News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Irak Optimistis Bisa Taklukkan Uni Emirat Arab di Putaran Kelima Kualifikasi Piala Dunia 2026

Pelatih Timnas Irak, Graham Arnold optimistis bisa membawa timnya menaklukkan Uni Emirat Arab walaupun merasa tak diuntungkan dengan status sebagai tim tamu.
Rabu, 12 November 2025 - 21:00 WIB
Irak Optimistis Bisa Taklukkan Uni Emirat Arab di Putaran Kelima Kualifikasi Piala Dunia 2026
Sumber :
  • Iraq FA

Jakarta, tvOnenews.com - Irak optimistis  dapat menaklukkan Uni Emirat Arab pada leg pertama putaran kelima Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. Ini menjadi laga menentukan untuk mengambil slot terakhir Asia di Piala Dunia 2026. 

Kedua tim akan bertemu di Stadion Mohamed bin Zayed, Kamis (13/11/2025). Pelatih Timnas Irak, Graham Arnold optimistis bisa membawa timnya menaklukkan Uni Emirat Arab walaupun merasa tak diuntungkan dengan status sebagai tim tamu. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Latihan Timnas Irak berjalan baik selama beberapa hari terakhir, suasananya antusias, dan para pemain ingin meraih hasil positif melawan UEA di pertandingan besok. Pertandingan ini tentu akan sulit karena tim lawan terorganisir dan memiliki pemain-pemain luar biasa yang dapat membuat perbedaan dan menentukan hasil," kata Graham Arnold.

Irak sebenarnya diuntungkan dengan berada di posisi lebih tinggi di Ranking FIFA dibandingkan dengan Uni Emirat Arab. 

Bagi pelatih asal Australia ini, memainkan leg pertama di Uni Emirat Arab tak memberikan keuntungan bagi timnya. 

"Separuh misi akan selesai besok malam, dan misi kedua harus diselesaikan dengan sukses di Basra. Hari ini kami memiliki opsi serangan yang bagus, dan mungkin ini terjadi untuk pertama kalinya sejak saya mengambil alih kepemimpinan tim Irak Mei lalu," kata Graham Arnold dikutip dari laman Winwin, Rabu (12/11/2025). 

Keuntungan diberikan pada pemain yang memiliki mentalitas dan semangat juang untuk memenangkan pertandingan ini. Graham Arnold pun tak mengambil keuntungan dengan pemainnya yang juga membela beberapa klub Uni Emirat Arab. 

"Kami akan memilih pemain yang paling siap untuk pertandingan, dan saat ini kami, sebagai staf teknis, sedang melatih mental dan fisik tim nasional Irak agar semua orang benar-benar siap," katanya. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Irak gagal lolos langsung ke Piala Dunia 2026 setelah menjadi runner up Grup B di putaran keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. Dia meyakinkan para penggemar untuk tetap percaya dengan usaha Irak menuju Piala Dunia 2026. 

"Saya mempelajari tim nasional UEA selama tiga minggu, baik dari segi tim secara keseluruhan maupun para pemain. Kami mencapai babak playoff ini untuk pertama kalinya dalam sejarah Irak, dan perjalanan masih berlanjut dan belum berakhir di sini," katanya. 

Halaman Selanjutnya :
Klasemen
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Update Transfer AC Milan: Jurnalis Eropa Sebut Rossoneri Bakal All Out Dapatkan Jean-Philippe Mateta di Musim Dingin Ini

Update Transfer AC Milan: Jurnalis Eropa Sebut Rossoneri Bakal All Out Dapatkan Jean-Philippe Mateta di Musim Dingin Ini

Klub Liga Italia, AC Milan, kembali menjadi sorotan di bursa transfer musim dingin setelah dikabarkan serius mengejar tanda tangan Jean-Philippe Mateta.
Timnas Indonesia Kecipratan Berkah Usai Maarten Paes Merapat ke Ajax, Pintu Eropa Makin Terbuka

Timnas Indonesia Kecipratan Berkah Usai Maarten Paes Merapat ke Ajax, Pintu Eropa Makin Terbuka

Kiper utama Timnas Indonesia, Maarten Paes, dikabarkan selangkah lagi resmi bergabung dengan raksasa Eredivisie, Ajax, pada bursa transfer musim dingin 2026.
Kajagung Diam-diam Geledah Sejumlah Rumah Eks Pejabat Kemenhut

