Timnas Indonesia Dihampiri Kabar Gembira Jelang Laga Kontra Australia di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026, Apa Itu?
- PSSI
Padahal, Australia pada laga tersebut lebih diunggulkan dari lawannya tersebut.
Situasi ini secara tidak langsung memengaruhi mental para pemain Australia saat menghadapi Timnas Indonesia.
Jika Bahrain saja bisa mengalahkan Australia, bukan tidak mungkin Timnas Indonesia melakukan langkah serupa. (fan)
Load more