LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Arsip - Para pemain tim nasional Denmark merayakan gol pembuka keunggulan atas Gibraltar dalam lanjutan Kualifikasi Piala Eropa 2020 Grup D di Stadion Telia Parken.
Sumber :
  • ANTARA/AFP/RITZAU SCANPIX/Lars Moeller

Christian Eriksen Sebut Bisa Tampil di Piala Dunia 2022 Setelah Bangkit Pasca Serangan Jantung Adalah Momen Sangat Spesial

Pemain Timnas Denmark Christian Eriksen mengatakan bisa tampil di Piala Dunia 2022 usai bangkit pasca terkena serangan jantung adalah momen "sangat spesial".

Minggu, 20 November 2022 - 00:13 WIB

Jakarta - Pemain Timnas Denmark Christian Eriksen mengatakan bisa tampil di Piala Dunia 2022 setelah bangkit pasca terkena serangan jantung di Piala Eropa tahun lalu adalah momen "sangat spesial" baginya.

Christian Eriksen pingsan di lapangan saat pertandingan Piala Eropa melawan Finlandia pada Juni 2021 dan harus dilakukan penyelamatan darurat di depan penonton Kopenhagen yang terpana di stadion dan jutaan penonton televisi.

Dalam perjalanan ke rumah sakit Eriksen memberi tahu istrinya Sabrina bahwa dia mungkin tidak akan pernah bermain sepak bola lagi, tetapi dia kembali bisa beraksi delapan bulan kemudian.

Pemain berusia 30 tahun itu memasang defibrillator kardioverter implan, yang berarti dia harus keluar dari Inter Milan karena peraturan di sepak bola Italia.

Baca Juga :

Tapi dia menandatangani kontrak dengan Brentford di Liga Premier Inggris dan juga melanjutkan karir internasionalnya.

“Sangat spesial berada di Piala Dunia untuk tim nasional,” kata Eriksen, yang kini bermain di Manchester United. “Ini adalah sesuatu yang pernah saya coba sebelumnya dan saya sangat senang bisa kembali lagi.

"Itu (pingsan) memberi saya apresiasi untuk hidup dan bersama keluarga saya," katanya seperti dilansir AFP.

Denmark, yang menghadapi Tunisia pada Selasa, juga akan menghadapi juara dunia Prancis di Grup D dan akan memanfaatkan peluang mereka setelah bisa mengalahkan Les Bleus di kandang dan tandang dalam Nations League 2022.

Dengan pemain andalan mereka kembali dalam performa terbaiknya, Denmark terlihat sebagai tim yang lebih kuat daripada tim yang mencapai semifinal Euro 2020.

“Bagi saya pribadi menjadi bagian dari tim selalu bagus,” kata Eriksen. "Saya harap saya dapat membantu tim sebanyak yang saya bisa dengan cara apa pun.

“Saya tahu kami telah mengalahkan Prancis, tetapi biasanya Prancis dalam sebuah turnamen adalah tim yang berbeda dibandingkan dengan sisa tahun ini. Kami tahu apa yang harus dilakukan dan kami menantikannya.

"Tim nasional selalu kuat. Menurut saya kepercayaan pada skuad dan dari kalian, para penggemar, lebih besar ketika saya bangkit kembali."

Asisten pelatih Denmark Morten Wieghorst mengatakan Eriksen adalah "inspirasi" bagi rekan satu timnya dan seluruh negaranya.

"Dalam pandangan saya dia bahkan lebih baik daripada sebelum kecelakaan itu," kata Wieghorst. "Saya benar-benar yakin dia menjadi pemain yang lebih baik, jika itu memungkinkan."(Ant/Jeg)

Baca Juga :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Update: Korban Meninggal Banjir Lahar Dingin dan Tanah Longsor Sumatera Barat Bertambah Jadi 37 Orang

Update: Korban Meninggal Banjir Lahar Dingin dan Tanah Longsor Sumatera Barat Bertambah Jadi 37 Orang

Korban meninggal dunia akibat banjir lahar dingin dan tanah longsor yang melanda empat wilayah di Sumatera Barat bertambah menjadi 37 orang, Minggu (12/5).
Buntut Kecelakaan Maut Bus Rombongan SMK di Subang, Pj Gubernur Jawa Barat Minta Kepala Daerah Lakukan Ini, Para Siswa Jangan Kaget

Buntut Kecelakaan Maut Bus Rombongan SMK di Subang, Pj Gubernur Jawa Barat Minta Kepala Daerah Lakukan Ini, Para Siswa Jangan Kaget

Pj Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin meminta kepala daerah memperketat izin study tour yang dilaksanakan satuan pendidikan, salah satunya tidak ke luar kota.
Pria Botak Ini Sudah Kurang Ajar dengan WNA Prancis di Bali, Dia Menghilang Usai...

Pria Botak Ini Sudah Kurang Ajar dengan WNA Prancis di Bali, Dia Menghilang Usai...

Polisi menangkap pria botak berinisial IKEP (40) yang bertindak kurang ajak terhadap warga negara Prancis, DM (46), di area Bandara I Gusti Ngurah Rai, Bali.
Kecanduan Video Tak Senonoh, Suami Sering Keluarkan Air Mani atau 'Onani', Padahal Sudah Menikah dan Punya Istri, Kata Buya Yahya...

Kecanduan Video Tak Senonoh, Suami Sering Keluarkan Air Mani atau 'Onani', Padahal Sudah Menikah dan Punya Istri, Kata Buya Yahya...

Buya Yahya berpendapat suami yang sering onani atau mengeluarkan air mani (sperma) demi hasrat seksual akibat nonton video jorok akan berdampak kepada istri.
Memilukan, Ibunda Ungkap Cita-Cita Mulia Mahesa Putra Korban Meninggal Dunia Kecelakaan Maut Bus Rombongan SMK di Subang

Memilukan, Ibunda Ungkap Cita-Cita Mulia Mahesa Putra Korban Meninggal Dunia Kecelakaan Maut Bus Rombongan SMK di Subang

Kecelakaan maut bus pariwisata rombongan SMK Lingga Kencana di daerah Ciater, Subang, Jawa Barat, Sabtu (11/5) timbulkan duka mendalam bagi keluarga korban.
Tegas, Bey Machmudin Ultimatum Bupati dan Wali Kota di Jabar untuk Perketat Izin Study Tour

Tegas, Bey Machmudin Ultimatum Bupati dan Wali Kota di Jabar untuk Perketat Izin Study Tour

Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin meminta bupati dan wali kota di Jabar agar memperketat izin kegiatan study tour buntut kecelakaan di Ciater, Subang. 
Trending
Memilukan, Ibunda Ungkap Cita-Cita Mulia Mahesa Putra Korban Meninggal Dunia Kecelakaan Maut Bus Rombongan SMK di Subang

Memilukan, Ibunda Ungkap Cita-Cita Mulia Mahesa Putra Korban Meninggal Dunia Kecelakaan Maut Bus Rombongan SMK di Subang

Kecelakaan maut bus pariwisata rombongan SMK Lingga Kencana di daerah Ciater, Subang, Jawa Barat, Sabtu (11/5) timbulkan duka mendalam bagi keluarga korban.
Kecanduan Video Tak Senonoh, Suami Sering Keluarkan Air Mani atau 'Onani', Padahal Sudah Menikah dan Punya Istri, Kata Buya Yahya...

Kecanduan Video Tak Senonoh, Suami Sering Keluarkan Air Mani atau 'Onani', Padahal Sudah Menikah dan Punya Istri, Kata Buya Yahya...

Buya Yahya berpendapat suami yang sering onani atau mengeluarkan air mani (sperma) demi hasrat seksual akibat nonton video jorok akan berdampak kepada istri.
Tegas, Bey Machmudin Ultimatum Bupati dan Wali Kota di Jabar untuk Perketat Izin Study Tour

Tegas, Bey Machmudin Ultimatum Bupati dan Wali Kota di Jabar untuk Perketat Izin Study Tour

Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin meminta bupati dan wali kota di Jabar agar memperketat izin kegiatan study tour buntut kecelakaan di Ciater, Subang. 
Buntut Kecelakaan Maut Bus Rombongan SMK di Subang, Pj Gubernur Jawa Barat Minta Kepala Daerah Lakukan Ini, Para Siswa Jangan Kaget

Buntut Kecelakaan Maut Bus Rombongan SMK di Subang, Pj Gubernur Jawa Barat Minta Kepala Daerah Lakukan Ini, Para Siswa Jangan Kaget

Pj Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin meminta kepala daerah memperketat izin study tour yang dilaksanakan satuan pendidikan, salah satunya tidak ke luar kota.
Pria Botak Ini Sudah Kurang Ajar dengan WNA Prancis di Bali, Dia Menghilang Usai...

Pria Botak Ini Sudah Kurang Ajar dengan WNA Prancis di Bali, Dia Menghilang Usai...

Polisi menangkap pria botak berinisial IKEP (40) yang bertindak kurang ajak terhadap warga negara Prancis, DM (46), di area Bandara I Gusti Ngurah Rai, Bali.
Update: Korban Meninggal Banjir Lahar Dingin dan Tanah Longsor Sumatera Barat Bertambah Jadi 37 Orang

Update: Korban Meninggal Banjir Lahar Dingin dan Tanah Longsor Sumatera Barat Bertambah Jadi 37 Orang

Korban meninggal dunia akibat banjir lahar dingin dan tanah longsor yang melanda empat wilayah di Sumatera Barat bertambah menjadi 37 orang, Minggu (12/5).
PSSI Beri Ultimatum untuk Shin Tae-yong Setelah Perpanjang Kontrak: Jangan Lagi Ngomongin Fondasi

PSSI Beri Ultimatum untuk Shin Tae-yong Setelah Perpanjang Kontrak: Jangan Lagi Ngomongin Fondasi

Komite Eksekutif PSSI, Arya Sinulingga siap memberikan kontrak baru kepada Shin Tae-yong untuk tetap menahkodai Timnas Indonesia dengan klausul kontrak tertentu
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Apa Kabar Indonesia Malam
03:00 - 03:30
Kabar Utama
03:30 - 04:00
Sidik Jari
04:00 - 04:30
Assalamualaikum Nusantara
04:30 - 06:00
Kabar Pagi
06:00 - 06:30
Kabar Arena Pagi
Selengkapnya