sesumbar membagikan kebahagiaannya mendengar Denada Tambunan telah mengakui Al Ressa Rizky Rossano sebagai anak kandung.
Francesco Bagnaia Bangkit Usai Musim Sulit, Siap Tantang Marc Marquez di MotoGP 2026

Francesco Bagnaia Bangkit Usai Musim Sulit, Siap Tantang Marc Marquez di MotoGP 2026

Francesco Bagnaia, menggunakan jeda musim dingin sebagai momen evaluasi setelah melalui musim MotoGP 2025 yang penuh tantangan. 
Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Staf Khusus Menteri Agama RI sampaikan pesan mendalam dalam Perayaan Natal dan Tahun Baru 2026 Keluarga Besar Kawanua se-Dunia Indonesia di Jakarta (29/1/2026).
Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Polres Metro Jakarta Selatan merilis hasil penyelidikan tekait kematian selebgram Lula Lahfah di apartemennya kawasan Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026).
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT