News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Eks Striker Timnas Inggris Blak-blakan Sebut Arsenal Punya Pemain 'Lemah' Jelang Hadapi Chelsea: Dia Tidak Stabil

Jelang duel kontra Chelsea, eks striker Timnas Inggris Darren Bent blak-blakan menyoroti satu pemain Arsenal yang dinilai paling lemah dalam skuad. Siapa dia?
Rabu, 14 Januari 2026 - 06:09 WIB
Arsenal
Sumber :
  • Action Images via Reuters/Peter Cziborra

tvOnenews.com - Saat ini Arsenal sedang menikmati musim Liga Inggris yang nyaris sempurna.

Tim asuhan Mikel Arteta itu tampil dominan di Premier League dan kini memimpin klasemen dengan keunggulan enam poin atas Manchester City.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Bahkan, jarak dengan Liverpool yang musim lalu menjadi juara mencapai 14 poin.

Namun, jelang laga krusial melawan Chelsea pada leg pertama semifinal Piala Liga, Arsenal mendapat peringatan dari mantan striker Tottenham Hotspur, Darren Bent.

Ia menyoroti performa bek muda Arsenal, Myles Lewis-Skelly, yang dinilai masih menyimpan kelemahan dalam aspek bertahan.

Bek muda Arsenal, Myles Lewis-Skelly
Bek muda Arsenal, Myles Lewis-Skelly
Sumber :
  • Arsenal.com

Musim ini, Lewis-Skelly memang tak banyak mendapat kesempatan tampil.

Arsenal mendatangkan delapan pemain baru pada bursa transfer musim panas, membuat persaingan di skuad semakin ketat.

Bek berusia 19 tahun itu baru sekali menjadi starter di Premier League.

Namun, badai cedera membuat peluangnya kembali terbuka. 
Ia tampil sejak awal saat Arsenal menang 4-1 atas Portsmouth di Piala FA dan berpeluang kembali diturunkan saat menghadapi Chelsea.

Meski begitu, Darren Bent menilai performa Lewis-Skelly musim ini tidak semulus musim lalu.

“Dia mengalami musim yang lebih sulit kali ini. Apa yang dia lakukan musim lalu membuat semua orang berkata, ‘Wow!’,” ujar Bent dikutip dari talkSPORT.

“Saat ini dia harus menghadapi persaingan berat. Calafiori tampil luar biasa musim ini dan itu alasan mengapa dia tidak mendapat banyak menit bermain.”

“Saya rasa dia berpotensi bermain di laga melawan Chelsea, tapi secara bertahan, termasuk saat melawan Portsmouth, dia terlihat cukup rentan di beberapa momen.”

Bent menilai Lewis-Skelly masih perlu meningkatkan konsistensi, terutama ketika menghadapi lawan dengan intensitas tinggi seperti Chelsea.

Tak hanya lini belakang, Bent juga menyoroti sektor depan Arsenal.

Ia menilai Viktor Gyokeres belum menunjukkan performa yang diharapkan dan mulai kalah bersinar dibanding Kai Havertz yang baru pulih dari cedera.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Menurut Bent, Gyokeres kerap tak berada di posisi ideal saat peluang tercipta.

“Saya ingin ini berhasil untuknya karena saya penggemarnya. Tapi saat ini, entah kenapa, semuanya tidak berjalan dengan baik,” kata Bent.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Suporter Timnas Indonesia Geger Usai Shin Tae-yong Kasih Like Foto John Herdman dengan Nova Arianto

Suporter Timnas Indonesia Geger Usai Shin Tae-yong Kasih Like Foto John Herdman dengan Nova Arianto

Shin Tae-yong memberikan reaksi mengejutkan setelah mantan asistennya Nova Arianto mengunggah foto bareng dengan pelatih baru Timnas Indonesia John Herdman.
Petenis Indonesia Aldia Sutjiadi Tumbang di Perempat Final Hobart International 2026

Petenis Indonesia Aldia Sutjiadi Tumbang di Perempat Final Hobart International 2026

Petenis Indonesia, Aldia Sutjiadi dipaksa menelan pil pahit usai tumbang di babak perempat final Hobart International 2026.
Pemain Naturalisasi Ilegal Malaysia Rodrigo Holgado Pertimbangkan Pensiun usai Resmi Didakwa FIFA

Pemain Naturalisasi Ilegal Malaysia Rodrigo Holgado Pertimbangkan Pensiun usai Resmi Didakwa FIFA

Salah satu pemain naturalisasi ilegal Malaysia, Rodrigo Holgado, kabarnya sedang mempertimbangkan untuk pensiun. Hal ini merupakan dampak dari dakwaan FIFA terhadap para pemain naturalisasi Malaysia.
Selangkah Lagi Jadi Pramugari Sungguhan, Aeronef Indonesia Beri Khairun Nisa Pendidikan Pramugari 100 Persen Gratis: Kami Ingin Bantu Wujudkan Mimpinya

Selangkah Lagi Jadi Pramugari Sungguhan, Aeronef Indonesia Beri Khairun Nisa Pendidikan Pramugari 100 Persen Gratis: Kami Ingin Bantu Wujudkan Mimpinya

