LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Egy Maulana Vikri hindari cedera untuk main di Piala AFF 2022.
Sumber :
  • @pssi

Begini Rencana Shin Sebenarnya untuk Egy Maulana Vikri di Timnas

Egy Maulana Vikri menjadi sasaran kritik saat Timnas melawan Curacao pada laga pertama FIFA Matchday. Tapi pelatih Shin Tae-yong punya rencana lain tentang Egy.

Selasa, 27 September 2022 - 12:34 WIB

Cibinong, Jawa Barat – Egy Maulana Vikri menjadi sasaran kritik saat Timnas melawan Curacao pada laga pertama FIFA Matchday. Tapi pelatih Shin Tae-yong punya rencana lain tentang Egy.
Tim nasional (timnas) percaya diri menghadapi Curacao pada laga kedua FIFA Matchday setelah menang 3-2 pada pertandingan persahabatan pertama di Bandung. Bagi pelatih Shin Tae-yong (STY), friendly match memberi kesempatan untuk menjajal banyak pemain dalam squadnya yang berisi 23 orang.
Sewaktu main di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Shin merotasi awaknya sesudah interval pertandingan. Pelatih Timnas melakukan enam kali pergantian pemain sejak awal babak kedua sampai waktu normal hampir selesai.

Sesudah istirahat, Shin melakukan pergantian taktikal dengan mengeluarkan dua pemainnya yang mengalami cedera. STY menarik Ricky Kambuaya dan Egy Maulana Vikri serta memasukkan Marselino Ferdinan dan Saddil Ramdani.

Shin menjelaskan, kondisi Ricky belum cukup fit menjelang pertandingan kedua dengan Curacao di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor. Sang pelatih juga sudah berbicara dengan Egy yang tampil tidak terlalu baik pada laga pertama di Bandung.

Pelatih asal Korea Selatan mengaku sudah bicara dengan Egy Maulana Vikri di Stadion GBLA. Shin menyatakan, ia harus melakukan tindakan setelah melihat Egy tidak bermain maksimal pada friendly match pertama di Bandung.

Baca Juga :

Target Piala AFF 2022
“Memang setelah babak pertama selesai, saya bicara dengan Egy. Saya tanya berapa lama ia tak main di tim klubnya? Egy bilang, ia mengalami cedera sehingga kondisinya belum 100 persen.”

Mempertimbangkan kondisi Egy, Shin tidak mau mengambil risiko. Ia memilih menggantikan gelandang serang asal klub Slovakia, ViOn Zlaté Moravce, dengan pemain yang bermain di Sabah, yakni Saddil Ramdani, pada waktu istirahat pertandingan di GBLA.  

“Saya perlu menghindarkan Egy dari cedera lebih sulit. Ia perlu menjaga performa sampai nanti tampil di Piala AFF,” terang Shin yang harus mulai merancang squad Timnas yang akan berjuang di kejuaraan antarnegara ASEAN pada Desember 2022.

Baca Juga :
Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Rezeki Datang Sendiri Berbondong-bondong tanpa Harus Capek Kerja, Tolong Amalkan Ini Kata Ustaz Adi Hidayat

Rezeki Datang Sendiri Berbondong-bondong tanpa Harus Capek Kerja, Tolong Amalkan Ini Kata Ustaz Adi Hidayat

Ada cara agar rezeki datang menghampiri tanpa harus lelah kerja pagi siang malam, ternyata amalan ini membuka pintu rezeki, kata Ustaz Adi Hidayat amalkan.
Langsung Telepon Ibunda Usai Libas Korea Selatan di Piala Asia U-23, Ernando Ari Tanya Ini, Jawaban Sang Ibu Bikin Tercengang

Langsung Telepon Ibunda Usai Libas Korea Selatan di Piala Asia U-23, Ernando Ari Tanya Ini, Jawaban Sang Ibu Bikin Tercengang

Kiper Timnas Indonesia, Ernando Ari sukses bawa Indonesia maju ke semifinal Piala Asia U-23 2024 usai melibas Korea Selatan pada perempat final, Jumat (26/4).
Heboh Anggota Polres Manado Meninggal dalam Mobil, Polisi: Ada Luka Tembak di Kepala

Heboh Anggota Polres Manado Meninggal dalam Mobil, Polisi: Ada Luka Tembak di Kepala

Satuan Reserse Kriminal Polres Metro Jakarta Selatan menemukan luka tembak di bagian kepala anggota Polresta Manado, Sulawesi Utara, yang meninggal dunia.
Uzbekistan Punya Kesamaan dengan Korea Selatan, Bakal Bernasib Sama di Tangan Timnas Indonesia U-23?

Uzbekistan Punya Kesamaan dengan Korea Selatan, Bakal Bernasib Sama di Tangan Timnas Indonesia U-23?

Uzbekistan nyatanya memiliki kesamaan dengan Korea Selatan, lawan yang disingkirkan oleh timnas Indonesia U-23 di babak perempat final Piala Asia U-23 2024.
Tolong Segera Amalkan Ibadah Haji bagi yang Sudah dan Belum Mampu Demi Perintah Allah, Ini Kata Ustaz Adi Hidayat...

Tolong Segera Amalkan Ibadah Haji bagi yang Sudah dan Belum Mampu Demi Perintah Allah, Ini Kata Ustaz Adi Hidayat...

Kata Ustaz Adi Hidayat, umat Islam yang sudah mampu dalam menjalankan ibadah haji diharapkan segera melaksanakannya. Bagi yang belum mampu segera berikhtiar.
Kemenangan Timnas Indonesia atas Korea Selatan Lewat Adu Penalti Ternyata Sudah Diprediksi oleh Pandit Malaysia, Dia Bilang...

Kemenangan Timnas Indonesia atas Korea Selatan Lewat Adu Penalti Ternyata Sudah Diprediksi oleh Pandit Malaysia, Dia Bilang...

Dibalik kemenangan Timnas Indonesia atas Korea Selatan di Piala Asia U23 lewat adu penalti, ternyata hal ini sudah diprediksi secara tepat oleh pandit Malaysia.
Trending
Usai Timnya Dipulangkan, Hwang Sun-hong Sebut Timnas Indonesia Menang karena 2 Hal Ini, Sempat Singgung Shin Tae-yong

Usai Timnya Dipulangkan, Hwang Sun-hong Sebut Timnas Indonesia Menang karena 2 Hal Ini, Sempat Singgung Shin Tae-yong

Setelah Timnas Korea Selatan disingkirkan dari Piala Asia U-23, Hwang Sun-hong menyebut Timnas Indonesia menang karena dua hal ini, sempat sebut Shin Tae-yong.
Momen Ibunda Pratama Arhan Menangis, Singgung Menantunya Azizah Salsha, Ternyata...

Momen Ibunda Pratama Arhan Menangis, Singgung Menantunya Azizah Salsha, Ternyata...

Ibunda Pratama Arhan tak kuasa menahan tangis, singgung menantunya Azizah Salsha usai laga perempat final Piala Asia U-23 2024 saat selebrasi Arhan menang.
Negaranya Gagal di Piala Asia U-23 2024, Suporter Thailand Akui Ingin Lihat Timnas Indonesia U-23 Lolos ke Olimpiade Paris 2024

Negaranya Gagal di Piala Asia U-23 2024, Suporter Thailand Akui Ingin Lihat Timnas Indonesia U-23 Lolos ke Olimpiade Paris 2024

Suporter Thailand ingin melihat timnas Indonesia U-23 melenggang ke Olimpiade Paris 2024 dengan mengalahkan Uzbekistan di babak semifinal Piala Asia U-23 2024.
Hasil Piala Asia U-23 2024: Irak Kalahkan 10 Pemain Vietnam Berkat Gol Penalti Ali Jasim

Hasil Piala Asia U-23 2024: Irak Kalahkan 10 Pemain Vietnam Berkat Gol Penalti Ali Jasim

Timnas Irak U-23 sukses mencapai babak semifinal Piala Asia U-23 2024 setelah mengalahkan 10 pemain Vietnam dengan skor 1-0 pada Sabtu (27/4) dini hari WIB.
Solidaritas Asia Tenggara! Bintang Thailand dan Singapura Ikut Dukung Timnas Indonesia U-23 di Piala Asia U-23 2024

Solidaritas Asia Tenggara! Bintang Thailand dan Singapura Ikut Dukung Timnas Indonesia U-23 di Piala Asia U-23 2024

Marselino Ferdinan mendapatkan dukungan dari dua rekannya di Liga Belgia yang berasal dari Asia Tenggara, ketika sedang berlaga untuk timnas Indonesia U-23.
Timnas Indonesia U-23 Lawan Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024, Shin Tae-yong Bilang Begini

Timnas Indonesia U-23 Lawan Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024, Shin Tae-yong Bilang Begini

Shin Tae-yong meyakini timnas Indonesia U-23 mampu bersaing dengan Uzbekistan di babak semifinal Piala Asia U-23 2024, yang akan digelar Senin (29/4) mendatang.
Eks Timnas Indonesia Ini Bilang Ada Pemain yang Menyesal Pernah Tolak Panggilan Shin Tae-yong, Komentar Pedas Jose Mourinho Terbukti

Eks Timnas Indonesia Ini Bilang Ada Pemain yang Menyesal Pernah Tolak Panggilan Shin Tae-yong, Komentar Pedas Jose Mourinho Terbukti

Inilah berita paling top. Eks Timnas Indonesia ini bilang ada pemain yang menyesal pernah menolak panggilan Shin Tae-yong dan komentar pedas Jose Mourinho terbukti.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Apa Kabar Indonesia Pagi
08:00 - 09:00
Coffee Break
09:00 - 11:00
Best World Boxing
11:00 - 11:30
#DiIndonesiaAja
11:30 - 12:30
Kabar Siang
12:30 - 14:00
Damai Indonesiaku
Selengkapnya