LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Pelatih Vietnam, Phillipe Troussier
Sumber :
  • VFF

Masuk Grup D, Pelatih Vietnam Turun Gunung Urus Skuad Piala Asia 2023

Pelatih timnas Vietnam senior, Philippe Troussier pun akan turun tangan untuk membantu Federasi Sepak Bola Vietnam (VFF) dengan memegang tim U-23 untuk kali pertama. 

Jumat, 24 November 2023 - 19:38 WIB

tvOnenews.com - Drawing Piala Asia U-23 telah dilaksanakan pada Kamis (23/11/2023). Vietnam pun tergabung dalam Grup D yang berisi Uzbekistan, Kuwait dan Malaysia

Pelatih timnas Vietnam senior, Philippe Troussier pun akan turun tangan untuk membantu Federasi Sepak Bola Vietnam (VFF) dengan memegang tim U-23 untuk kali pertama. 

Troussier menganggap babak ini cukup mudah untuk timnya. Dia pun memberikan target untuk bisa lolos ke Olimpiade Paris 2024. 

"Bagi saya, setiap grup dan pertandingan membawa tantangan unik. Kita semua tahu Piala Asia U-23 ini spesial karena sekaligus sebagai kualifikasi menuju Olimpiade 2024 Prancis," kata Troussier dari laman VFF. 

Baca Juga :

Troussier mengikuti jejak pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong yang juga memegang tim senior dan U-23. Troussier mengakui pada kepemimpinannya kali ini dia bisa membangun tim dengan kekuatan penuh. 

"Vietnam U-23 telah bersama saya sejak sembilan bulan lamanya, kami mengumpulkan pemain berpengalaman di berbagai turnamen baik di dalam mauppun di luar negeri, di tingkat senior ataupun junior," kata Troussier. 

Troussier pun membaca persaingan kekuatan di Grup D ini. Menurutnya Uzbekistan adalah lawan terberat di dalam grup dan Kuwait serta Malaysia menjadi ancaman bagi Vietnam. 

"Secara teori Uzbekistan dianggap sebagai tim terkuat karena selalu rutin meraih hasil bagus di turnamen junior dalam beberapa tahun terakhir," kata Troussier. 

"Saya menilai Kuwait dan Malaysia akan menjadi pesaing untuk memperebutkan tiket lolos fase grup bersama Vietnam," kata Troussier. 

Troussier pun tak ragu untuk memberikan target lolos ke Olimpiade 2024. Dia pun berharap pemain bisa mengikuti setiap langkah yang dia rencanakan dalam persiapan Piala Asia U-23 ini. 

"Tidak ada pertandingan yang mudah karena mereka punya mimpi yang sama dengan kami, yakni melangkah sejauh mungkin dan mendapatkan posisi di Olimpiade," kata Troussier. 

Sebelumnya, Vietnam U-23 dipimpin oleh Hoang Anh Tuan. Dia membawa Vietnam ke babak semifinal Asian Games 2023 dan dikalahkan oleh Indonesia. (hfp)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Pelatih Asal Belgia pun Ikhlas Akui Kehebatan Timnas Indonesia, Ingatkan Negara Asia kalau Skuad Shin Tae-yong Itu...

Pelatih Asal Belgia pun Ikhlas Akui Kehebatan Timnas Indonesia, Ingatkan Negara Asia kalau Skuad Shin Tae-yong Itu...

Pelatih asal Belgia mengakui kehebatan Timnas Indonesia, ia mengungkapkan betapa kuatnya Timnas Indonesia saat ini, termasuk kekuatan yang harus diwaspadai.
Deretan Nama-nama Artis Masih Muda Berangkat Haji Tahun Ini, Ada Raffi Ahmad Hingga Fadil Jaidi dan Atta Halilintar

Deretan Nama-nama Artis Masih Muda Berangkat Haji Tahun Ini, Ada Raffi Ahmad Hingga Fadil Jaidi dan Atta Halilintar

Berikut nama-nama artis indonesia yang melakukan ibadah haji di usia muda. Semoga menginspirasi dan buat semangat untuk ibadah ke Tanah Suci
Susno Duadji Soroti Kelemahan Penyidik Kasus Vina Tahun 2016: Suka Tidak Suka, Kita Akui Ada Kekurangan sehingga... 

Susno Duadji Soroti Kelemahan Penyidik Kasus Vina Tahun 2016: Suka Tidak Suka, Kita Akui Ada Kekurangan sehingga... 

