LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Kepala BNPT Komjen Pol Boy Rafli Ammar
Sumber :
  • Tim tvOne/Lutfi Setia

Dalami Dugaan Duit ACT Mengalir untuk Kegiatan Terorisme, BNPT Gandeng PPATK

Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT), melakukan pendalaman terkait dugaan penyelewengan aliran dana Lembaga Aksi Cepat Tanggap (ACT) yang kembali menghebohkan dan mencuat ke publik.

Senin, 4 Juli 2022 - 19:56 WIB

Sumedang, Jawa Barat - Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT), melakukan pendalaman terkait dugaan penyelewengan aliran dana Lembaga Aksi Cepat Tanggap (ACT) yang kembali menghebohkan dan mencuat ke publik.

Hal tersebut disampaikan oleh Kepala BNPT, Komjen Pol Boy Rafli Ammar usai memberikan kuliah umum terkait "Deteksi Dini Modus Perkembangan Gerakan Terorisme" di kampus Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) Jatinangor, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat, Senin (04/07/22).

Komjen Boy Rafli mengungkapkan, pihaknya sedang melakukan pendalaman lebih lanjut terkait hebohnya penyelewengan dana Lembaga ACT. Di mana data-data yang berkembang hari ini tidak lepas dari rangkaian penyelidikan yang pernah dijalankan.

"Jadi sedang berproses oleh aparat penegak hukum, jadi kita tunggu hasilnya seperti apa," kata Boy.

Baca Juga :

Terkait kemungkinan adanya aliran dana ACT ke kelompok terorisme, Kata Boy, pihaknya meminta masyarakat untuk tidak salah dalam menyikapi aktivitas yang bisa merugikan  masyarakat itu sendiri.

"Tapi yang jelas negara ingin melindungi semua warga negara untuk tidak salah dalam menyikapi melakukan aktivitas hal-hal yang bisa membahayakan warga masyarakat sendiri, apalagi itu berkaitan masalah hal-hal yang berkaitan dengan terorisme," katanya.

Boy Rafli Ammar menuturkan, terkait kemungkinan adanya dugaan aliran dana ke kelompok terorisme dari lembaga ACT tersebut, pihak BNPT saat ini tengah bekerja sama dengan Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) dan aparat penegak hukum.

"Pengawasannya bersama dengan PPATK dan aparat penegak hukum sedang berjalan saat ini," ucapnya. (lsr/ebs)

Baca Juga :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Ini Kata Polisi Usai Mahasiswa STIP Jakarta Utara Tewas Dianiaya Senior

Ini Kata Polisi Usai Mahasiswa STIP Jakarta Utara Tewas Dianiaya Senior

Keluarga Putu Satria Ananta korban Mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu Pelayaran (STIP) Jakarta Utara yang tewas dianiaya seniornya.
Fakta Baru Kasus Mahasiswa STIP Jakarta Utara Tewas, Keluarga Korban Ungkap Perilaku Senior

Fakta Baru Kasus Mahasiswa STIP Jakarta Utara Tewas, Keluarga Korban Ungkap Perilaku Senior

Putu Satria Ananta seorang Mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu Pelayaran (STIP), Jakarta Utara tewas ditangan seniornya usai alami sejumlah aksi penganiayaan.
Sadis! Anak Korban Perampokan Dan Pembunuhan Di Garut Berhasil Selamat Setelah Berpura-pura Mati Disamping Jasad Ibunya

Sadis! Anak Korban Perampokan Dan Pembunuhan Di Garut Berhasil Selamat Setelah Berpura-pura Mati Disamping Jasad Ibunya

Perampokan dan pembunuhan di Garut, Jawa Barat, mulai terkuak. Pelakunya ternyata orang dekat yaitu keponakan korban.
Witan Sulaeman dan Wasit Dominasi Pemberitaan Media Massa Selama Pertandingan Timnas Indonesia U-23 Vs Guinea

Witan Sulaeman dan Wasit Dominasi Pemberitaan Media Massa Selama Pertandingan Timnas Indonesia U-23 Vs Guinea

PT Binokular Media Utama (Binokular) mengungkap data bahwa kinerja wasit Francois Letexier dan Witan Sulaeman dalam laga play-off Timnas Indonesia U-23 versus Guinea U-23, di INF Clairefontaine, Paris, Perancis, Kamis (9/5), mendominasi pemberitaan media massa.
Bojan Hodak Kirim Peringatan Jelang Pertemuan Bali United Vs Persib Bandung di Championship Series Liga 1

Bojan Hodak Kirim Peringatan Jelang Pertemuan Bali United Vs Persib Bandung di Championship Series Liga 1

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak, menyampaikan peringatan kepada Bali United jelang pertandingan semifinal leg pertama Championship Series Liga 1 2023/2024 di Training Center (TC) Bali United, Selasa (14/5).
OMG Indonesia Promosikan Rohan Mahajan Jadi Chief Operating Officer – Media Services

OMG Indonesia Promosikan Rohan Mahajan Jadi Chief Operating Officer – Media Services

Omnicom Media Group (OMG) Indonesia mengangkat Managing Partner di PHD Indonesia, Rohan Mahajan, menjadi Chief Operating Officer – Media Services.
Trending
Sadis! Anak Korban Perampokan Dan Pembunuhan Di Garut Berhasil Selamat Setelah Berpura-pura Mati Disamping Jasad Ibunya

Sadis! Anak Korban Perampokan Dan Pembunuhan Di Garut Berhasil Selamat Setelah Berpura-pura Mati Disamping Jasad Ibunya

Perampokan dan pembunuhan di Garut, Jawa Barat, mulai terkuak. Pelakunya ternyata orang dekat yaitu keponakan korban.
Fakta Baru Kasus Mahasiswa STIP Jakarta Utara Tewas, Keluarga Korban Ungkap Perilaku Senior

Fakta Baru Kasus Mahasiswa STIP Jakarta Utara Tewas, Keluarga Korban Ungkap Perilaku Senior

Putu Satria Ananta seorang Mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu Pelayaran (STIP), Jakarta Utara tewas ditangan seniornya usai alami sejumlah aksi penganiayaan.
Ini Kata Polisi Usai Mahasiswa STIP Jakarta Utara Tewas Dianiaya Senior

Ini Kata Polisi Usai Mahasiswa STIP Jakarta Utara Tewas Dianiaya Senior

Keluarga Putu Satria Ananta korban Mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu Pelayaran (STIP) Jakarta Utara yang tewas dianiaya seniornya.
Omongan Eks Pelatih Guinea Akhirnya Terbukti, Dulu Pernah Suruh Timnas Indonesia Jangan Lakukan Ini saat Lawan Negaranya dan Sekarang...

Omongan Eks Pelatih Guinea Akhirnya Terbukti, Dulu Pernah Suruh Timnas Indonesia Jangan Lakukan Ini saat Lawan Negaranya dan Sekarang...

Morlaye Cisse yang pernah melatih Guinea di Piala Afrika U23 lalu pernah memberi peringatan kepada Timnas Indonesia jelang play-off antar benua Olimpiade Paris.
Reaksi AFC usai Timnas Indonesia U-23 Gagal ke Olimpiade, Tak Disangka Katanya Tim Asuhan Shin Tae-yong Itu ...

Reaksi AFC usai Timnas Indonesia U-23 Gagal ke Olimpiade, Tak Disangka Katanya Tim Asuhan Shin Tae-yong Itu ...

Reaksi AFC usai Timnas Indonesia U-23 dikalahkan Guinea pada pertandingan playoff Olimpiade Paris 2024 di Clairefontaine, Prancis, Kamis (9/5/2024).
Seusai Timnas Indonesia U-23 Gagal Lolos ke Olimpiade, PSSI Ungkap Hal Mengejutkan Soal Kontrak Shin Tae-yong

Seusai Timnas Indonesia U-23 Gagal Lolos ke Olimpiade, PSSI Ungkap Hal Mengejutkan Soal Kontrak Shin Tae-yong

Seusai laga playoff Olimpiade 2024 antara Timnas Indonesia U-23 melawan Guinea, anggota Exco PSSI, Arya Sinulingga mengungkapkan fakta mengejutkan soal kontrak Shin Tae-yong.
Resmi! Timnas Indonesia Lolos ke Prancis dan Tampil di Kompetisi Top Eropa Toulon Cup 2024 Segrup dengan Italia

Resmi! Timnas Indonesia Lolos ke Prancis dan Tampil di Kompetisi Top Eropa Toulon Cup 2024 Segrup dengan Italia

Meski gagal tampil di Olimpiade Paris 2024, namun Timnas Indonesia bakal mentas di kompetisi tenar Eropa lain bertajuk Toulon Cup 2024 dengan sejumlah kuat.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Apa Kabar Indonesia Malam
03:00 - 03:30
Kabar Utama
03:30 - 04:00
Telusur
04:00 - 04:30
Assalamualaikum Nusantara
04:30 - 06:00
Kabar Pagi
06:00 - 06:30
Kabar Arena Pagi
Selengkapnya