LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Polisi gelar rilis pengungkapan kasus penggelapan dana deposito KSP di GMG Giri Muria Group, Senin (10/10/2022).
Sumber :
  • Tim tvOne - Didiet Cordiaz

Polda Jateng Sebut Potensi Kerugian Kasus Penipuan KSP di Kudus Mencapai Ratusan Miliar

Ditreskrimsus Polda Jateng mengungkap kasus penggelapan deposito dari nasabah di Koperasi Simpan Pinjam (KSP) di GMG Giri Muria Group, Kudus, Jawa Tengah.

Selasa, 11 Oktober 2022 - 12:57 WIB

Semarang, Jawa Tengah - Ditreskrimsus Polda Jateng mengungkap kasus penggelapan deposito dari nasabah di Koperasi Simpan Pinjam (KSP) di GMG Giri Muria Group, di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah.

Dirreskrimsus Polda Jateng, Kombes Pol Dwi Subagyo mengatakan, dari kasus ini, pihaknya mengamankan satu tersangka yakni selaku Manager Operasional berinisial AH.

Dirinya menjelaskan, AH ditangkap usai dilaporkan oleh sembilan orang nasabah atau korban dengan total kerugian sekira Rp. 16 miliar. Meski demikian, ia mengaku ada potensi kerugian lainnya yang mencapai ratusan miliar rupiah.

Sebab, Badan Usaha yang berada di Kabupaten Kudus Jawa Tengah ini sudah beroperasi sejak 2015 hingga 2021. Ditambah, ada 2.601 masyarakat yang sudah menghimpun dananya di KSP yang dikelola tersangka.

“Dari pengembangan, sejak 2015, warga yang himpun dana 2.601 orang. Ditreskrimsus Polda Jateng bekerja sama dengan Kurator dan Ojk memperkirakan terdapat Potensi kerugian Rp 267 miliar," ujar Dwi saat rilis kasus di kantornya, Senin (10/102022) kemarin.

“Dari sekian banyak potensi kerugian saat ini, kami masih berkoordinasi dengan Kurator terkait aset yang dimiliki baru disita sebanyak 8,5 miliar saja. Bagaimana dengan aset-aset yang lainnya bisa menutupi dengan kerugian sebanyak 267 miliar,” tambahnya.

Kombes Dwi menerangkan, untuk menjalankan aksinya, modus operandi tersangka yakni menawarkan produk simpanan dalam bentuk perbankan yakni deposito dengan bunga 12% sampai 15%. Lalu hasil kejahatan yang didapat dari korban kemudian tersangka gunakan untuk membiayai kegiatan-kegiatan kejahatan lainnya termasuk operasional pribadi.

“Padahal normalnya yang disampaikan OJK (Otoritas Jasa Keuangan) itu 3 persen sampai 4 persen (bunga) selama setahun. Hasilnya untuk membeli aset tanah sebanyak 12 sertifikat hak milik diantaranya 5 di daerah Grobogan dan 7 di Kabupaten Kudus. Kemudian juga membeli kendaraan dan bermain saham,” jelasnya.

Sementara itu, Kabid Humas Polda Jateng, Kombes Pol Iqbal Alqudusy meminta kepada masyarakat yang merasa menjadi korban dari investasi bodong ini untuk segera melaporkan ke pihak kepolisian. Iqbal juga meminta kepada masyarakat agar berhati-hati dalam memilih produk investasi.

“Silahkan untuk korban laporkan kepada kami ke Ditreskrimsus Polda Jateng pasti akan kami tindak lanjuti,” imbuhnya. (Dcz/Buz)

Baca Juga :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Daftar Negara-negara Tolak Palestina Jadi Anggota PBB, Papua Nugini hingga Mikronesia

Daftar Negara-negara Tolak Palestina Jadi Anggota PBB, Papua Nugini hingga Mikronesia

Majelis Umum Perserikatan Bangsa-bangsa (PBB) pada Jumat (10/5/2024) menggelar voting untuk menentukan resolusi terkait keanggotaan penuh Palestina di PBB.
Buntut Gegernya Video Mesum Diduga Mirip Sekda Taput, Polres Lakukan Ini

Buntut Gegernya Video Mesum Diduga Mirip Sekda Taput, Polres Lakukan Ini

Buntut gegernya video mesum diduga mirip Sekda Taput, Is dengan ASN cantik. Sontak membuat Polres Tapanuli Utara (Taput) saat ini masih melakukan ini.
Habib Bahar bin Smith Ngaku Banyak Wanita Mengejarnya Hingga Ingin Dinikahi: Ini Bukan Kesombongan Tapi Fakta

Habib Bahar bin Smith Ngaku Banyak Wanita Mengejarnya Hingga Ingin Dinikahi: Ini Bukan Kesombongan Tapi Fakta

Seorang pendakwah kondang, Habib Bahar bin Smith secara blak-blakan mengaku pernah dilamar oleh banyak wanita cantik Bahkan hingga di kalangan artis ternama
Meski Diancam dan Hampir Dipolisikan Rektor, Mahasiswa Unri yang Protes Biaya Kuliah Mahal Tegas Tak akan Mundur hingga Berani Lakukan Ini

Meski Diancam dan Hampir Dipolisikan Rektor, Mahasiswa Unri yang Protes Biaya Kuliah Mahal Tegas Tak akan Mundur hingga Berani Lakukan Ini

Mahasiswa Unri Khariq Anhar tegas bilang begini meski mengungkapkan dapat ancaman dan hampir dipolisikan oleh rektor atas dugaan kasus pencemaran nama baik.
Soal Video Mesum Diduga Sekda Taput dengan ASN Cantik, Ini Kata Polisi

Soal Video Mesum Diduga Sekda Taput dengan ASN Cantik, Ini Kata Polisi

Buntut beredarnya video mesum diduga Sekda Taput dengan ASN Cantik membuat GMKI unjuk rasa hingga polisi katakan seperti ini.
Menilik Potensi Dico Ganinduto dan Raffi Ahmad Maju di Pilgub Jateng, Akademisi Ini Malah Bilang Suami Nagita Slavina Menarik, Tetapi...

Menilik Potensi Dico Ganinduto dan Raffi Ahmad Maju di Pilgub Jateng, Akademisi Ini Malah Bilang Suami Nagita Slavina Menarik, Tetapi...

Dekan FISIP Universitas Diponegoro, Teguh Yuwono menungkap potensi Dico Ganinduto dan Raffi Ahmad maju di Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jawa Tengah pada Pilkada 2024.
Trending
Justin Hubner Sampaikan Sindiran Menohok untuk Netizen Indonesia

Justin Hubner Sampaikan Sindiran Menohok untuk Netizen Indonesia

Bek Timnas Indonesia U-23, Justin Hubner meminta kepada netizen untuk berhati-hati dalam menerima informasi yang bersifat simpang siur.
Shin Tae-yong Tak Perlu Khawatir Jika Rafael Struick Absen, Wonderkid Eropa Keturunan Jawa Timur Ini Siap Bela Timnas Indonesia

Shin Tae-yong Tak Perlu Khawatir Jika Rafael Struick Absen, Wonderkid Eropa Keturunan Jawa Timur Ini Siap Bela Timnas Indonesia

Gelandang serang Eropa keturunan Jawa Timur ini bisa menjadi opsi di lini depan Timnas Indonesia apabila Shin Tae-yong harus mencari pengganti Rafael Struick.
Timnas Indonesia Dapat 3 Naturalisasi Baru, Shin Tae-yong Akhiri Perburuan Pemain Keturunan Jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia Dapat 3 Naturalisasi Baru, Shin Tae-yong Akhiri Perburuan Pemain Keturunan Jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong menjelaskan dirinya tak akan melakukan tur Eropa demi mencari pemain naturalisasi jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Bukan Timnas Indonesia, Ternyata Ini Negara yang Paling Banyak Andalkan Pemain Naturalisasi di Piala Asia 2023

Bukan Timnas Indonesia, Ternyata Ini Negara yang Paling Banyak Andalkan Pemain Naturalisasi di Piala Asia 2023

Timnas Indonesia berhasil mencatat sejarah di Piala Asia 2023 Qatar setelah anak asuh Shin Tae-yong lolos dari fase grup dan sukses melaju ke babak 16 besar.
Akun Instagram Elkan Baggott Dibanjiri Komentar Netizen usai Absen di Laga Timnas Indonesia U-23 Vs Guinea

Akun Instagram Elkan Baggott Dibanjiri Komentar Netizen usai Absen di Laga Timnas Indonesia U-23 Vs Guinea

Akun Instagram bek Timnas Indonesia, Elkan Baggott banjir komentar netizen setelah pertandingan playoff Olimpiade Paris 2024 lawan Guinea.
Klub Milik Orang Indonesia Como 1907 Resmi Promosi ke Serie A, Bagaimana Nasib Jay Idzes Bersama Venezia?

Klub Milik Orang Indonesia Como 1907 Resmi Promosi ke Serie A, Bagaimana Nasib Jay Idzes Bersama Venezia?

Como 1907 resmi promosi ke Serie A usai bermain imbang 1-1 lawan Cosenza di Stadio Giuseppe Sinigaglia, Sabtu (11/5/2024) dini hari.
Habib Bahar bin Smith Bicara Jujur soal Pandanganya Tentang Gus Baha, Tak Disangka HBS Bilang Sosoknya Ternyata…

Habib Bahar bin Smith Bicara Jujur soal Pandanganya Tentang Gus Baha, Tak Disangka HBS Bilang Sosoknya Ternyata…

Habib Bahar bin Smith berbicara jujur soal pandangannya tentang sosok Gus Baha. Habib Bahar memang kerap memberikan penilaian ke para penceramah di Indonesia.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Kabar Petang
18:30 - 20:00
Apa Kabar Indonesia Malam
20:00 - 21:00
Kabar Utama
21:00 - 22:00
Indonesia Dalam Peristiwa
22:00 - 23:00
One Pride Mixed Martial Arts
00:00 - 02:00
Bundesliga Seru
Selengkapnya