News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

‎Kata Shayne Pattynama Usai Jalani Debut Manis Bersama Persija Jakarta Kontra Persita Tangerang

Shayne Pattynama mengaku sangat bahagia usai menjalani debut bersama Persija Jakarta. Kemenangan 2-0 atas Persita dan clean sheet jadi momen spesialnya.
Jumat, 30 Januari 2026 - 19:03 WIB
Pemain Persija Jakarta, Shayne Pattynama
Sumber :
  • tvOnenews.com - Ilham Giovanni

Tangerang, tvOnenews.com - Pemain anyar Persija Jakarta, Shayne Pattynama mengungkapkan rasa kebahagiaannya usai menjalani debut manis bersama Macan Kemayoran. Momen itu terjadi ketika duel menghadapi Persita Tangerang.

Persija Jakarta kembali berhasil meraih tiga poin dari markas Persita Tangerang. Hasil ini diraih dalam lanjutan pekan ke-19 Super League 2025-2026.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Pertandingan itu sendiri berakhir dengan skor akhir 0-2 pada Jumat (30/1/2026) sore WIB. Stadion Indomilk Arena menjadi saksi duel kedua kesebelasan tersebut.

Ada beragam momen menarik dalam laga itu, salah satunya terjadinya debut sejumlah pemain. Ada dua nama yang tercatat menjalani laga perdana di Super League, yakni Paulo Ricardo dan Shayne Pattynama.

Shayne Pattynama menjadi nama yang paling disorot, terutama statusnya sebagai pemain Timnas Indonesia. Setelah diperkenalkan pada pekan lalu, ia akhirnya mampu menjalani debutnya bersama tim ibu kota.

Eks Buriram United itu memulai debutnya dari bangku cadangan. Ia masuk ke lapangan tepat pada menit ke-84 menggantikan Dony Tri Pamungkas.

Dalam laga tersebut, Shayne bermain total enam menit di waktu normal dan enam menit lainnya di masa perpanjangan waktu. Dirinya tampil solid mengisi pos bek kiri sehingga mampu menjaga kedudukan Persija hingga akhir laga dengan skor 0-2.

Saat ditemui usai laga, pemain berposisi bek kiri itu terlihat tak mampu menutupi rasa kebahagiaannya. Ia mengaku senang dapat menjalani debutnya dengan sangat manis.

"Saya sangat senang. Clean sheet, menang, jadi sangat penting untuk klasemen," ujar Shayne Pattynama, Jumat (30/1/2026).

"Jadi saya sangat senang tentang ini. Jadi tiga poin dan bagi saya untuk kembali bugar. Jadi saya sangat senang," tambahnya.

Lebih lanjut, ia mengaku takjub dengan atmosfer pertandingan. Apalagi, dalam laga tersebut total 1.000 The Jakmania away dan hadir langsung di Indomilk Arena.

Dirinya pun menilai suasana yang diciptakan The Jakmania terasa sangat luar biasa meski berstatus sebagai laga away. Ia bahkan tak mampu membayangkan rasanya ketika tampil di kandang sendiri.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Luar biasa. Sudah kubilang dari awal, Jakmania itu luar biasa. Bayangkan kita bermain tandang tapi rasanya seperti bermain di kandang," kata Shayne.

"Jadi bayangkan stadion kandangnya. Jadi ini dukungannya sangat bagus," tutupnya. (igp/fan)

Klasemen
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

5 Weton yang Diprediksi Berlimpah Rezeki pada Tanggal 31 Januari 2026, Kamu Salah Satunya?

5 Weton yang Diprediksi Berlimpah Rezeki pada Tanggal 31 Januari 2026, Kamu Salah Satunya?

Berikut nasib rezeki lima weton yang diprediksi akan mendapatkan sorotan tajam pada penghujung Januari 2026.
Tanpa Kualifikasi, Timnas Indonesia U17 Panaskan Mesin Lawan China

Tanpa Kualifikasi, Timnas Indonesia U17 Panaskan Mesin Lawan China

Timnas Indonesia U17 dijadwalkan menjalani dua pertandingan persahabatan melawan China pada 8 dan 11 Februari 2026.
Gandeng Rutan Kebumen, Begini Cara UMKM Pertapreneur Agregator Pertamina Berdayakan Warga Binaan

Gandeng Rutan Kebumen, Begini Cara UMKM Pertapreneur Agregator Pertamina Berdayakan Warga Binaan

UMKM binaan Pertamina, PT Agrominafiber Java Indonesia, bekerja sama dengan Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB Kebumen untuk pemberdayaan warga binaan melalui kegiatan produktif berbasis ekonomi hijau.
Doa Awal Ramadhan Menurut Ajaran Nabi Muhammad, Tingkatkan Keimanan!

