News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Media Vietnam Sindir Garuda: Belum Juara AFF Tapi Sudah Tantang Level Asia

Media Vietnam menyoroti Timnas Indonesia yang belum pernah menjuarai Piala AFF, namun sudah berani bersaing di Piala Asia, sambil menekankan bahwa Indonesia.
Minggu, 28 Desember 2025 - 19:56 WIB
Timnas Indonesia U-22 Imbang Lawan Myanmar
Sumber :
  • Kitagaruda.id

tvOnenews.com - Media Vietnam kembali menyoroti sepak bola Indonesia, kali ini dengan sindiran tajam kepada Timnas Indonesia yang belum pernah menjuarai Piala AFF, namun sudah berani bersaing di Piala Asia.

Timnas Indonesia memang memiliki fakta unik. Di satu sisi, mereka belum pernah menjadi juara Piala AFF.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Namun di sisi lain, mereka sudah tampil di kompetisi level Asia, seperti Piala Asia dan Kualifikasi Piala Dunia. Fenomena ini cukup mengundang keheranan media Vietnam.

Ole Romeny dan Jay Idzes
Ole Romeny dan Jay Idzes
Sumber :
  • tvOnenews.com/Taufik Hidayat

Vietnam sendiri sudah berpengalaman menjuarai Piala AFF hingga yang terbaru diasuh oleh Kim Sang-sik, sehingga tidak heran jika mereka mampu bersaing di Piala Asia.

Sementara itu, Timnas Indonesia masih belum pernah meraih gelar juara di tingkat Asia Tenggara.

Meski begitu, performa Timnas Indonesia di level Asia cukup menjanjikan. Pada Piala Asia 2024, Indonesia berhasil melaju hingga babak 16 besar, kemudian menembus putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Timnas U-23 Indonesia juga menorehkan prestasi dengan menembus semifinal Piala Asia U-23 2024 dan finis di posisi keempat.

Media Vietnam, TheThao247, menyoroti ketidaksesuaian antara prestasi Indonesia di level Asia dan level ASEAN.

"Sepanjang sejarahnya, Timnas Indonesia belum pernah sekalipun memenangkan Piala AFF," tulis TheThao247, seperti dikutip tvOnenews.com.

"Ini cukup paradoks karena baru-baru ini tim yang dijuluki Garuda ini telah menunjukkan kemampuannya untuk bersaing secara setara di arena Asia," lanjutnya.

Media tersebut menambahkan bahwa prestasi terbaik Indonesia di Piala AFF hanya sebagai runner-up, tercatat sebanyak enam kali pada 2000, 2002, 2004, 2010, 2016, dan 2020, terbanyak di antara peserta lainnya.

Shin Tae-yong, saat Indonesia melawan Laos di Piala AFF 2024.
Shin Tae-yong, saat Indonesia melawan Laos di Piala AFF 2024.
Sumber :
  • Dok. Vision+ via X/aingriwehuy

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Berulang kali pergantian pelatih pun belum berhasil membawa Indonesia menjuarai Piala AFF. Kini, beban itu kemungkinan besar akan diberikan kepada John Herdman, pelatih baru Timnas Indonesia pilihan PSSI.

ASEAN Cup 2026 akan digelar pada 24 Juli–26 Agustus, dengan drawing babak penyisihan grup dijadwalkan berlangsung pada Januari 2026 di Jakarta. Timnas Indonesia diprediksi akan menurunkan skuad terbaiknya di turnamen ini.

Halaman Selanjutnya :
Klasemen
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Persija Menang Meyakinkan Kontra Persijap, Pramono Anung Titip Pesan Jelang Duel El Clasico Kontra Persib

Persija Menang Meyakinkan Kontra Persijap, Pramono Anung Titip Pesan Jelang Duel El Clasico Kontra Persib

Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung, menaruh harapan besar agar konsistensi permainan Persija Jakarta tetap terjaga jelang laga sarat gengsi melawan Persib Bandung.
Brimob Siaga di Terowongan Manggarai Pasca-Tawuran Warga, Pastikan Kondisi Tetap Kondusif

Brimob Siaga di Terowongan Manggarai Pasca-Tawuran Warga, Pastikan Kondisi Tetap Kondusif

Personel Brimob Polda Metro Jaya dikerahkan untuk melakukan pengawasan ketat di kawasan Terowongan Manggarai, Tebet, Jakarta Selatan. 
Virus Super Flu Masuk Indonesia, Pemprov Jakarta Minta Warga Tidak Panik

Virus Super Flu Masuk Indonesia, Pemprov Jakarta Minta Warga Tidak Panik

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta meminta masyarakat tidak panik terkait kemunculan varian Influenza A (H3N2) subclade K atau super flu di Indonesia.
Ramalan Cinta Zodiak Besok, 4 Januari 2026: Aries hingga Pisces untuk yang Berpasangan dan Single

Ramalan Cinta Zodiak Besok, 4 Januari 2026: Aries hingga Pisces untuk yang Berpasangan dan Single

​​​​​​​Ramalan cinta zodiak besok 4 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Prediksi asmara lengkap bagi yang berpasangan dan single. Simak ramalan cintamu!
IHSG Kinclong di Awal 2026, Hipmi Minta Kebijakan Konkret untuk UMKM dan Pengusaha Menengah: Mereka Tulang Punggung Ekonomi

IHSG Kinclong di Awal 2026, Hipmi Minta Kebijakan Konkret untuk UMKM dan Pengusaha Menengah: Mereka Tulang Punggung Ekonomi

Menguatnya IHSG di awal tahun 2026 dirasa perlu dibarengi oleh kebijakan konkret yang berpihak pada sektor rill. Khususnya pengusaha menengah dan UMKM yang dinilai sebagai tulang punggung ekonomi RI.
Buntut Serangan AS di Venezuela, Kemenlu Nyatakan Pantau Kondisi WNI

Buntut Serangan AS di Venezuela, Kemenlu Nyatakan Pantau Kondisi WNI

Kementerian Luar Negeri (Kemenlu) RI menyatakan turut memantau kondisi yang terjadi di Venezuela terkait serangan Amerika Serikat (AS).
background

Pekan ke-16

Trending

AC Milan Tancap Gas di Bursa Transfer! Setelah Fullkrug, Kini Igli Tare Bakal Bajak Bek Monster Bayern Munich Buat Tandem Pavlovic

AC Milan Tancap Gas di Bursa Transfer! Setelah Fullkrug, Kini Igli Tare Bakal Bajak Bek Monster Bayern Munich Buat Tandem Pavlovic

AC Milan kembali bergerak di bursa transfer. Setelah merampungkan kedatangan Niclas Füllkrug, fokus Rossoneri kini beralih untuk memperkuat lini pertahanan.
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 4 Januari 2026: Peluang Finansial dan Angka Keberuntungan Aries hingga Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 4 Januari 2026: Peluang Finansial dan Angka Keberuntungan Aries hingga Pisces

Ramalan keuangan zodiak besok 4 Januari 2026 lengkap dari Aries hingga Pisces. Simak peluang finansial, nasihat keuangan, dan angka keberuntungan milikmu!
Bursa Transfer AC Milan: Masih Pikir-Pikir Dulu, Rossoneri Tunda Rencana Rekrut Wonderkid 19 Tahun Milik Klub Prancis

Bursa Transfer AC Milan: Masih Pikir-Pikir Dulu, Rossoneri Tunda Rencana Rekrut Wonderkid 19 Tahun Milik Klub Prancis

AC Milan kembali menjadi sorotan jelang bursa transfer setelah muncul kabar ketertarikan mereka terhadap penyerang muda Angers, Sidiki Chérif.
Ramalan Keuangan Shio Besok, 4 Januari 2026: Fokus Stabilitas Finansial untuk Kuda hingga Babi

Ramalan Keuangan Shio Besok, 4 Januari 2026: Fokus Stabilitas Finansial untuk Kuda hingga Babi

​​​​​​​Ramalan keuangan shio besok 4 Januari 2026 untuk Kuda hingga Babi. Simak prediksi finansial, sikap bijak, dan peluang rezeki berdasarkan shio hari ini.
Ramalan Zodiak Besok, 4 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Zodiak Besok, 4 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan zodiak besok, 4 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Simak prediksi lengkap asmara, karier, dan keuangan.
AC Milan Diterpa Kabar Sangat Buruk, Striker Mahal Rossoneri Dipastikan Absen 4 Bulan Akibat Cedera Pergelangan Kaki

AC Milan Diterpa Kabar Sangat Buruk, Striker Mahal Rossoneri Dipastikan Absen 4 Bulan Akibat Cedera Pergelangan Kaki

AC Milan menerima kabar kurang menyenangkan di tengah upaya menjaga konsistensi pada paruh kedua musim. Santiago Gimenez dipastikan harus menepi cukup lama.
Cekcok Mulut, Pasangan Suami Istri Dianiaya hingga Dilarikan ke RSUD Bangkalan

Cekcok Mulut, Pasangan Suami Istri Dianiaya hingga Dilarikan ke RSUD Bangkalan

Pasangan suami istri di Desa Pekaden, Kecamatan Galis, Kabupaten Bangkalan, diaiaya oleh pamannya sendiri menggunakan kayu balok di sebuah kamar tidur.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT