LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Kampoeng Wisata Haritage Kayoetangan Malang
Sumber :
  • tim tvone - edy cahyono

Kampoeng Wisata Heritage Kayoetangan Malang, Warga Keluhkan Kampoengnya Jadi Tematik

Kawasan Kayutangan Heritage di Jalan Basuki Rahmat Kota Malang makin hari makin menarik. Penataan bangunan di kawasan heritage tersebut terlihat sangat elok

Sabtu, 20 Mei 2023 - 23:33 WIB

Malang, tvOnenews.com - Kawasan Kayutangan Heritage di Jalan Basuki Rahmat Kota Malang makin hari makin menarik. Penataan bangunan di kawasan heritage tersebut terlihat sangat elok untuk dikunjungi masyarakat. Mulai lampu-lampu hias, pedestrian, hingga tempat duduk semakin menambah aura positif di kawasan tersebut.

Seiring dengan pembangunan di kawasan itu, banyak bermunculan kedai kopi serta warung makan yang bertebaran di wilayah tersebut. Banyak yang salah persepsi bahwa wisata kampung kayutangan heritage adalah pedestrian yang dibangun dengan tema kolonial di sepanjang jalan Basuki Rahmat, Klojen, Kota Malang.

Namun yang sebenarnya Kampoeng Haritage Kayoetangan berada di dalam perkampungan yang banyak ditawarkan pada para pengunjung adalah puluhan bangunan kolonial yang masih berdiri di era milenial ini. 

Saat tvOnenenews.com masuk ke dalam ke Kampoeng Wisata Haritage Kayoetangan terlihat banyak rumah-rumah tua peninggalan era Belanda yang masih berdiri kokoh. Namun hanya segelintir wisatawan lokal saja yang terlihat.

Baca Juga :

Tampak sejumlah warga kampung yang bercengkrama di depan rumahnya. Mungkin saja mereka juga tengah menunggu pengunjung datang, karena tak sedikit warga kampung Kayutangan Heritage memiliki usaha UMKM, mulai dari kuliner makanan hingga perkopian.

Namun sebagian warga warga dan pelaku UMKM di Kampoeng Kayoetangan Heritage mengeluh sepinya wisatawan yang masuk ke kampung setelah pedestrian Kayutangan Heritage tertata rapih.

Rudi Haris (65) salah seorang warga kampung  dan pemilik warung kopi "Hamur Kopi Mbah Ndut” saat ditemui tvOnenews.com, di depan rumahnya era kolonial yang telah berusia 1 abad mengatakan, setelah adanya pembangunan di pedestrian dengan berbagai ornamen yang ada, banyak masyarakat yang berhenti untuk menikmati kayutangan heritage di pinggir jalan atau hanya sekedar ngopi di beberapa kedai yang ada di pedestrian kayutangan heritage.

Baca Juga :
Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Sudah Mencicipi Liga 1, Liga Jepang, dan Liga Korea, Pratama Arhan Selanjutnya Sangat Ingin Gabung Tim Premier League ini, Apa ya?

Sudah Mencicipi Liga 1, Liga Jepang, dan Liga Korea, Pratama Arhan Selanjutnya Sangat Ingin Gabung Tim Premier League ini, Apa ya?

Bek kiri Timnas Indonesia, Pratama Arhan menjadi sorotan usai jadi kunci kemenangan bagi Timnas Indonesia U-23 atas Korea Selatan di babak perempat final.
Timnas Indonesia Full Senyum! Shin Tae-yong Sudah Tahu Rahasia Uzbekistan dan Punya Senjata Rahasia Buat Lolos ke Final Piala Asia U-23

Timnas Indonesia Full Senyum! Shin Tae-yong Sudah Tahu Rahasia Uzbekistan dan Punya Senjata Rahasia Buat Lolos ke Final Piala Asia U-23

Pelatih Timnas Indonesia U-23, Shin Tae-yong akui punya jurus andalan untuk menembus pertahanan Uzbekistan yang belum kebobolan sepanjang Piala Asia U-23 2024.
Berharap Timnas Indonesia Menang, Ini Doa yang Bisa Dibaca Agar Garuda Muda Menang di Piala Asia U-23 2024

Berharap Timnas Indonesia Menang, Ini Doa yang Bisa Dibaca Agar Garuda Muda Menang di Piala Asia U-23 2024

Berharap Timnas Indonesia menang di Piala Asia U-23 2024, ini doa yang bisa dibaca untuk mendukung dan mendoakan Garuda Muda agar menang melawan Uzbekistan.
Kelakuan Kocak Witan Sulaeman Buat Shin Tae-yong Tertawa di Konferensi Pers Jelang Timnas Indonesia vs Uzbekistan

Kelakuan Kocak Witan Sulaeman Buat Shin Tae-yong Tertawa di Konferensi Pers Jelang Timnas Indonesia vs Uzbekistan

Pelatih Timnas Indonesia U-23, Shin Tae-yong tertawa saat melihat momen kocak Witan Sulaeman di konferensi pers jelang hadapi Uzbekistan, Minggu (28/4/2024).
Sebelum Tidur Malam Nanti Tolong Amalkan Amalan Ini, Kata Buya Yahya: Tiupkan...

Sebelum Tidur Malam Nanti Tolong Amalkan Amalan Ini, Kata Buya Yahya: Tiupkan...

Tolong amalkan amalan ini sebelum tidur agar tidak diganggu jin dan setan, Buya Yahya jelaskan tentang amalan sunnah sebelum tidur yang diajarkan oleh Nabi.
Thomas Cup 2024: Usai Menang Telak 5-0 atas Inggris, Fajar Alfian Bertekad Bawa Indonesia Kembali Raih Juara

Thomas Cup 2024: Usai Menang Telak 5-0 atas Inggris, Fajar Alfian Bertekad Bawa Indonesia Kembali Raih Juara

Pemain ganda putra sekaligus kapten tim putra bulutangkis Indonesia, Fajar Alfian bertekad bisa membawa skuad Garuda bawa puang gelar juara Thomas Cup 2024.
Trending
Pelatih Arab Saudi U23 Mulai Kirim Bantuan ke Timnas Indonesia U23, Nasib Uzbekistan Bakal Seperti Korea Selatan?

Pelatih Arab Saudi U23 Mulai Kirim Bantuan ke Timnas Indonesia U23, Nasib Uzbekistan Bakal Seperti Korea Selatan?

Bantuan dari pelatih Arab Saudi U23 mulai terlihat, pelatih Arab Saudi bocorkan kekuatan Uzbekistan yang berguna untuk Timnas Indonesia U23 asuhan Shin Tae-yong
Pelatih Jepang Heran Bisa-bisanya Timnas Indonesia Menang dari Korea Selatan, Padahal Negaranya Saja Kesulitan Lawan Korsel, Katanya...

Pelatih Jepang Heran Bisa-bisanya Timnas Indonesia Menang dari Korea Selatan, Padahal Negaranya Saja Kesulitan Lawan Korsel, Katanya...

Juru strategi tim nasional Jepang ini mengaku kaget melihat Timnas Indonesia U23 bisa menumbangkan Korea Selatan yang sebelumnya sulit mereka kalahkan di grup B
Timnas Indonesia U-23 Terima Dua Kabar Buruk Jelang Laga Kontra Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024

Timnas Indonesia U-23 Terima Dua Kabar Buruk Jelang Laga Kontra Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024

Timnas Indonesia U-23 menerima dua kabar buruk menjelang laga kontra Uzbekistan di semifinal Piala Asia U-23 2024, yang akan digelar Senin (29/4) malam WIB.
Viral Pelarangan Nobar Timnas Indonesia, Warganet Usul Hak Siar dari MNC Dialihkan ke TVRI: Sepak Bola Hiburan Rakyat

Viral Pelarangan Nobar Timnas Indonesia, Warganet Usul Hak Siar dari MNC Dialihkan ke TVRI: Sepak Bola Hiburan Rakyat

Viral pelaranga nobar Timnas Indonesia. Warganet mengusulkan hak siar dari MNC dialihkan ke TVRI. Hal ini disuarakan netizen melalui unggahan Instagram Ketua PSSI.
Alasan Wasit Shaun Evans Ambil Keputusan yang Untungkan Timnas Indonesia U-23 dalam Sesi Adu Penalti Kontra Korea Selatan

Alasan Wasit Shaun Evans Ambil Keputusan yang Untungkan Timnas Indonesia U-23 dalam Sesi Adu Penalti Kontra Korea Selatan

Wasit Shaun Evans mengambil keputusan yang untungkan timnas Indonesia U-23 dalam sesi adu penalti kontra Korea Selatan di perempat final Piala Asia U-23 2024.
Lakoni Laga Terakhir di Liga Inggris, Elkan Baggott Berpotensi Perkuat Timnas Indonesia U-23

Lakoni Laga Terakhir di Liga Inggris, Elkan Baggott Berpotensi Perkuat Timnas Indonesia U-23

Elkan Baggott telah melakoni laga terakhirnya bersama Bristol Rovers di Liga Inggris selagi timnas Indonesia U-23 akan tampil di semifinal Piala Asia U-23 2024.
Elkan Baggott Berpotensi Perkuat Timnas Indonesia U-23, Shin Tae-yong Curhat ke Media Korea

Elkan Baggott Berpotensi Perkuat Timnas Indonesia U-23, Shin Tae-yong Curhat ke Media Korea

Ini dua berita terpopuler. Elkan Baggott berpotensi perkuat Timnas Indonesia U-23 dan Shin Tae-yong curhat ke media Korea.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
E-Talkshow
22:00 - 23:00
Kabar Hari Ini
23:00 - 01:30
Bundesliga Seru
Selengkapnya