News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Berapa Bayaran Wasit Super League Indonesia Setiap Pimpin Pertandingan?

Segini bayaran yang didapat oleh wasit dan perangkat pertandingan Super League dalam setiap pimpin laga. Kabarnya, jumlah itu melebihi gaji menteri.
Selasa, 23 Desember 2025 - 10:57 WIB
Wasit asal Jepang Yudai Yamamoto pernah pimpin pertandingan Super League
Sumber :
  • Instagram @ileague.id

tvOnenews.com - Baru-baru ini, ramai soal keputusan kontroversial dari wasit Steven Yubel Poli saat pimpin laga Super League antara Semen Padang vs Persija Jakarta.

Tim tamu Persija Jakarta merasa dirugikan lantaran pada pertandingan tersebut, wasit Steven Yubel Poli memberi dua kartu merah hingga menganulir gol.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Bahkan selepas pertandingan, pemain Persija Jakarta Ryo Matsumura menunjukkan gestur menggosokan ibu jari, jari telunjuk dan jari tengah secara bersamaan kepada wasit.

Gestur yang ditampilkan Ryo Matsumura tersebut erat dengan anggapan jika wasit di laga semalam mendapat 'salam tempel' dari pihak-pihak tertentu.

Dari sini timbul pertanyaan, kenapa masih banyak yang menganggap kalau ada sebagian wasit yang memimpin Super League rentan menerima suap.

Padahal, Ketua Umum PSSI Erick Thohir pada Juni 2023 lalu mengungkapkan bahwa wasit Super League akan menerima gaji yang melebih seorang menteri.

Lantas, berapa bayaran yang diterima wasit Super League dalam sekali pertandingan?

Wasit Steven Yubel Poli
Wasit Steven Yubel Poli
Sumber :
  • Viva/ILeague

Persoalan gaji untuk wasit sebetulnya sudah pernah dibahas oleh mantan Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan ketika dirinya masih menjabat.

Menurut Mochamad Iriawan pada Januari 2022 lalu, gaji wasit setiap memimpin pertandingan bisa mencapai Rp10 juta, naik dari yang sebelumnya hanya Rp3 juta.

Jumlah tersebut bahkan tergolong jadi yang terbesar se-Asia Tenggara. Sebagai contoh, wasit di Liga Thailand mendapat Rp4,59 juta sedangkan Malaysia hanya Rp1,45 juta.

“Wasit sekali main, dulu kan tiga setengah (Rp3,5 juta), saya naikin lima, tujuh, sekarang sepuluh itu (wewenang) PSSI,“ kata Iwan Bule pada Januari 2022 di YouTube Corbuzier.

“Sekarang sepuluh juta (Rp10 juta), tinggi lah ya, mungkin di Asia paling tinggi ya kalau tidak salah,“ lanjutnya.

Sementara itu, pernyataan Iwan Bule terkait gaji wasit dan perangkat pertandingan kemudian kembali dipertegas ketika kepemimpinan PSSI beralih ke Erick Thohir.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Yudai Yamamoto Jadi Wasit Asing Full-Time Pertama di Indonesia, Ini Alasannya
Yudai Yamamoto Jadi Wasit Asing Full-Time Pertama di Indonesia, Ini Alasannya
Sumber :
  • tvOnenews-Ilham Giovani

Adapun rilis PSSI pada 2022 disebut jika wasit utama akan menerima Rp10 juta per laga, hakim garis Rp7,5 juta serta hakim gawang Rp5 juta per pertandingan.

Halaman Selanjutnya :
Klasemen
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Media Spanyol Bingung usai Alvaro Arbeloa Ditunjuk sebagai Pelatih Real Madrid Gantikan Xabi Alonso

Media Spanyol Bingung usai Alvaro Arbeloa Ditunjuk sebagai Pelatih Real Madrid Gantikan Xabi Alonso

Media Spanyol mengutarakan rasa herannya setelah Alvaro Arbeloa ditunjuk sebagai pelatih Real Madrid. Dia menggantikan Xabi Alonso yang didepak.
Prabowo Geram! Bongkar Praktik Serakah di Pertamina: Jangan Cari Kaya di Atas Kepercayaan Ini

Prabowo Geram! Bongkar Praktik Serakah di Pertamina: Jangan Cari Kaya di Atas Kepercayaan Ini

Hal tersebut diungkapkan Prabowo saat memberikan sambutan pada peresmian Kilang RDMP Balikpapan, Kalimantan Timur pada Senin, 12 Januari 2025.
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 14 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 14 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak besok, 14 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Lengkap tips finansial dan angka hoki.
Rezeki Datang Bertubi-tubi! Kondisi Finansial Zodiak 14 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Rezeki Datang Bertubi-tubi! Kondisi Finansial Zodiak 14 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Berikut ramalan kondisi finansial zodiak pada 14 Januari 2026 untuk enam zodiak pertama, Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo.
Disalip Kandidat Nigeria dan Prancis, Patrick Kluivert Dicoret dari Radar Timnas Tunisia Jelang Piala Dunia 2026

Disalip Kandidat Nigeria dan Prancis, Patrick Kluivert Dicoret dari Radar Timnas Tunisia Jelang Piala Dunia 2026

Nasib kurang beruntung tampaknya masih terus mengikuti Patrick Kluivert usai didepak dari kursi pelatih Timnas Indonesia. Ia tak masuk radar Timnas Tunisia.
Kasus Dugaan Penipuan Kripto Seret Nama Timothy Ronald, Ini Penjelasan Lengkap soal Koin Manta Network

Kasus Dugaan Penipuan Kripto Seret Nama Timothy Ronald, Ini Penjelasan Lengkap soal Koin Manta Network

Kasus dugaan penipuan kripto menyeret nama Timothy Ronald. Korban rugi Rp3 miliar usai beli koin Manta Network. Ini penjelasan MANTA.
background

Pekan ke-18

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Xabi Alonso Masuk Bursa Pelatih Manchester United usai Didepak Real Madrid? Media Inggris Beberkan Peluangnya

Xabi Alonso Masuk Bursa Pelatih Manchester United usai Didepak Real Madrid? Media Inggris Beberkan Peluangnya

Media Inggris membahas kemungkinan Manchester United mengejar Xabi Alonso sebagai pelatih baru. Sang juru taktik asal Spanyol baru saja berpisah dengan Real Madrid.
Mengenal Gaston Avila, Bek Argentina Rp43 Miliar yang Disebut Siap Merapat ke Persib Bandung Gantikan Federico Barba

Mengenal Gaston Avila, Bek Argentina Rp43 Miliar yang Disebut Siap Merapat ke Persib Bandung Gantikan Federico Barba

Gaston Avila, bek Argentina milik Ajax dengan nilai Rp43 miliar, ramai dikaitkan dengan Persib Bandung. Siap gantikan Federico Barba? Ini profil dan faktanya.
SBY: Demokrat dan Prabowo Harus Menjadi Bagian dari Solusi

SBY: Demokrat dan Prabowo Harus Menjadi Bagian dari Solusi

Presiden ke-6 RI sekaligus Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menegaskan bahwa partainya bersama Presiden Prabowo harus menjadi solusi mengentaskan masalah bangsa.
Rezeki Datang Bertubi-tubi! Kondisi Finansial Zodiak 14 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Rezeki Datang Bertubi-tubi! Kondisi Finansial Zodiak 14 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Berikut ramalan kondisi finansial zodiak pada 14 Januari 2026 untuk enam zodiak pertama, Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo.
Ramalan Zodiak Besok, 14 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Ramalan Zodiak Besok, 14 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Simak ramalan zodiak besok, 14 Januari 2026 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo. Prediksi lengkap seputar asmara, karier, dan keuangan di sini!
Resmi! Real Madrid Pecat Xabi Alonso usai Ditaklukkan Barcelona, Alvaro Arbeloa Jadi Interim

Resmi! Real Madrid Pecat Xabi Alonso usai Ditaklukkan Barcelona, Alvaro Arbeloa Jadi Interim

Real Madrid resmi mengumumkan pemecatan Xabi Alonso pada Selasa (13/1/2026) dini hari WIB. Keputusan ini diambil setelah kekalahan dari Barcelona di final Piala Super Spanyol.
Hasil Liga Italia: Emil Audero Lebih Sial daripada Jay Idzes, Juventus Ngamuk hingga Bantai Cremonese 5-0

Hasil Liga Italia: Emil Audero Lebih Sial daripada Jay Idzes, Juventus Ngamuk hingga Bantai Cremonese 5-0

Kiper Timnas Indonesia, Emil Audero, menjadi lebih sial ketimbang rekan senegaranya, Jay Idzes. Sebab, Juventus berhasil melanjutkan tren positifnya dengan menang 5-0 atas Cremonese.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT