LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Bangkai paus sperma di Pantai Legian
Sumber :
  • Kapolsek Kuta

Paus Sperma Seberat Satu Ton Terdampar Mati di Pantai Legian

Seekor paus jenis sperma terdampar dalam keadaan mati di Pantai Legian, Kecamatan Kuta, Kabupaten Badung, pada Kamis (7/12) sekitar pukul 14.00 WITA.

Kamis, 7 Desember 2023 - 19:58 WIB

Badung, tvOnenews.com - Seekor paus jenis sperma terdampar dalam keadaan mati di Pantai Legian, Kecamatan Kuta, Kabupaten Badung, pada Kamis (7/12) sekitar pukul 14.00 WITA.

Bangkai paus tersebut, terdampar di perbatasan Pantai Legian persisnya di depan tower peringatan tsunami Arjuna, Kelurahan Legian, Kuta.

Mamalia laut tersebut diperkirakan mati terdampar karena terpisah dari rombongannya, mengingat paus selalu hidup berkelompok.

Kepala Seksi Konservasi Wilayah I BKSDA Bali, Sumarsono mengatakan, bahwa untuk panjang paus tersebut sekitar 10,66 meter dengan lebar 2,25 meter dan berat sekitar satu ton.

"Pemicunya (mati) biasanya terpisah dari rombongan dan sonarnya rusak, sehingga dia terdampar," kata Sumarsono, saat dikonfirmasi, Kamis (7/12).

Baca Juga :

Ia menyebutkan, bahwa puas sperma itu berkelompok dan paus raksasa tersebut kemungkinan mati di tengah laut karena badannya sudah membusuk lalu terdampar di Pantai Legian.

"Paus sperma memang satu kawanan atau satu grup. Kalau dari baunya mungkin sudah lima harian itu atau di atas tiga hari. Matinya kemungkinan dia tengah laut dan lalu terdampar," imbuhnya.

Ia menyatakan, bahwa paus tersebut sudah tidak bisa dinekorupsi atau diautopsi karena dagingnya juga sudah ada yang hancur dan membusuk dan akan langsung d kubur di Pantai Legian.

"Karena sudah busuk dan diautopsi sudah tidak mungkin. Iya dikubur. Kalau dinekropsi sudah tidak bisa dan pembusukannya sudah terlalu dan sudah hancur dagingnya. Sudah dikubur langsung," ujarnya. (awt/far)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Jelang Puncak Haji 2024, Lembaga Pemerintah Madinah Lakukan Upaya Intensif

Jelang Puncak Haji 2024, Lembaga Pemerintah Madinah Lakukan Upaya Intensif

Lembaga pemerintah Kota Madinah saat ini sedang melakukan upaya intensif untuk memindahkan para jemaah yang tersisa di Kota Madinah menuju Makkah jelang pelaksanaan ibadah haji.
Sidang Praperadilan Pegi Setiawan Bakal Digelar 24 Juni Mendatang, Polda Jabar Bentuk Tim Hukum

Sidang Praperadilan Pegi Setiawan Bakal Digelar 24 Juni Mendatang, Polda Jabar Bentuk Tim Hukum

Sidang gugatan praperadilan Pegi Setiawan tersangka kasus pembunuhan Vina dan Eky di Cirebon pada 2016 silam rencananya akan digelar 24 Juni 2024 mendatang.
Lihat Thom Haye Cetak Gol Indah ke Gawang Filipina, Pemain Naturalisasi Kesayangan Suporter Timnas Indonesia Ini Teringat Momen...

Lihat Thom Haye Cetak Gol Indah ke Gawang Filipina, Pemain Naturalisasi Kesayangan Suporter Timnas Indonesia Ini Teringat Momen...

Timnas Indonesia berhasil mengukir sejarah baru usai menang pada laga terakhir ronde kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia kontra Filipina di Satdion GBK
Peran-peran 'Intelektual' Pengaruhi Kasus Vina, Farhat Abbas Beberkan Kejahatan Hukum Hingga Berani Ajukan PK untuk Saka Tatal

Peran-peran 'Intelektual' Pengaruhi Kasus Vina, Farhat Abbas Beberkan Kejahatan Hukum Hingga Berani Ajukan PK untuk Saka Tatal

Pengacara Saka Tatal, Farhat Abbas terang-terangan mengungkap alasan pihaknya mengajukan peninjauan kembali atau PK, terkait status kliennya dalam kasus Vina
Malawi Umumkan Masa Berkabung Nasional atas Tewasnya Wapres Saulos Klaus Chilima dalam Kecelakaan Pesawat

Malawi Umumkan Masa Berkabung Nasional atas Tewasnya Wapres Saulos Klaus Chilima dalam Kecelakaan Pesawat

Presiden Malawi Lazarus Chakwera mengumumkan masa berkabung nasional selama tiga pekan sehubungan dengan kematian Wapres Malawi Saulos Klaus Chilima.
Bisa Jadi Kekuatan Dahsyat, PKB DKI Punya Niat Terselubung untuk Anies dan Kaesang di Pilkada Jakarta

Bisa Jadi Kekuatan Dahsyat, PKB DKI Punya Niat Terselubung untuk Anies dan Kaesang di Pilkada Jakarta

Ketua DPW PKB) DKI Jakarta, Hasbiallah Ilyas punya rencana menduetkan Anies Baswedan dan Kaesang Pangarep untuk maju di Pilkada Jakarta pada November 2024.
Trending
Cristian Gonzales Emosional Atas Kemenangan Timnas Indonesia, Pelatih Filipina Salahkan Ernando Ari Usai Laga: Kiper Tidak Menyentuh Bola, Harusnya Penalti

Cristian Gonzales Emosional Atas Kemenangan Timnas Indonesia, Pelatih Filipina Salahkan Ernando Ari Usai Laga: Kiper Tidak Menyentuh Bola, Harusnya Penalti

Cristian Gonzales emosial atas kemenangan Timnas Indonesia dan pelatih Filipina salahkan Ernando Ari usai laga merupakan dua berita terpopuler. Ini ringkasan beritanya.
Ayah Eky Iptu Rudiana Sudah Diperiksa Propam Polri, Kapolda Jabar Langsung Beri Perintah Tegas Terukur, Mohon Doanya

Ayah Eky Iptu Rudiana Sudah Diperiksa Propam Polri, Kapolda Jabar Langsung Beri Perintah Tegas Terukur, Mohon Doanya

Polda Jawa Barat angkat bicara soal pemeriksaan ayah Eky, Iptu Rudiana terkait kasus Vina dan Eky di Cirebon. Kapolda Jabar langsung beri perintah tegas ini.
Rangkuman Bursa Transfer Terkini: Jay Idzes Diburu Klub Top Serie A, Juventus Tawar Pemain Manchester United

Rangkuman Bursa Transfer Terkini: Jay Idzes Diburu Klub Top Serie A, Juventus Tawar Pemain Manchester United

Pemain Timnas Indonesia, Jay Idzes, dikabarkan masuk dalam daftar pemain buruan klub Serie A, selagi Juventus mencari penyerang baru di bursa transfer ini.
Shalat Tahajud yang Terbaik Ternyata di Waktu ini, Bukan Jam Tiga Pagi, Kata Ustaz Adi Hidayat Ada Rahmat Allah SWT

Shalat Tahajud yang Terbaik Ternyata di Waktu ini, Bukan Jam Tiga Pagi, Kata Ustaz Adi Hidayat Ada Rahmat Allah SWT

Ustaz Adi Hidayat menjelaskan waktu terbaik shalat tahajud yang bisa diamalkan umat Muslim bukan jam tiga pagi karena di momen tersebut banyak rahmat Allah SWT.
Jadi Orang Pertama yang Setubuhi Vina hingga Disebut Dalang Utama, Keluarga Murka Statusnya dari DPO Dicabut

Jadi Orang Pertama yang Setubuhi Vina hingga Disebut Dalang Utama, Keluarga Murka Statusnya dari DPO Dicabut

Kasus pemerkosaan dan pembunuhan Vina dan Eky di Cirebon pada 2016 silam sampai kini masih menyita perhatian publik karena belum juga menunjukkan titik akhir.
Presiden Jokowi Terus Terang soal Maraknya Judi Online di Indonesia: Kalau Ada Rezeki, Uang Ditabung atau Dijadikan Modal Usaha

Presiden Jokowi Terus Terang soal Maraknya Judi Online di Indonesia: Kalau Ada Rezeki, Uang Ditabung atau Dijadikan Modal Usaha

Presiden Joko Widodo atau Jokowi mengungkap maraknya judi online di Indonesia, membuat pemerintah segera memberantas dan memerangi perilaku buruk tersebut.
Mahfud Minta Prabowo Usut Kasus Vina hingga Sebut Adanya Permainan, Habiburokhman: Omong Kosong lah, Sudah Game Over 

Mahfud Minta Prabowo Usut Kasus Vina hingga Sebut Adanya Permainan, Habiburokhman: Omong Kosong lah, Sudah Game Over 

Wakil Ketua Komisi III DPR RI, Habiburokhman menanggapi soal pernyataan Mahfud MD tentang kasus pembunuhan Vina dan Eky di yang terjadi di Cirebon 2016 silam.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Apa Kabar Indonesia Pagi
17:00 - 18:30
Kabar Petang
Selengkapnya