Kajagung Diam-diam Geledah Sejumlah Rumah Eks Pejabat Kemenhut

Tim Jaksa Agung Muda Kejagung Tindak Pidana Khusus (Jampidsus) menggeledah sejumlah lokasi yang diduga berkaitan dengan dugaan korupsi di Kementerian Kehutanan.
Dirut BEI Iman Rachman Mundur Buntut IHSG Anjlok, OJK Pastikan Tak Ganggu Operasional Bursa

Dirut BEI Iman Rachman Mundur Buntut IHSG Anjlok, OJK Pastikan Tak Ganggu Operasional Bursa

OJK memastikan seluruh sistem dan layanan di BEI tetap berjalan seperti biasa, termasuk aktivitas perdagangan saham, kliring dan penjaminan, hingga layanan kustodian.
Semakin Panas, Ressa Tutup Pintu Maaf untuk Denada Siap Tempuh Persidangan, Begini Penjelasan Kuasa Hukum

Semakin Panas, Ressa Tutup Pintu Maaf untuk Denada Siap Tempuh Persidangan, Begini Penjelasan Kuasa Hukum

Artis Indonesia, Denada jadi sorotan publik karena tersandung kasus dugaan penelantaran anak. Kini kasusnya siap ke persidangan.
Ko Hee-jin Ungkap Penyebab Pengganti Megawati Hangestri Absen saat Red Sparks Babak Belur Dihajar GS Caltex

Ko Hee-jin Ungkap Penyebab Pengganti Megawati Hangestri Absen saat Red Sparks Babak Belur Dihajar GS Caltex

Runner Up Liga Voli Korea 2024/2025, Red Sparks kembali meraih hasil negatif pada lanjutan pertandingan di putaran keempat musim ini.
background

Pekan ke-19

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Update Bursa Transfer Persib: Si Anak Hilang Pulang, Satu Pemain Santer Dikabarkan Hengkang

Update Bursa Transfer Persib: Si Anak Hilang Pulang, Satu Pemain Santer Dikabarkan Hengkang

Persib Bandung memulangkan Dedi Kusnandar jelang bursa transfer paruh musim tutup, namun berpotensi kehilangan Febri Hariyadi yang dirumorkan hengkang ke Persis Solo.
6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 31 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 31 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

​​​​​​​Ramalan keuangan zodiak 31 Januari 2026 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo, membahas peluang finansial, risiko, serta angka hoki harian.
Megatsunami Greenland Guncang Dunia: Gelombang 200 Meter Picu Getaran Global Selama 9 Hari

Megatsunami Greenland Guncang Dunia: Gelombang 200 Meter Picu Getaran Global Selama 9 Hari

Megatsunami di Greenland akibat longsor raksasa memicu gelombang 200 meter dan getaran global 9 hari, jadi bukti nyata dampak krisis iklim.
Jika Megatsunami Greenland Berulang, Ini Risiko Serius bagi Indonesia dan Dunia

Jika Megatsunami Greenland Berulang, Ini Risiko Serius bagi Indonesia dan Dunia

Megatsunami di Greenland berpotensi terjadi berulang akibat krisis iklim. Dampaknya bisa menjalar global, termasuk ke Indonesia lewat iklim ekstrem dan ekonomi.
Harga Emas dan Perak Pecah Rekor Dunia, Analis Waspadai Pasar Makin Tak Rasional

Harga Emas dan Perak Pecah Rekor Dunia, Analis Waspadai Pasar Makin Tak Rasional

Harga emas dan perak tembus rekor global. Analis menilai reli dipicu likuiditas dan spekulasi, bukan semata fundamental pasar logam mulia.
Bung Binder Konfirmasi Persib Bandung Sempat Incar Kiper dan Gelandang Timnas Indonesia, Singgung Joey Pelupessy

Bung Binder Konfirmasi Persib Bandung Sempat Incar Kiper dan Gelandang Timnas Indonesia, Singgung Joey Pelupessy

Pengamat bola Bung Binder mengungkapkan bahwa Persib Bandung sebetulnya sempat mengincar dua pemain Timnas Indonesia yang salah satunya adalah Joey Pelupessy.
Ramalan Zodiak Besok, 31 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, hingga Virgo

Ramalan Zodiak Besok, 31 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, hingga Virgo

Simak ramalan zodiak besok, 31 Januari 2026 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo. Prediksi lengkap mulai dari asmara, karier, hingga keuangan.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT