LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Bung Towel dan pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong.
Sumber :
  • Tangkapan layar Youtube - tvOnenews.com/Julio Trisaputra

Bung Towel Ngaku Ragu Timnas Indonesia Bisa Kalahkan Vietnam, Sampai Sindir Jika Shin Tae-yong Dipertahankan ..

Pengamat sepak bola, Tommy Welly atau kerap disapa Bung Towel memberikan pandangannya soal prediksinya tentang Timnas Indonesia sebelum menghadapi Vietnam.

Selasa, 23 Januari 2024 - 14:18 WIB

tvOnenews.com - Pengamat sepak bola tanah air, Tommy Welly atau kerap disapa dengan Bung Towel memberikan pandangannya soal prediksinya tentang Timnas Indonesia sebelum menghadapi Vietnam.

Timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong sukses mengalahkan musuh bebuyutan Vietnam 1-0, pada laga kedua babak penyisihan Grup D Piala Asia 2023.

Kedua tim sama-sama mengincar kemenangan, lantaran pada laga perdana bernasib sama yakni mengalami kekalahan.

Akhirnya timnas Indonesia memecah kebuntuan melalui sang kapten Timnas Indonesia, Asnawi Mangkualam sukses mengeksekusi penalti di laga kontra Vietnam.

Baca Juga :

Gol itu juga menjadi penentu kemenangan Timnas Indonesia atas Vietnam, alhasil tim Garuda berhasil meraih poin penuh yakni 3 poin.

Sebelum timnas Indonesia menaklukkan Vietnam, Bung Towel pesimis tim Garuda bisa melangkah jauh di Piala Asia usai melihat hasil dari Irak.

Diketahui, timnas Indonesia dihajar 1-3 oleh Irak pada laga perdana grup D Piala Asia 2023.

Host bertanya kepada Bung Towel apakah jika Timnas Indonesia menang atas Vietnam, perlu dipertahankan?

"Saya sih ragu ya, apalagi melihat kualitas permainan yang ditampilkannya bahkan dengan suntikan naturalisasi plus Marc Klok, hitungan naturalisasi (ada 8) dengan tambahan itu main masih duduk di bawah rit-rit, digempur habis-habisan, hanya serangan balik, direct, Yakob Sayuri," ujarnya dilansir Youtube Sportify Indonesia.

"Apa ya, tidak ada sesuatu yang diberikan gitu buat karakter, buat identitas bermain bolanya gitu," ungkapnya.

"Tapi kan pemain ini masih muda," ucap Yusuf Ibrahim selaku host.

"Itu juga eksis yang dimuncul-munculkan di media kan, tim paling rendah rankingnya," ucap Bung Towel.

"Iya saya memang mengutip media, mengutip netizen," timpali Yusuf Ibrahim.

"Makanya baca itu sebagai agenda setting," ungkap Bung Towel.

Tetapi Yusuf Ibrahim menegaskan bahwa para pemain di skuad Shin Tae-yong itu masih muda, dan percaya pada proses.

Bung Towel juga mengkritik dengan cara mendorong Exco PSSI lebih aware terhadap penilaian ke Shin Tae-yong.

"Galak dan cerdas aja gitu, lihat apakah ini mungkin dipertahankan, apakah ini cuma dalih-dalih, lihat kualitas permainan," paparnya.

"Judgment day-nya Shin Tae-yong melawan Vietnam, kalau menang itu akan digedekan sebagai cuci dosanya Shin Tae-yong," sambungnya.

Selanjutnya, untuk meraih tiket ke 16 besar, laga timnas Indonesia vs Jepang akan digelar di Stadion Al-Thumama pada Jumat (24/1/2024) pada 18.30 WIB. 

Pertandingan tersebut menjadi laga hidup dan mati baik untuk skuad asuhan Shin Tae-yong maupun Hajime Moriyasu, demi menjaga asa lolos ke babak 16 besar.

Namun pihak Jepang tak bisa menganggap remeh begitu saja. Sebab timnas Indonesia kali ini tampil dengan komposisi pemain keturunan yang mayoritas bermain di Eropa.

Di pertandingan pertama melawan Irak mereka berhasil memberi perlawanan yang berarti. Di laga kedua, timnas Indonesia bisa memulangkan musuh bebuyutan, Vietnam dari Piala Asia. 

Sementara Jepang yang digadang-gadang keluar sebagai juara grup, justru tumbang atas Irak dengan skor 2-1. Maka mau tak mau tim Samurai Biru harus tampil mati-matian agar tak kehilangan muka untuk yang kedua kalinya.  (amr/ind)

Baca artikel terkini dari tvOnenews.com selengkapnya di Google News, Klik di sini

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Pasca Penangkapan Buronan Nomor 1 Thailand, Polri Inginkan Barter Dengan Fredy Pratama

Pasca Penangkapan Buronan Nomor 1 Thailand, Polri Inginkan Barter Dengan Fredy Pratama

Pasca penangkapan gembong narkoba Thailand, Chaowalit Thongduang alias Pang Na-Node alias Sulaiman, Kepolisian Republik Indonesia (Polri) menginginkan ada barter dari Polisi Thailand untuk membantu menangkap Fredy Pratama. 
Jemaah Calon Haji Mulai Tinggalkan Madinah, Shaf di Masjid Nabawi Mulai Agak Lengang

Jemaah Calon Haji Mulai Tinggalkan Madinah, Shaf di Masjid Nabawi Mulai Agak Lengang

Sejumlah jemaah calon haji dari berbagai negara, termasuk Indonesia mulai meninggalkan Kota Madinah, Arab Saudi, untuk menuju Makkah, Minggu (2/6/2024).
Rampai Nusantara : Revisi UU Polri Perkuat Kelembagaan Kepolisian

Rampai Nusantara : Revisi UU Polri Perkuat Kelembagaan Kepolisian

Ketua Umum Rampai Nusantara, Mardiansyah Semar menilai revisi Undang-Undang (UU) tentang kepolisian Republik Indonesia (Polri) akan semakin menguatkan struktur instansi tersebut ke depannya.
Ini Sederet Kegiatan PNM Dalam Berkontribusi untuk Indonesia

Ini Sederet Kegiatan PNM Dalam Berkontribusi untuk Indonesia

Permodalan Nasional Madani (PNM) merayakan HUT ke 25 dengan akan terus berkomitmen dalam berkontribusi dan peduli membangun Indonesia lewat program PNM Peduli.
Jaga Warisan Budaya di Tengah Modernisasi, Ini Pesan Bakal Calon Wali Kota Tangerang

Jaga Warisan Budaya di Tengah Modernisasi, Ini Pesan Bakal Calon Wali Kota Tangerang

Indonesia merupakan negara yang kaya akan ragma budaya dari berbagi kehidupan masyarakatnya.
Ingat Waktu Subuh, Syekh Ali Jaber Sebut Rezeki dan Segala Hajat Pasti Dikabulkan Allah swt Jika Laksanakan Amalan Ini

Ingat Waktu Subuh, Syekh Ali Jaber Sebut Rezeki dan Segala Hajat Pasti Dikabulkan Allah swt Jika Laksanakan Amalan Ini

Syekh Ali Jaber ungkap satu amalan di waktu subuh sangat baik dilakukan umat muslim. Bisa kabulkan segala hajat. Berikut caranya, bisa dijadikan kebiasaan baik
Trending
8 Tahun Hilang Rekaman CCTV Kasus Kematian Vina dan Eky Tiba-tiba Viral, Ternyata Isinya...

8 Tahun Hilang Rekaman CCTV Kasus Kematian Vina dan Eky Tiba-tiba Viral, Ternyata Isinya...

Dugaan rekaman CCTV kasus kematian Vina dan Eky viral di media sosial setelah 8 tahun hilang. Padahal barang bukti CCTV tak pernah ditampilkan di persidangan.
Rekaman CCTV Detik-detik Pembunuhan Vina Cirebon Tersebar, Hotman Paris : Apakah Benar 11 Orang Pelaku?

Rekaman CCTV Detik-detik Pembunuhan Vina Cirebon Tersebar, Hotman Paris : Apakah Benar 11 Orang Pelaku?

Kasus pembunuhan sejoli muda Vina dan Eky di Cirebon, Jawa Barat pada 2016 silam bak benang kusut yang sulit terungkap kebenarannya.
Ini Kronologi Lengkap Aksi Pembunuhan Bocah Perempuan di Bekasi dengan Jasad Terbungkus Karung di Lubang Galian

Ini Kronologi Lengkap Aksi Pembunuhan Bocah Perempuan di Bekasi dengan Jasad Terbungkus Karung di Lubang Galian

Bocah perempuan berinisial GH (9) ditemukan tewas dengan kondisi terbungkus karung dan terkubur di lubang galian tanah kawasan Bekasi, Jawa Barat.
Ingat Waktu Subuh, Syekh Ali Jaber Sebut Rezeki dan Segala Hajat Pasti Dikabulkan Allah swt Jika Laksanakan Amalan Ini

Ingat Waktu Subuh, Syekh Ali Jaber Sebut Rezeki dan Segala Hajat Pasti Dikabulkan Allah swt Jika Laksanakan Amalan Ini

Syekh Ali Jaber ungkap satu amalan di waktu subuh sangat baik dilakukan umat muslim. Bisa kabulkan segala hajat. Berikut caranya, bisa dijadikan kebiasaan baik
Film Vina Sebelum 7 Hari Hasilkan Cuan Banyak, Hotman Paris Sindir Produser Tak Lakukan Ini...

Film Vina Sebelum 7 Hari Hasilkan Cuan Banyak, Hotman Paris Sindir Produser Tak Lakukan Ini...

Film Vina Sebelum 7 Hari rilis pada bioskop di tanah air pada 8 Mei 2024 lalu hingga meraup pundi-pundi keuntungan miliaran rupiah.
Bongkar Abis Soal Skincare, dr Tompi Bilang Tak Perlu Laser Justru Kalau Perawatan Kulit itu Konsepnya Cuma Dua yaitu..

Bongkar Abis Soal Skincare, dr Tompi Bilang Tak Perlu Laser Justru Kalau Perawatan Kulit itu Konsepnya Cuma Dua yaitu..

Secara buka-bukaan, dr Tompi membongkar soal skincare. Tak perlu laser, justru kalau perawatan kulit itu konsepnya cuma dua. Apa saja? Simak artikelnya beriku
Jaga Warisan Budaya di Tengah Modernisasi, Ini Pesan Bakal Calon Wali Kota Tangerang

Jaga Warisan Budaya di Tengah Modernisasi, Ini Pesan Bakal Calon Wali Kota Tangerang

Indonesia merupakan negara yang kaya akan ragma budaya dari berbagi kehidupan masyarakatnya.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Kabar Utama
03:30 - 04:00
Sidik Jari
04:00 - 04:30
Assalamualaikum Nusantara
04:30 - 06:00
Kabar Pagi
06:00 - 06:30
Kabar Arena Pagi
06:30 - 07:57
Apa Kabar Indonesia Pagi
Selengkapnya