Datang sebagai Top Skor Liga India: Alaeddine Ajaraie Bisa Jadi Penentu Nasib Persija di Super League 2025/26?
- instagram persija
Sebagai rekrutan kedua Persija setelah bek muda Fajar Faturrahman, Ajaraie diharapkan cepat beradaptasi dan langsung memberi dampak.
Jika mampu menyatu dengan permainan tim, penyerang Maroko ini berpotensi menjadi kepingan penting dalam upaya Persija Jakarta menantang dan merebut gelar Super League 2025/26. (udn)
Load more