News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Apa Kabar Tony Sucipto? Eks Bintang Persib dan Persija Itu Ternyata Masih Aktif di Usia 39 Tahun

Tony Sucipto, eks bintang Persib Bandung dan Persija Jakarta ini masih aktif bermain di usia 39 tahun. Intip perjalanan karier dan klub terbarunya.
Selasa, 23 Desember 2025 - 05:44 WIB
Tony Sucipto saat berseragam Persija dan Persib
Sumber :
  • persija.id | X/persib

tvOnenews.com - Nama Tony Sucipto masih punya tempat tersendiri di hati pecinta sepak bola Indonesia.

Bek serbabisa yang juga piawai bermain sebagai gelandang bertahan ini dikenal sebagai figur pekerja keras, disiplin, dan selalu total membela klub mana pun yang ia perkuat.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Tak heran, kiprahnya bersama Persib Bandung dan Persija Jakarta masih sering diperbincangkan hingga kini.

Perjalanan profesional Tony dimulai pada 2004 bersama Persijatim Solo FC.

Tony Sucipto
Tony Sucipto
Sumber :
  • Persija

Setahun berselang, ia hijrah ke Sriwijaya FC, keputusan yang menjadi titik balik kariernya. 
Bersama klub asal Palembang tersebut, Tony mulai mencuri perhatian publik sepak bola nasional.

Puncaknya, ia merasakan gelar juara liga pertamanya pada musim 2007–2008. 

onsistensi dan performa solidnya membuat namanya masuk radar klub-klub besar, hingga akhirnya Persija Jakarta merekrutnya pada 2010.

Meski hanya bertahan satu musim, Tony sempat mencatatkan 24 penampilan dan menyumbang dua gol.

Tahun 2011 menjadi babak penting dalam hidup Tony Sucipto.

Ia resmi berseragam Persib Bandung dan menjadikan klub berjuluk Maung Bandung itu sebagai rumah selama delapan musim.

Di sinilah Tony benar-benar menjelma menjadi ikon.

Kedekatannya dengan bobotoh, etos kerja tinggi, serta loyalitas di lapangan membuatnya sangat dicintai.

Bersama Persib, Tony turut mengantarkan klub meraih gelar Liga Super Indonesia 2014 dan Piala Presiden 2015.

Musim 2013 bahkan menjadi salah satu periode tersibuknya, ketika ia tampil dalam 34 pertandingan.

Besarnya peran Tony tercermin dari aksi suporter yang sempat membuat ilustrasi enam pemain kunci Persib, termasuk dirinya, dengan pesan agar mereka dipertahankan demi mengembalikan kejayaan klub.

Setelah lama menjadi simbol Persib, Tony membuat publik terkejut saat memutuskan kembali ke Persija Jakarta pada 2019.

Persija Resmi Perpanjang Kontrak Maman Abdurahman dan Tony Sucipto
Persija Resmi Perpanjang Kontrak Maman Abdurahman dan Tony Sucipto
Sumber :
  • Media Persija

Keputusan tersebut memantik reaksi keras dari bobotoh, bahkan media sosial pribadinya sempat dibanjiri kritik.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Dirigen Viking, Yana Umar, ikut menyoroti kepindahan ini.

Ia menilai perpindahan pemain adalah hal lumrah, namun terasa berbeda ketika sosok yang sudah “berhati Persib” memilih kembali ke rival abadi. 
Menanggapi hal itu, Tony bersikap tenang dan profesional.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Santunan Korban Laka Lantas Tahun 2025 Capai Rp3,22 Triliun, Jasa Raharja Sebut Ada Kenaikan

Santunan Korban Laka Lantas Tahun 2025 Capai Rp3,22 Triliun, Jasa Raharja Sebut Ada Kenaikan

Angka santunana bagi korban kecelakaan lalu lintas (laka lantas) mengalami kenaikan pada tahun 2025.
Gerakan Rakyat Deklarasi Jadi Partai Politik, Terang-terangan Ingin Anies Baswedan Jadi Presiden RI

Gerakan Rakyat Deklarasi Jadi Partai Politik, Terang-terangan Ingin Anies Baswedan Jadi Presiden RI

Peta politik Indonesia kembali diramaikan dengan transformasi organisasi kemasyarakatan (Ormas) Gerakan Rakyat yang kini resmi mendeklarasikan diri sebagai partai politik. 
Berpacu dengan Waktu, Basarnas Siapkan Skenario Udara dan Darat Evakuasi Korban Pesawat ATR 42-500 Pagi Ini

Berpacu dengan Waktu, Basarnas Siapkan Skenario Udara dan Darat Evakuasi Korban Pesawat ATR 42-500 Pagi Ini

Basarnas telah menyusun dua skenario utama untuk lanjutkan operasi evakuasi korban jatuhnya pesawat ATR 42-500 di kawasan Bukit Bulusaraung, Sulawesi Selatan. 
Perluas Layanan, Juragan 99 Trans Hadirkan Kantor Perwakilan di Malang

Perluas Layanan, Juragan 99 Trans Hadirkan Kantor Perwakilan di Malang

Perusahaan transportasi darat Juragan 99 Trans meresmikan kantor perwakilan baru di Kota Malang sebagai bagian dari penguatan layanan dan jaringan operasional. Kantor tersebut berlokasi di Jalan Tumenggung Suryo, Purwantoro, Kota Malang, Jawa Timur.
Rekap Hasil Proliga 2026 Seri Medan: Gresik Phonska dan LavAni Tak Tersentuh

Rekap Hasil Proliga 2026 Seri Medan: Gresik Phonska dan LavAni Tak Tersentuh

Rekap hasil Proliga 2026 seri Medan, di mana Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia dan Jakarta LavAni berhasil tampil impresif sepanjang pekan ini.
Kata Aa Gym soal Islamophobia Jadi Kekhawatiran Pembangunan Islamic Centre Indonesia di Melbourne Australia

Kata Aa Gym soal Islamophobia Jadi Kekhawatiran Pembangunan Islamic Centre Indonesia di Melbourne Australia

KH Abdullah Gymnastiar atau Aa Gym memberikan pandangan soal peningkatan Islamophobia sebagai kekhawatiran pembangunan Islamic Centre di Melbourne, Australia.
background

Pekan ke-18

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Hasil Proliga 2026 Putri: Jakarta Electric PLN Menang Dramatis dari Medan Falcons

Hasil Proliga 2026 Putri: Jakarta Electric PLN Menang Dramatis dari Medan Falcons

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan secara dramatis atas Medan Falcons.
Klasemen Proliga 2026 Putri: Gresik Phonska Kuasai Puncak, Jakarta Livin Mandiri Babak Belur Jadi Juru Kunci

Klasemen Proliga 2026 Putri: Gresik Phonska Kuasai Puncak, Jakarta Livin Mandiri Babak Belur Jadi Juru Kunci

Klasemen Proliga 2026 putri usai seri Medan, di mana Gresik Phonska berhasil menguasai puncak sedangkan Jakarta Livin Mandiri jadi juru kunci usai babak belur di awal musim.
Rekap Hasil Proliga 2026 Seri Medan: Gresik Phonska dan LavAni Tak Tersentuh

Rekap Hasil Proliga 2026 Seri Medan: Gresik Phonska dan LavAni Tak Tersentuh

Rekap hasil Proliga 2026 seri Medan, di mana Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia dan Jakarta LavAni berhasil tampil impresif sepanjang pekan ini.
Perluas Layanan, Juragan 99 Trans Hadirkan Kantor Perwakilan di Malang

Perluas Layanan, Juragan 99 Trans Hadirkan Kantor Perwakilan di Malang

Perusahaan transportasi darat Juragan 99 Trans meresmikan kantor perwakilan baru di Kota Malang sebagai bagian dari penguatan layanan dan jaringan operasional. Kantor tersebut berlokasi di Jalan Tumenggung Suryo, Purwantoro, Kota Malang, Jawa Timur.
Pilot Masih Memegang Kendali saat Tabrak Gunung, KNKT Ungkap Analisis Awal Tragedi Pesawat ATR 42-500 di Sulsel

Pilot Masih Memegang Kendali saat Tabrak Gunung, KNKT Ungkap Analisis Awal Tragedi Pesawat ATR 42-500 di Sulsel

Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT) memberikan penjelasan teknis terkait hancurnya pesawat ATR 42-500 milik Indonesia Air Transport (IAT) di Gunung Bulusaraung, Sulawesi Selatan. 
Santunan Korban Laka Lantas Tahun 2025 Capai Rp3,22 Triliun, Jasa Raharja Sebut Ada Kenaikan

Santunan Korban Laka Lantas Tahun 2025 Capai Rp3,22 Triliun, Jasa Raharja Sebut Ada Kenaikan

Angka santunana bagi korban kecelakaan lalu lintas (laka lantas) mengalami kenaikan pada tahun 2025.
Berpacu dengan Waktu, Basarnas Siapkan Skenario Udara dan Darat Evakuasi Korban Pesawat ATR 42-500 Pagi Ini

Berpacu dengan Waktu, Basarnas Siapkan Skenario Udara dan Darat Evakuasi Korban Pesawat ATR 42-500 Pagi Ini

Basarnas telah menyusun dua skenario utama untuk lanjutkan operasi evakuasi korban jatuhnya pesawat ATR 42-500 di kawasan Bukit Bulusaraung, Sulawesi Selatan. 
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT