LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Suasana kepadatan arus balik lebaran 1443 tol Solo-Semarang Jumat (6/5/2022).
Sumber :
  • tvone

Satlantas Polres Semarang Imbau Pemudik Tak Istirahat di Bahu Jalan Tol Solo-Semarang

Tingginya volume kendaraan arus balik di tol Semarang-Solo jalur B (arah jakarta), membuat Kepolisian Polres Semarang kembali memberlakukan sistem buka tutup rest area 456.

Jumat, 6 Mei 2022 - 20:03 WIB

Semarang, Jawa Tengah - Tingginya volume kendaraan arus balik di tol Semarang-Solo jalur B (arah jakarta), membuat Kepolisian Polres Semarang kembali memberlakukan sistem buka tutup rest area 456.

Buka tutup rest area ini diberlakukan mengingat kapasitas rest area yang telah penuh dan terjadinya antrean panjang untuk masuk ke rest area. Guna mengurai kepadatan arus lalu lintas, Satlantas Polres Semarang menutup rest area untuk sementara dan meminta pengendara untuk terus melanjutkan perjalanan.

Kasat Lantas Polres Semarang AKP Rendi Johan Prasetyo, mengimbau kepada masyarakat yang hendak istirahat dan tidak bisa masuk ke dalam rest area, agar keluar ke gerbang tol terdekat dan mencari tempat istirahat.

"Kami imbau masyarakat agar jangan istirahat di bahu jalan tol, karena hal tersebut sangat membahayakan. Lebih baik keluar dahulu di pintu tol terdekat, untuk istirahat ataupun isi BBM baru kemudian masuk ke tol lagi," ujar Rendi.

Baca Juga :

Selain membahayakan, istirahat di bahu jalan juga membuat arus lalu lintas tersendat karena volume kendaraan saat ini cukup tinggi.

"Selain bahaya, berhenti di bahu jalan bisa membuat arus lalu lintas bisa mengalami ketersendatan karena adanya perlambatan kecepatan. Dengan tingginya volume kendaraan perlambatan kecepatan bisa membuat antrian di dalam jalan tol cukup panjang," tegasnya.

Bagi pengendara di jalan tol Semarang-Solo yang menggunakan jalur B atau ke arah Jakarta, diimbau untuk berhati hati dalam berkendara karena jalan tol Semarang-Solo memiliki sejumlah titik tanjakan dan turunan panjang yang berkelok.

"Bagi pengendara agar selalu mematuhi rambu rambu lalu lintas dan menjaga jarak aman dalam berkendara. Jalan tol Semarang-Solo terdapat sejumlah titik tanjakan dan turunan panjang sehingga akan terjadi perlambatan kecepatan. Yng menyebabkan antrian kendaraan. Untuk itu hati hati dan jaga jarak aman," urainya.(abc/chm)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Terungkap Gelagat Aneh Raihany Ibu Pelaku Pelecehan Anak Baju Biru dengan Sang Ayah, Tetangga Sebut Kerap Berduaan di Kontrakan saat Suami Kerja

Terungkap Gelagat Aneh Raihany Ibu Pelaku Pelecehan Anak Baju Biru dengan Sang Ayah, Tetangga Sebut Kerap Berduaan di Kontrakan saat Suami Kerja

Aksi pelecehan yang dilakukan seorang ibu terhadap anak baju biru membuat netizen murka.
Sempat Dilaporkan Hilang, Bocah 9 Tahun di Bekasi Ditemukan Tewas Terbungkus Karung dalam Lubang dekat Rumah Tetangganya

Sempat Dilaporkan Hilang, Bocah 9 Tahun di Bekasi Ditemukan Tewas Terbungkus Karung dalam Lubang dekat Rumah Tetangganya

Seorang bocah berusia 9 tahun berinisial GH ditemukan tewas terbungkus karung di dalam lubang dekat rumah tetangganya di Bantar Gebang, Kota Bekasi, Minggu.
Heboh Kesaksian Melmel dan Linda Saling Bertentangan di Kasus Pembunuhan Sadis Vina Cirebon, Siapa yang Bohong?

Heboh Kesaksian Melmel dan Linda Saling Bertentangan di Kasus Pembunuhan Sadis Vina Cirebon, Siapa yang Bohong?

Saksi kunci baru Melmel sebut Linda terlibat dalam kejadian pembunuhan Vina Cirebon dan kekasihnya, Eky. Kesaksian bertentangan, lantas siapa yang berbohong?
Ini Tampang Sopir dan Pemilik Pajero Sport yang Arogan di Jalan Tol Jatiasih Bekasi, Ciut Usai Dijemput Paksa Polisi

Ini Tampang Sopir dan Pemilik Pajero Sport yang Arogan di Jalan Tol Jatiasih Bekasi, Ciut Usai Dijemput Paksa Polisi

Pengemudi mobil Mitsubishi Pajero Sport yang menggunakan pelat nomor palsu dan berkendara secara arogan di Jalan Tol Jatiasih, Bekasi dijemput paksa polisi.
Timnas Irak Pantau Pertandingan Timnas Indonesia Vs Tanzania Jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Irak Pantau Pertandingan Timnas Indonesia Vs Tanzania Jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Irak bisa memantau pertandingan Timnas Indonesia kontra Tanzania, yang merupakan partai uji coba menjelang kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Persib Bandung Raih Gelar Juara Liga 1: Analisis Mendalam tentang Cocoklogi David da Silva sebagai Top Skor dan Kiprah Masterclass Bojan Hodak

Persib Bandung Raih Gelar Juara Liga 1: Analisis Mendalam tentang Cocoklogi David da Silva sebagai Top Skor dan Kiprah Masterclass Bojan Hodak

Rahasia sukses Persib Bandung juara Liga 1: Apa rahasia cocoklogi David da Silva dan masterclass Bojan Hodak? Bojan Hodak, dengan pengalamannya yang luas da...
Trending
Susno Duadji 'Tuding' Melmel dan Aep Bohong Soal Kasus Vina, Bahkan Layak Dijebloskan ke Penjara, Ini Alasannya..

Susno Duadji 'Tuding' Melmel dan Aep Bohong Soal Kasus Vina, Bahkan Layak Dijebloskan ke Penjara, Ini Alasannya..

Mantan Kabareskrim Polri Komjen (Purn) Susno Duadji secara terang-terangan menyebut saksi kasus Vina Cirebon, Melmel dan Aep berbohong. Susno beberkan alasannya
Ini Identitas Ibu yang Lecehkan Anak Laki-lakinya Sendiri, Diduga Langsung Kabur Begitu Video Tak Senonohnya Viral

Ini Identitas Ibu yang Lecehkan Anak Laki-lakinya Sendiri, Diduga Langsung Kabur Begitu Video Tak Senonohnya Viral

Beredar video viral memperlihatkan diduga ibu dan anak laki-laki balita melakukan tindakan pelecehan seksual. Ternyata perempuan yang diduga ibu dari anak itu..
Ini Saran Tegas Susno Duadji untuk Pegi yang Ditetapkan Jadi Tersangka Kasus Vina: Jangan Mau Memerankan Rekonstruksi

Ini Saran Tegas Susno Duadji untuk Pegi yang Ditetapkan Jadi Tersangka Kasus Vina: Jangan Mau Memerankan Rekonstruksi

Jelang prarekonstruksi kasus Vina Cirebon, eks Kabareskrim Polri, Komjen (Purn) Susno Duadji berikan saran kepada Pegi Setiawan alias Perong selaku tersangka.
Bos Persib Isyaratkan Mundur, LIB Resmi Umumkan Kick Off Liga 1 2024/2025 Regulasi Pemain Asing Ikut Diubah

Bos Persib Isyaratkan Mundur, LIB Resmi Umumkan Kick Off Liga 1 2024/2025 Regulasi Pemain Asing Ikut Diubah

Bos Persib mengisyaratkan mundur dan LIB resmi mengumumkan kick off Liga 1 2024/2025 regulasi pemain asing ikut diubah adalah dua berita paling banyak dibaca.
Tanzania Rela Jauh-jauh Terbang ke Indonesia Demi Hadapi Skuad Garuda, Ternyata Ini Alasannya...

Tanzania Rela Jauh-jauh Terbang ke Indonesia Demi Hadapi Skuad Garuda, Ternyata Ini Alasannya...

Meski bukan masuk dalam FIFA Matchday, ternyata tim asuhan Hemed Sulaiman ini rela datang jauh-jauh demi hadapi skuad Garuda.
Polda Jabar Sita Handpone Milik Bondol dan Suparman, Saksi Kunci Baru Melmel Beberkan Detik-detik Penyiksaan Sadis Vina dan Eky

Polda Jabar Sita Handpone Milik Bondol dan Suparman, Saksi Kunci Baru Melmel Beberkan Detik-detik Penyiksaan Sadis Vina dan Eky

Polda Jabar sita handphone milik Suharso alias Bondol dan Suparman serta saksi kunci baru melmel beberkan detik-detik penyiksaan sadis Vina dan Eky menjadi dua berita paling banyak dibaca per Sabtu (1/6/2024) di tvOnenews.com.
Carut Marut Penetapan Tersangka Pegi Setiawan, Kapolda Jabar 2016-2017 Akhirnya Blak-blakan Sebut Pembunuhan Vina dan Eky ...

Carut Marut Penetapan Tersangka Pegi Setiawan, Kapolda Jabar 2016-2017 Akhirnya Blak-blakan Sebut Pembunuhan Vina dan Eky ...

Penetapan tersangka Pegi Setiawan alias Perong dalam kasus pembunuhan Vina dan Rizky atau Eky di Cirebon tahun 2016 silam dinilai masih terdapat kejanggalan.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Football Vaganza
15:30 - 16:00
Ragam Perkara
16:00 - 17:00
Kabar Petang Pilihan
17:00 - 18:30
Kabar Petang
18:30 - 20:00
Apa Kabar Indonesia Malam
20:00 - 21:00
Kabar Utama
Selengkapnya