Selangkah lagi Khairun Nisa (23) bisa menjadi pramugari sungguhan.  Aeronef Indonesia memberi Nisa pendidikan pramugari 100 persen gratis kepadanya. 
Zodiak Paling Beruntung dalam Karier di 14 Januari 2026: Capricorn, Aries dan Virgo dapat Rezeki Nomplok

Zodiak Paling Beruntung dalam Karier di 14 Januari 2026: Capricorn, Aries dan Virgo dapat Rezeki Nomplok

Simaklah zodiak paling baruntung hari ini dalam karier. Jangan lupa selalu menggunakan kesempatan yang ada.
Presiden Resmikan SMA Taruna Nusantara Malang, Menko AHY: Siapkan SDM Unggul Menuju Indonesia Emas 2045

Presiden Resmikan SMA Taruna Nusantara Malang, Menko AHY: Siapkan SDM Unggul Menuju Indonesia Emas 2045

Menteri Koordinator Bidang Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menegaskan bahwa peresmian SMA Taruna Nusantara Kampus Malang merupakan langkah strategis negara dalam menyiapkan sumber daya manusia unggul sebagai fondasi menuju Indonesia Emas 2045.

Trending

Kabar Terbaru Pramugari Gadungan Khairun Nisa, Usai Viral Nyamar Jadi Kru Batik Air, Kini Ditawari Sekolah Pramugari Gratis

Kabar Terbaru Pramugari Gadungan Khairun Nisa, Usai Viral Nyamar Jadi Kru Batik Air, Kini Ditawari Sekolah Pramugari Gratis

Kisah pilu pramugari gadungan Batik Air, Khairun Nisa nekat nyamar jadi kru kabin karena malu ditipu di hadapan orang tuanya. Kini ditawari pendidikan gratis.
Top 3 Bola 14 Januari 2026: Bung Binder Soroti Persib Bandung, John Herdman Terpikat Rizky Ridho, hingga MU Rugi Besar

Top 3 Bola 14 Januari 2026: Bung Binder Soroti Persib Bandung, John Herdman Terpikat Rizky Ridho, hingga MU Rugi Besar

Top 3 Bola Rabu, 14 Januari 2026 seputar rekor kandang sempurna Persib Bandung, sorotan John Herdman pada Rizky Ridho, serta kerugian besar Manchester United.
Kronologi Hesti Purwadinata Diancam Buntut Dukung Broken Strings Aurelie Moeremans, Kini Dibantah Roby Tremonti

Kronologi Hesti Purwadinata Diancam Buntut Dukung Broken Strings Aurelie Moeremans, Kini Dibantah Roby Tremonti

Kehebohan buku Broken Strings mengisahkan child grooming Aurelie Moeremans membuat nama Hesti Purwadinata diancam oleh sosok Bobby diduga adalah Roby Tremonti.
Eks Striker Timnas Inggris Blak-blakan Sebut Arsenal Punya Pemain 'Lemah' Jelang Hadapi Chelsea: Dia Tidak Stabil

Eks Striker Timnas Inggris Blak-blakan Sebut Arsenal Punya Pemain 'Lemah' Jelang Hadapi Chelsea: Dia Tidak Stabil

Jelang duel kontra Chelsea, eks striker Timnas Inggris Darren Bent blak-blakan menyoroti satu pemain Arsenal yang dinilai paling lemah dalam skuad. Siapa dia?
Bantah Dugaan Penelantaran Anak, Kuasa Hukum Sebut Denada pernah Kirimkan Uang ke Banyuwangi

Bantah Dugaan Penelantaran Anak, Kuasa Hukum Sebut Denada pernah Kirimkan Uang ke Banyuwangi

Heboh seorang pria bernama Ressa mengaku sebagai anak kandung Denada.
Selangkah Lagi Jadi Pramugari Sungguhan, Aeronef Indonesia Beri Khairun Nisa Pendidikan Pramugari 100 Persen Gratis: Kami Ingin Bantu Wujudkan Mimpinya

Selangkah Lagi Jadi Pramugari Sungguhan, Aeronef Indonesia Beri Khairun Nisa Pendidikan Pramugari 100 Persen Gratis: Kami Ingin Bantu Wujudkan Mimpinya

Selangkah lagi Khairun Nisa (23) bisa menjadi pramugari sungguhan.  Aeronef Indonesia memberi Nisa pendidikan pramugari 100 persen gratis kepadanya. 
Berapa Gaji Gaston Avila? Mantan Bek Ajax Amsterdam yang Diisukan Bakal Gantikan Peran Federico Barba di Persib Bandung

Berapa Gaji Gaston Avila? Mantan Bek Ajax Amsterdam yang Diisukan Bakal Gantikan Peran Federico Barba di Persib Bandung

Segini gaji Gaston Avila, bek Ajax Amsterdam asal Argentina yang kabarnya masuk radar Persib Bandung sebagai suksesor Federico Barba di jantung pertahanan.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT