LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Polda Metro Jaya berlakukan filterisasi di 13 kawasan di Jakarta
Sumber :
  • Antara

Polda Metro Jaya Berlakukan Filterisasi di 13 Kawasan di Jakarta Cegah Sahur On The Road

Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya menerapkan sistem filterisasi di 13 kawasan Jakarta pada pukul 01.00-05.00 WIB untuk mengantisipasi sahur on the road (SOTR), tawuran, balap liar, dan gangguan kamtibmas lain yang kerap muncul selama bulan Ramadhan.

Sabtu, 2 April 2022 - 20:28 WIB

Jakarta, - Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya  menerapkan sistem filterisasi di 13 kawasan Jakarta pada pukul 01.00-05.00 WIB untuk mengantisipasi sahur on the road (SOTR), tawuran, balap liar, dan gangguan kamtibmas lain yang kerap muncul selama bulan Ramadhan.

"Sudah dimulai tadi malam, pukul 01.00 WIB sampai pukul 05.00 WIB," kata Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Endra Zulpan saat dikonfirmasi, Sabtu.

Adapun 13 lokasi yang menjadi lokasi penerapan filterisasi yakni:
1. Jalan MH Thamrin-Sudirman.
2. Jalan Asia Afrika.
3. Kawasan SCBD.
4. Jalan Mahakam-Bulungan.
5. Jalan Gunawarman.
6. Kawasan Monas.
7. Kemayoran.
8. Pantai Indah Kapuk 2.
9. Kawasan Danau Sunter.
10.Kawasan Kota Tua.
11. Kawasan Kemang.
12. Jalan Antasari.
13. Banjir Kanal Timur

Filterisasi kendaraan tersebut bakal dilaksanakan mulai 2 April hingga 2 Mei 2022 setiap pukul 01.00 WIB hingga pukul 05.00 WIB.

Pihak kepolisian akan mendirikan pos pengamanan di 13 kawasan tersebut, apabila ada rombongan-rombongan yang dicurigai melaksanakan sahur on the road, balapan liar, tawuran, dan sebagainya, maka petugas yang berjaga di lokasi akan melaksanakan penindakan.

Sebanyak 2.375 personel gabungan dari unsur TNI-Polri dan pemerintah daerah telah disiapkan dalam kegiatan filterisasi tersebut demi memastikan ibadah Ramadhan bisa berjalan dengan kondusif.

Sebelumnya Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Fadil Imran menginstruksikan kepada seluruh jajarannya untuk mengantisipasi segala jenis gangguan kamtibmas selama Ramadan 1443 Hijriah.

"Saya minta para Kapolres, pejabat utama Polda Metro Jaya, untuk membantu habis pengamanan wilayah yang ada di DKI Jakarta, agar suasana aman, nyaman, khidmat, dan khusyu," kata Fadil.

Fadil menegaskan, agar jajaran Polda Metro Jaya mengantisipasi gangguan Kamtibmas yang kerap muncul selama Ramadhan, antara lain balapan liar, petasan, tawuran, sahur "on the road", dan sebagainya.

"Saya tidak mau kesannya kita kalah, tidak berdaya, tidak mampu, tidak bisa mengantisipasi fenomena yang saya sebutkan," ujarnya.

Baca Juga :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Shin Tae-yong Pamerkan Foto Selebrasi Kemenangan Timnas Usai Tanding di Qatar, Netizen: Kapan Dangdutan Coach?

Shin Tae-yong Pamerkan Foto Selebrasi Kemenangan Timnas Usai Tanding di Qatar, Netizen: Kapan Dangdutan Coach?

Pelatih Timnas Indonesia U-23 Shin Tae-yong membagikan momen selebrasi kemenangan bersama para pemain usai tanding di Qatar, dapat banyak komentar lucu netizen.
Fakta-Fakta Tewasnya Brigadir RA Anggota Satlantas Polresta Manado di Mampang Jaksel, Ada Rekaman CCTV Hingga Tetangga Tak Dengar Suara Tembakan

Fakta-Fakta Tewasnya Brigadir RA Anggota Satlantas Polresta Manado di Mampang Jaksel, Ada Rekaman CCTV Hingga Tetangga Tak Dengar Suara Tembakan

Inilah fakta-fakta tewasnya seorang anggota Satlantas Polresta Manado Brigadir Ridhal Ali (RA) di wilayah Mampang, Jaksel.
Sanksi Pidana Menanti Pelaksana Nobar Timnas Tanpa Izin, Lihat 7 Poin Rilis MNC, Bisa Dipenjara 10 Tahun!

Sanksi Pidana Menanti Pelaksana Nobar Timnas Tanpa Izin, Lihat 7 Poin Rilis MNC, Bisa Dipenjara 10 Tahun!

MNC Group melarang penyelenggaraan acara offline penyiaran Piala Asia U-23 2024 atau AFC U23 Asian Cup 2024, termasuk nobar Timnas Indonesia di ajang tersebut.
Simak Jadwal KRL Solo-Jogja Hari Ini, Minggu 28 April 2024, Berlibur ke Yogyakarta Sebelum Kembali Bekerja Esok Hari

Simak Jadwal KRL Solo-Jogja Hari Ini, Minggu 28 April 2024, Berlibur ke Yogyakarta Sebelum Kembali Bekerja Esok Hari

Sebelum memulai kembali bekerja, Kereta Rel Listrik (KRL) akan mengantarkan Anda menuju Yogyakarta untuk berekreasi bersama keluarga. Simak jadwal KRL berikut
Simak Jadwal KRL Jogja-Solo Hari Ini Minggu 28 April 2024, Jalan-jalan ke Solo Menjadi Lebih Hemat

Simak Jadwal KRL Jogja-Solo Hari Ini Minggu 28 April 2024, Jalan-jalan ke Solo Menjadi Lebih Hemat

Hari Minggu menjadi waktu yang tepat untuk berlibur dengan keluarga. Kereta Rel Listrik (KRL) siap mengantarkan Anda untuk perjalanan ke Solo. Berikut Jadwalnya
Klopp Tegaskan Perselisihan dengan Salah sudah Selesai

Klopp Tegaskan Perselisihan dengan Salah sudah Selesai

Suasana ruang ganti Liverpool memanas setelah pelatih Jurgen Klopp dan Mohamed Salah tertangkap kamera berselisih di pinggir lapangan saat The Reds ditahan 2-2 oleh West Ham pada Liga Inggris pekan ke-35 di Stadion Olimpiade London, Sabtu.
Trending
Pelatih Arab Saudi U23 Mulai Kirim Bantuan ke Timnas Indonesia U23, Nasib Uzbekistan Bakal Seperti Korea Selatan?

Pelatih Arab Saudi U23 Mulai Kirim Bantuan ke Timnas Indonesia U23, Nasib Uzbekistan Bakal Seperti Korea Selatan?

Bantuan dari pelatih Arab Saudi U23 mulai terlihat, pelatih Arab Saudi bocorkan kekuatan Uzbekistan yang berguna untuk Timnas Indonesia U23 asuhan Shin Tae-yong
Timnas Indonesia U-23 Terima Dua Kabar Buruk Jelang Laga Kontra Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024

Timnas Indonesia U-23 Terima Dua Kabar Buruk Jelang Laga Kontra Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024

Timnas Indonesia U-23 menerima dua kabar buruk menjelang laga kontra Uzbekistan di semifinal Piala Asia U-23 2024, yang akan digelar Senin (29/4) malam WIB.
Lakoni Laga Terakhir di Liga Inggris, Elkan Baggott Berpotensi Perkuat Timnas Indonesia U-23

Lakoni Laga Terakhir di Liga Inggris, Elkan Baggott Berpotensi Perkuat Timnas Indonesia U-23

Elkan Baggott telah melakoni laga terakhirnya bersama Bristol Rovers di Liga Inggris selagi timnas Indonesia U-23 akan tampil di semifinal Piala Asia U-23 2024.
Alasan Wasit Shaun Evans Ambil Keputusan yang Untungkan Timnas Indonesia U-23 dalam Sesi Adu Penalti Kontra Korea Selatan

Alasan Wasit Shaun Evans Ambil Keputusan yang Untungkan Timnas Indonesia U-23 dalam Sesi Adu Penalti Kontra Korea Selatan

Wasit Shaun Evans mengambil keputusan yang untungkan timnas Indonesia U-23 dalam sesi adu penalti kontra Korea Selatan di perempat final Piala Asia U-23 2024.
Elkan Baggott Berpotensi Perkuat Timnas Indonesia U-23, Shin Tae-yong Curhat ke Media Korea

Elkan Baggott Berpotensi Perkuat Timnas Indonesia U-23, Shin Tae-yong Curhat ke Media Korea

Ini dua berita terpopuler. Elkan Baggott berpotensi perkuat Timnas Indonesia U-23 dan Shin Tae-yong curhat ke media Korea.
Demi Timnas Indonesia Shin Tae-yong Tolak Latih Skuad Negara Ini Padahal Bayarannya Sangat Mahal...

Demi Timnas Indonesia Shin Tae-yong Tolak Latih Skuad Negara Ini Padahal Bayarannya Sangat Mahal...

Namun di balik itu semua, terungkap sebuah fakta mengejutkan soal Shin Tae-yong yang ternyata sempat dapat tawaran dari China sebelum memilih Timnas Indonesia.
Pandit Malaysia Heran Ada Pengamat Sepak Bola Indonesia yang Mencibir Shin Tae-yong karena Didukung Erick Thohir

Pandit Malaysia Heran Ada Pengamat Sepak Bola Indonesia yang Mencibir Shin Tae-yong karena Didukung Erick Thohir

Pandit asal Malaysia mengutarakan keheranannya terhadap cibiran pengamat sepak bola Indonesia terhadap Shin Tae-yong menyusul kesuksesannya di timnas Indonesia.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Damai Indonesiaku
14:00 - 15:00
OnePrix
15:00 - 15:30
Football Vaganza
15:30 - 16:00
Ragam Perkara
16:00 - 17:00
Kabar Petang Pilihan
17:00 - 18:30
Kabar Petang
Selengkapnya