Mantan Kabareskrim Polri Susno Duadji menyoroti ada kelemahan penyidik dalam menangani kasus pembunuhan Vina tahun 2016. Oleh karenanya, menurutnya kini harus..
Rafael Struick Masih Kesulitan Bikin Gol, Shin Tae-yong Bisa Coba Pemain Ini untuk Tambah Daya Gedor Lini Depan Timnas Indonesia

Rafael Struick Masih Kesulitan Bikin Gol, Shin Tae-yong Bisa Coba Pemain Ini untuk Tambah Daya Gedor Lini Depan Timnas Indonesia

Shin Tae-yong bisa turunkan pemain ini sebagai starter di lini depan saat Timnas Indonesia bersua Filipina di laga pamungkas grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026
Final Indonesia Open 2024: Tak Ada Wakil Tuan Rumah dan Dominasi China Berpeluang Borong Gelar

Final Indonesia Open 2024: Tak Ada Wakil Tuan Rumah dan Dominasi China Berpeluang Borong Gelar

Sayangnya, babak final Indonesia Open ini berlangsung tanpa kehadiran perwakilan tuan rumah. Dominasi wakil China pun berpeluang memborong sejumlah gelar juara.
Yakin Ayah Eky Iptu Rudiana Pasti Sudah Diperiksa, Penasihat Kapolri: Itu kan Dianggap Blundernya Polisi

Yakin Ayah Eky Iptu Rudiana Pasti Sudah Diperiksa, Penasihat Kapolri: Itu kan Dianggap Blundernya Polisi

Penasihat Ahli Kapolri, Aryanto Sutadi menilai sebenarnya polisi sudah memeriksa ayah Eky atau Iptu Rudiana dalam kasus pembunuhan Vina dan anaknya. Namun..
Trending
Shin Tae-yong Semakin Full Senyum Lantaran Timnas Indonesia Bakal Kedatangan Bintang Eropa Baru yang Potensial, Omongan Jujur Media Vietnam Malah Jadi Kenyataan

Shin Tae-yong Semakin Full Senyum Lantaran Timnas Indonesia Bakal Kedatangan Bintang Eropa Baru yang Potensial, Omongan Jujur Media Vietnam Malah Jadi Kenyataan

Shin Tae-yong semakin full senyum lantaran Timnas Indonesia bakal kedatangan bintang Eropa baru yang potensial hingga omongan jujur media Vietnam malah menjadi kenyataan adalah dua berita yang paling populer.
Kualitas Calon Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Ini Mulai Diragukan, Shin Tae-yong Ikut Diseret

Kualitas Calon Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Ini Mulai Diragukan, Shin Tae-yong Ikut Diseret

Kualitas calon pemain naturalisasi Timnas Indonesia, Jens Raven mulai diragukan setelah tidak tampil cukup baik dalam ajang Toulon Cup 2024.
Terang Benderang, Polda Jabar Disebut 'Melunak' Akhirnya Balikin Motor Nouvo Kesayangan Milik Pegi Setiawan Alias Perong, Ternyata Ini Alasannya..

Terang Benderang, Polda Jabar Disebut 'Melunak' Akhirnya Balikin Motor Nouvo Kesayangan Milik Pegi Setiawan Alias Perong, Ternyata Ini Alasannya..

Penyidik Direktorat Kriminal Umum (Dirkrimum) Polda Jawa Barat perlahan-lahan mulai melunak terhadap sejumlah permintaan kuasa hukum Pegi Setiawan alias Perong.
Babak Baru Kasus Pembunuhan Vina dan Eky di Cirebon, Polda Jabar Tak 'Berkutik' Usai Bukti Pegi Setiawan Korban Salah Tangkap Mengua

Babak Baru Kasus Pembunuhan Vina dan Eky di Cirebon, Polda Jabar Tak 'Berkutik' Usai Bukti Pegi Setiawan Korban Salah Tangkap Mengua

Kasus pembunuhan sejoli muda Vina dan Eky di Cirebon, Jawa Barat (Jabar) mulai memasuki babak baru usai penetapan Pegi Setiawan alias Perong sebagai tersangka.
Filipina Harus Hati-hati, Ini Prediksi Skuad Timnas Indonesia Jika Shin Tae-yong Turunkan Calvin Verdonk dan Jay Idzes

Filipina Harus Hati-hati, Ini Prediksi Skuad Timnas Indonesia Jika Shin Tae-yong Turunkan Calvin Verdonk dan Jay Idzes

Filipina yang sudah dipastikan tersingkir akan menghadapi Timnas Indonesia di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, Selasa (11/6/2024) mendatang. 
Hadirnya Propam dalam Kasus Pembunuhan Vina Bikin Bingung, Kriminolog Soroti Ada yang Tak Beres: Mau Main Hukum atau Tekanan Massa?

Hadirnya Propam dalam Kasus Pembunuhan Vina Bikin Bingung, Kriminolog Soroti Ada yang Tak Beres: Mau Main Hukum atau Tekanan Massa?

Propam Polri diduga ikut turun gunung dalam pengusutan kasus pembunuhan Vina dan Eky tahun 2016 lalu. Meski demikian, kriminolog Adrianus Meliala menilai ada..
Meski Kalah dari Filipina, Timnas Indonesia Bisa Lolos ke Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 dengan Syarat Ini, Indonesia Akan Kedatangan Bintang Eropa Baru 

Meski Kalah dari Filipina, Timnas Indonesia Bisa Lolos ke Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 dengan Syarat Ini, Indonesia Akan Kedatangan Bintang Eropa Baru 

Meski kalah dari Filipina, Timnas Indonesia bisa lolos putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 dengan syarat, Indonesia akan kedatangan bintang Eropa baru?
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Damai Indonesiaku
14:00 - 15:00
OnePrix
15:00 - 15:30
Football Vaganza
15:30 - 16:00
Ragam Perkara
16:00 - 17:00
Kabar Petang Pilihan
17:00 - 18:30
Kabar Petang
Selengkapnya