Doa Awal Ramadhan Menurut Ajaran Nabi Muhammad, Tingkatkan Keimanan!

Doa awal Ramadhan menurut ajaran Nabi Muhammad SAW untuk menyambut bulan suci dengan penuh keimanan, harapan berkah, dan persiapan ibadah yang lebih maksimal.
Mulai Sekarang Coba Salat Tahajud di Waktu Ini, Kata Ustaz Adi Hidayat Lebih Afdhol untuk Raih Keistimewaannya

Mulai Sekarang Coba Salat Tahajud di Waktu Ini, Kata Ustaz Adi Hidayat Lebih Afdhol untuk Raih Keistimewaannya

Sangat sayang jika dilewatkan. Coba amalkan salat tahajud yang dianjurkan dalam Islam.
Boiyen Resmi Gugat Cerai, Kuasa Hukum Bongkar Kondisi Rully Sekarang: Makin Segar

Boiyen Resmi Gugat Cerai, Kuasa Hukum Bongkar Kondisi Rully Sekarang: Makin Segar

Boiyen resmi gugat cerai suaminya, Rully Anggi Akbar. Kuasa hukum ungkap kondisi Rully kini makin fit dan segar meski digugat cerai.
background

Pekan ke-19

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Update Bursa Transfer Persib: Si Anak Hilang Pulang, Satu Pemain Santer Dikabarkan Hengkang

Update Bursa Transfer Persib: Si Anak Hilang Pulang, Satu Pemain Santer Dikabarkan Hengkang

Persib Bandung memulangkan Dedi Kusnandar jelang bursa transfer paruh musim tutup, namun berpotensi kehilangan Febri Hariyadi yang dirumorkan hengkang ke Persis Solo.
6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 31 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 31 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

​​​​​​​Ramalan keuangan zodiak 31 Januari 2026 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo, membahas peluang finansial, risiko, serta angka hoki harian.
Semakin Panas, Ressa Tutup Pintu Maaf untuk Denada Siap Tempuh Persidangan, Begini Penjelasan Kuasa Hukum

Semakin Panas, Ressa Tutup Pintu Maaf untuk Denada Siap Tempuh Persidangan, Begini Penjelasan Kuasa Hukum

Artis Indonesia, Denada jadi sorotan publik karena tersandung kasus dugaan penelantaran anak. Kini kasusnya siap ke persidangan.
Sepakat di Angka 30 Juta Euro! Transfer Jean-Philippe Mateta ke AC Milan Tinggal Tunggu Lampu Hijau dari Crystal Palace

Sepakat di Angka 30 Juta Euro! Transfer Jean-Philippe Mateta ke AC Milan Tinggal Tunggu Lampu Hijau dari Crystal Palace

AC Milan membuat pergerakan serius di bursa transfer musim dingin. Klub Kota Mode itu dikabarkan mempercepat langkah mengamankan jasa Jean-Philippe Mateta.
Update Transfer AC Milan: Jean-Philippe Mateta Selangkah Lagi Rampung, Rossoneri Kini Incar 1 Pemain Lain Jelang Bursa Musim Dingin Berakhir

Update Transfer AC Milan: Jean-Philippe Mateta Selangkah Lagi Rampung, Rossoneri Kini Incar 1 Pemain Lain Jelang Bursa Musim Dingin Berakhir

AC Milan curi perhatian di penghujung bursa transfer musim dingin. Setelah mempercepat proses transfer Jean-Philippe Mateta kini 1 nama lain bakal dirampungkan.
Mediasi Ketiga Gagal, Kuasa Hukum Ressa Rizky Rossano Spill Agenda Sidang Denada Selanjutnya

Mediasi Ketiga Gagal, Kuasa Hukum Ressa Rizky Rossano Spill Agenda Sidang Denada Selanjutnya

​​​​​​​Mediasi ketiga gagal, kuasa hukum Ressa Rizky Rossano spill agenda sidang Denada serta kesiapan melanjutkan perkara ke persidangan PN Banyuwangi.
6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 31 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 31 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 31 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces, berisi peluang, tantangan, serta angka hoki harian.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT