News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Hasil Liga 1 2024-2025: Penuh Drama, Gol Telat Borneo FC Gagalkan Kemenangan di Depan Mata untuk Persija Jakarta

Persija Jakarta gagal meraih kemenangan atas Borneo FC di Liga 1 2024-2025 dalam laga penuh drama di Stadion Pakansari, Bogor, Selasa (10/12/2024) malam WIB.
Selasa, 10 Desember 2024 - 21:07 WIB
Ryo Matsumura di laga Persija Jakarta kontra Borneo FC
Sumber :
  • Persija Jakarta

Jakarta, tvOnenews.com - Persija Jakarta gagal meraih kemenangan atas Borneo FC di Liga 1 2024-2025 dalam laga penuh drama di Stadion Pakansari, Bogor, Selasa (10/12/2024) malam WIB yang berakhir imbang 1-1.

Macan Kemayoran berada dalam kepercayaan diri tinggi ketika menjamu Pesut Etam di Stadion Pakansari, Bogor, Selasa (10/12/2024) malam ini WIB usai memenangkan dua laga terdahulu di Liga 1.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Tampil di hadapan pendukungnya sendiri, Persija berusaha mendominasi sejak awal, namun justru mengakhiri babak pertama dengan 10 orang.

Bek tengah asal Republik Ceko, Ondrej Kudela, dikartu merah pada menit ke-37 usai Maciej Gajos melakukan kesalahan.

Beruntung bagi Persija, mereka belum tertinggal saat jeda turun minum. Borneo tetap tidak bisa memanfaatkan keunggulan jumlah pemain.

Setelah istirahat turun minum, pelatih Carlos Pena memutuskan untuk menarik keluar Marko Simic untuk memasukkan Riko Simanjuntak untuk mengakomodasi permainan serangan balik Persija.

Keunggulan jumlah pemain membuat Borneo terus menekan, namun ketangguhan Rizky Ridho dan kolega di lini pertahanan membuat skor belum berubah hingga menit ke-70.

Pada menit ke-74, Ryo Matsumura berhasil menjaringkan bola ke gawang kawalan Nadeo Argawinata setelah memainkan operan satu-dua di kotak penalti dengan Gustavo Almeida.

Namun, wasit kemudian menganulirnya karena Ryo berada dalam posisi offside ketika menerima operan balik dari Gustavo seiring dengan peninjauan VAR.

Di menit ke-82, Witan Sulaeman masuk ke lapangan untuk menggantikan Ryo dan punya peluang bagus untuk mencetak gol beberapa menit kemudian. Sayangnya, tendangan gelandang Timnas Indonesia itu mampu ditepis oleh Nadeo.

Namun, kiper skuad Garuda tersebut, Nadeo, malah melakukan blunder pada menit ke-86 yang mengubah skor.

Nadeo salah menafsirkan bola tendangan gawang Andritany Ardhiyasa yang memantul di tempat yang tidak diinginkannya. 

Bola pantulan terlalu tinggi dan kemudian diterima oleh Gustavo Almeida yang sukses menceploskan bola ke gawang kosong.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Di sisa pertandingan, Borneo terus menggempur namun Persija mampu mempertahankan keunggulan tipisnya hingga masa injury time.

Namun demikian, pertahanan Persija akhirnya runtuh pada menit ke-90 lewat sembilan menit setelah Habibi Jusuf memanfaatkan bola kemelut di depan gawang. Skor 1-1 pun mengakhiri laga ini. (rda)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Bursa Transfer Juventus: Setelah Jean-Philippe Mateta, Bianconeri Kejar Pemain Buangan Manchester United

Bursa Transfer Juventus: Setelah Jean-Philippe Mateta, Bianconeri Kejar Pemain Buangan Manchester United

Juventus kabarnya berminat pinang striker buangan Manchester United, Joshua Zirkzee. Padahal, mereka berpotensi menyelesaikan perekrutan Jean-Philippe Mateta dari Crystal Palace.
Banjir Rendam Jalur Rel, KAI Batalkan 38 Perjalanan Kereta di Semarang dan Jakarta

Banjir Rendam Jalur Rel, KAI Batalkan 38 Perjalanan Kereta di Semarang dan Jakarta

Banjir merendam jalur rel di Semarang dan Jakarta, KAI membatalkan 38 perjalanan kereta. Penumpang berhak refund 100 persen sesuai ketentuan.
Ramalan Zodiak Harian, 19 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Zodiak Harian, 19 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan zodiak harian, edisi 19 Januari 2025 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Simak peluang karier, keuangan, sampai asmara.
Bukan Minta Maaf, Inara Rusli Terang-terangan Minta Mawa Pilih Rujuk atau Cerai dari Insanul Fahmi

Bukan Minta Maaf, Inara Rusli Terang-terangan Minta Mawa Pilih Rujuk atau Cerai dari Insanul Fahmi

​​​​​​​Inara Rusli terang-terangan minta kejelasan Wardatina Mawa soal rujuk atau cerai dari Insanul Fahmi usai ajakan damai tak digubris. Simak pernyataannya!
Valentino Rossi Harap Jorge Martin dan Francesco Bagnaia Hentikan Dominasi Marquez Bersaudara di MotoGP 2026

Valentino Rossi Harap Jorge Martin dan Francesco Bagnaia Hentikan Dominasi Marquez Bersaudara di MotoGP 2026

Valentino Rossi berharap Francesco Bagnaia dan Jorge Martin mampu kembali ke performa terbaik mereka dan meruntuhkan dominasi Marquez bersaudara di MotoGP 2026
Deretan Tokoh Hadiri Pernikahan Aspri Presiden Prabowo di TMII, dari Jokowi hingga Kapolri

Deretan Tokoh Hadiri Pernikahan Aspri Presiden Prabowo di TMII, dari Jokowi hingga Kapolri

Pernikahan Aspri Presiden Prabowo, Agung Surahman, di TMII dihadiri banyak tokoh nasional, mulai Jokowi hingga jajaran menteri dan pimpinan lembaga.
background

Pekan ke-18

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Impian Terbesar Rylan Henry Pribadi Sebelum Meninggal, Sang Ayah: Dia Bahkan Membujuk Kami

Impian Terbesar Rylan Henry Pribadi Sebelum Meninggal, Sang Ayah: Dia Bahkan Membujuk Kami

Ayah Rylan Henry Pribadi, Reza Pribadi mengungkapkan imoian terbesar mendiang putranya sebelum meninggal dunia.
Allegri Sudah Bersuara, Minta AC Milan Serius Bajak Bintang Juventus di Bursa Transfer Januari

Allegri Sudah Bersuara, Minta AC Milan Serius Bajak Bintang Juventus di Bursa Transfer Januari

Massimiliano Allegri jadi pusat perhatian dalam dinamika bursa transfer AC Milan. Sang pelatih terlihat semakin tegas dalam menentukan arah perekrutan pemain.
Seolah Jadi Firasat, Rylan Henry Pribadi dan Sang Ayah Habiskan Waktu Bersama Selama 12 Hari Sebelum Meninggal

Seolah Jadi Firasat, Rylan Henry Pribadi dan Sang Ayah Habiskan Waktu Bersama Selama 12 Hari Sebelum Meninggal

Seolah sudah menjadi firasat, Rylan Henry Pribadi sempat menghabiskan momen berdua dengan sang ayah, Reza Pribadi.
Permintaan Terakhir Rylan Henry Pribadi Terungkap, Sang Ayah Beberkan di Ibadah Pemakaman

Permintaan Terakhir Rylan Henry Pribadi Terungkap, Sang Ayah Beberkan di Ibadah Pemakaman

Duka mendalam menyelimuti keluarga Henry Pribadi. Rylan Henry Pribadi dikabarkan meninggal dunia pada 7 Januari 2026 lalu.
Banjir Rendam 6 RT di Jakarta Pagi Ini, Genangan Tertinggi Capai 60 Cm

Banjir Rendam 6 RT di Jakarta Pagi Ini, Genangan Tertinggi Capai 60 Cm

Banjir merendam enam RT di Jakarta Barat, Utara, dan Timur akibat hujan deras. BPBD siaga, genangan tertinggi mencapai 60 sentimeter.
Banjir Hari Ini Lumpuhkan Pluit hingga Ganggu KRL Jakarta Kota, Akses Logistik Terhambat

Banjir Hari Ini Lumpuhkan Pluit hingga Ganggu KRL Jakarta Kota, Akses Logistik Terhambat

Banjir hari ini merendam Pluit dan Stasiun Jakarta Kota. Akses jalan lumpuh, KRL terganggu, dan distribusi logistik terhambat akibat hujan deras sejak malam.
Peringati Isra Mi'raj, PSI Banten Gelar Doa Bagi Masyarakat Terdampak Bencana

Peringati Isra Mi'raj, PSI Banten Gelar Doa Bagi Masyarakat Terdampak Bencana

Berbagai kelompok masyarakat tak mau tertinggal dalam memperingati Isra Mi'raj Nabi Muhammad SAW.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT