LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Pemain Timnas Indonesia, Jordi Amat
Sumber :
  • PSSI

Jordi Amat Sempat Tak Percaya Punya Keturunan Darah Biru, Dikira Cuma Dongeng

Sang nenek, Isje Maas-Villanueva bercerita pada Jordi Amat kecil tentang darah biru yang mengalir dari dalam darahnya. 

Senin, 15 April 2024 - 03:41 WIB

tvOnenews.com - Jordi Amat tak pernah menyangka cerita sang nenek bahwa dia memiliki keturunan darah biru benar-benar nyata. 

Sang nenek, Isje Maas-Villanueva bercerita pada Jordi Amat kecil tentang darah biru yang mengalir dari dalam darahnya. 

"Saya baru berusia lima atau enam tahun saat itu dan tidak berpikir dia mengatakan yang sebenarnya," kata Jordi Amat dikutip dari laman Sports Bible. 

Alih-alih mencari tahu soal leluhurnya benar-benar anggota kerajaan atau bukan, ternyata Jordi Amat lebih mengingat pesan neneknya yang ingin mengajaknya ke Indonesia. 

Baca Juga :

"Tapi saya ingat dia berkata, 'kamu akan lihat nanti kalau sudah dewasa, kami akan datang ke Indonesia bersamaku suatu hari nanti'," kenang Jordi Amat. 

Lebih dari 20 tahun ternyata Jordi Amat akhirnya benar-benar percaya apa yang dikatakan neneknya. Darah Indonesia yang mengalir dari sang nenek adalah darah biru. 

"Saya akhirnya mengetahui bahwa dia tidak bercanda," kata Jordi Amat. 

Jordi Amat masuk dalam daftar awal calon pemain naturalisasi Timnas Indonesia era Shin Tae-yong. 

Mundur pada musim panas 2022, keluarga Jordi Amat duduk bersama untuk mendiskusikan masa depan. 

Jordi Amat, dengan pengalaman di berbagai liga Eropa kasta tertinggi, justru ingin mencari tantangan baru. 

Nama Timnas Indonesia pun tercetus dan kesempatan pun tiba, Jordi Amat pun akhirnya mengambil keputusan besar untuk melakukan naturalisasi. 

Di saat yang sama, Isje membuktikan bahwa cucunya memiliki keturunan raja dari sang kakek buyut, Manalang Doelag Kansil yang merupakan raja ke-17 Kepulauan Sangihe di Sulawesi Utara. 

Meski dengan status dia sebagai pemain Timnas Spanyol di usia junior, kans Jordi Amat untuk tampil bersama Timnas Indonesia terbuka lebar. 

Setelah mencari sponsor hingga menyambangi Dewan Kerajaan Kesultanan Adat Nusantara, Jordi Amat pun mendapatkan titel "Yang Mulia Pangeran Jordi Amat Maas" sebagai generasi ketiga dari Raja MD Kansir, Kerajaan Siau. 

Dia pun mendapatkan paspor Indonesia setelah resmi mengucap sumpah WNI pada November 2022. 

Singkat cerita, Jordi Amat pun akhirnya dipanggil untuk memperkuat Timnas Indonesia. 

Bahkan rekan satu timnya pun turut memanggilnya dengan sebutan pangeran.

"Beberapa orang di timnas memanggil saya pangeran, oenggemar juga menaruh komentar pangeran dalam unggahan Instagram, saya senang sekali membaca hal-hal ini," kata Jordi Amat. (hfp)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Tak Henti Bawa Timnas Indonesia Mengukir Sejarah Baru, Shin Tae-yong Sampai Bilang Begini ke Fans Garuda

Tak Henti Bawa Timnas Indonesia Mengukir Sejarah Baru, Shin Tae-yong Sampai Bilang Begini ke Fans Garuda

Timnas Indonesia di bawah arahan pelatih Shin Tae-yong berhasil mengukir sejarah baru setelah sukses melaju ke ronde tiga kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Media Vietnam Soroti Gol Cantik Thom Haye, Sebut The Professor Merupakan Produk...

Media Vietnam Soroti Gol Cantik Thom Haye, Sebut The Professor Merupakan Produk...

Media Vietnam menyoroti soal gol cantik yang diciptakan Thom Haye pada laga Timnas Indonesia vs Filipina di Kualifikasi Piala Dunai 2026, sebut The Professor...
Gerindra Ungkap Kondisi Politikus Permadi Sebelum Tutup Usia

Gerindra Ungkap Kondisi Politikus Permadi Sebelum Tutup Usia

Wakil Ketua Umum Partai Gerindra Habiburokhman turut berduka cita atas meninggalnya politikus senior Permadi. Dia pun mengungkapkan kondisi Permadi sebelum wafat.
Siap-siap Timnas Indonesia, Ini Jadwal Drawing dan Pertandingan Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia

Siap-siap Timnas Indonesia, Ini Jadwal Drawing dan Pertandingan Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia

Berikut jadwal drawing serta pertandingan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia yang bakal dijalani Timnas Indonesia usai jadi runner up Grup F.
Simon Aloysius dan Fuad Bawazier Jadi Komisaris BUMN, Gerindra: Jabatan Itu Ada Beberapa, yang Ada Dibagi-bagi

Simon Aloysius dan Fuad Bawazier Jadi Komisaris BUMN, Gerindra: Jabatan Itu Ada Beberapa, yang Ada Dibagi-bagi

Dua kader Partai Gerindra Simon Aloysius Mantiri dan Fuad Bawazier ditunjuk menjadi Komisaris Utama di perusahaan BUMN.
Menkeu Sri Mulyani Sebut APBN Telah Kucurkan Anggaran untuk Perumahan Rakyat hingga Rp228,9 Triliun sejak 2015

Menkeu Sri Mulyani Sebut APBN Telah Kucurkan Anggaran untuk Perumahan Rakyat hingga Rp228,9 Triliun sejak 2015

Sri Mulyani menegaskan, pemerintah telah menggelontorkan dana APBN untuk anggaran untuk perumahan rakyat bagi masyarakat berpenghasilan rendah (MBR) sejak 2015.
Trending
Kecewa dengan Ragnar Oratmangoen dan Penyerang Timnas Indonesia Lain, Shin Tae-yong Ingin Cari Pemain Naturalisasi Baru

Kecewa dengan Ragnar Oratmangoen dan Penyerang Timnas Indonesia Lain, Shin Tae-yong Ingin Cari Pemain Naturalisasi Baru

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, menunjukkan rasa kecewanya kepada lini depan skuad Garuda saat mengalahkan Filipina.
Calvin Verdonk Terkejut Panasnya Stadion GBK, Thom Haye Singgung Suporter Timnas Indonesia Usai Kalahkan Filipina dan Lolos ke Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Calvin Verdonk Terkejut Panasnya Stadion GBK, Thom Haye Singgung Suporter Timnas Indonesia Usai Kalahkan Filipina dan Lolos ke Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Calvin Verdonk terkejut panasnya Stadion GBK dan Thom Haye singgung suporter Timnas Indonesia usai kalahkan Filipina dan lolos ke putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026.
Setelah Laga, Pelatih Filipina Salahkan Ernando Ari: Kiper Timnas Indonesia Tidak Menyentuh Bola, Harusnya Penalti

Setelah Laga, Pelatih Filipina Salahkan Ernando Ari: Kiper Timnas Indonesia Tidak Menyentuh Bola, Harusnya Penalti

Pelatih Filipina Tom Saintfiet menuding kiper Timnas Indonesia Ernando Ari sebagai penyebab cederanya Adrian Ugelvik (86’). Menurutnya kejadian tersebut harus-
Tolak Tawaran Timnas Cape Verde, Wonderkid Liga Portugal Berdarah Indonesia Ini Siap Bela Timnas Indonesia, Tak Disangka Alasannya...

Tolak Tawaran Timnas Cape Verde, Wonderkid Liga Portugal Berdarah Indonesia Ini Siap Bela Timnas Indonesia, Tak Disangka Alasannya...

Ada banyak cara yang dilakukan oleh PSSI selaku Federasi Sepakbola Indonesia untuk meningkatkan kualitas dan membawa Timnas Indonesia bisa lebih berprestasi.
Calvin Verdonk Terkejut Panasnya Stadion GBK, Terbantu dengan Suporter Timnas Indonesia

Calvin Verdonk Terkejut Panasnya Stadion GBK, Terbantu dengan Suporter Timnas Indonesia

Calvin Verdonk langsung mengisi posisi sebelas pertama pada laga terakhir putaran dua Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia melawan Filipina. 
Kondisi Terkini Pemain Filipina Adrian Ugelvik yang Dilarikan ke Rumah Sakit dalam Laga Kontra Timnas Indonesia

Kondisi Terkini Pemain Filipina Adrian Ugelvik yang Dilarikan ke Rumah Sakit dalam Laga Kontra Timnas Indonesia

Pelatih Filipina Tom Saintfiet menjelaskan kondisi terkini pemainnya Adrian Ugelvik yang dilarikan ke rumah sakit usai insiden di laga kontra Timnas Indonesia.
Anggy Umbara Singgung Ayah Eky Iptu Rudiana Beri Peringatan ini, Habib Bahar bin Smith Berani Jujur soal Gus Baha

Anggy Umbara Singgung Ayah Eky Iptu Rudiana Beri Peringatan ini, Habib Bahar bin Smith Berani Jujur soal Gus Baha

Anggy Umbara Singgung Ayah Eky Iptu Rudiana Beri Peringatan ini, hingga Habib Bahar bin Smith Berani Jujur soal Gus Baha, merupakan dua artikel populer. Simak!
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Kabar Siang
13:00 - 15:00
Apa Kabar Indonesia Siang
15:00 - 15:30
Kabar Pemilu
15:30 - 16:00
Kabar Haji
16:00 - 18:00
Kabar Petang
18:00 - 20:00
Apa Kabar Indonesia Malam
Selengkapnya