LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Kapolda Sulawesi Utara, Irjen Pol Setyo Budiyanto
Sumber :
  • Tim Tvone-Marwan Diaz

4 Korban Tabrakan Maut di Minsel Dilakukan Proses Identifikasi DVI di RS Bhayangkara Manado

Kecelakaan maut terjadi melibatkan truk pengangkut BBM bermuatan 16 kiloliter Pertalite dan 2 mobil minibus Avansa di Minahasa Selatan, Rabu (08/03/2023) malam.

Kamis, 9 Maret 2023 - 14:17 WIB

Manado, tvOnenews.com - Kecelakaan maut yang melibatkan truk pengangkut BBM bermuatan 16 kiloliter Pertalite dan 2 mobil minibus Avansa di Desa Munte, Kecamatan Tumpaan, Minahasa Selatan, Rabu (08/03/2023) malam, sekitar pukul 18.00 Wita menyebabkan 4 orang meninggal dunia dan 3 lainnya mengalami luka ringan.

"Ini merupakan kecelakaan yang cukup menonjol, menyebabkan 4 orang meninggal dunia yang rata-rata korbannya itu terbakar. Saya sudah perintahkan Dirlantas untuk berkoordinasi dengan Kabid Dokkes untuk mengidentifikasi korban-korban yang rata-rata sudah sulit dikenali," ujar Kapolda Sulut saat diwawancarai di Mapolda Sulut, Kamis (09/03/2023) pagi.

Kapolda Sulawesi Utara, Irjen Pol Setyo Budiyanto mengatakan pasca kejadian itu tim Direktorat Lalu Lintas telah melakukan olah TKP.

Menurut Kapolda, identifikasi menggunakan DVI (Disaster Victim Identification) itu dilakukan agar korban ini identitasnya jelas.

Baca Juga :

"Ini dilakukan agar identitas korban jelas dan bisa ditertanggung jawabkan maka selanjutnya dibawa ke Rumah sakit Bhayangkara Manado untuk dilakukan proses secara DVI," jelas Irjen Pol Setyo Budiyanto.

 Dia juga berharap dengan proses Identifikasi tersebut diharapkan identitas para korban diketahui secara pasti.

"Kemudian setelah itu bisa diserahkan ke pihak keluarga dan keluarga merasa yakin bahwa memang jenazah itu merupakan bagian dari keluarga sesuai dengan hasil dari DVI," kata Setyo.

Kapolda juga mengaku telah berkoordinasi dengan pihak pemerintah Kabupaten Minahasa Selatan untuk melakukan rekayasa terhadap jalur yang ekstrimis tersebut.

"Saya telah berkoordinasi dengan Bupati Minahasa Selatan dan nantinya dari Direktorat Lalu Lintas akan berkoordinasi dengan Dinas Perhubungan setempat untuk melakukan rekayasa terhadap lokasi kecelakaan untuk melihat kekurangan-kekurangan jalur di TKP. 

Untuk sementara penyebab dari kecelakaan itu akibat dari truk itu remnya blong, tapi tidak menutup kemungkinan faktor jalan raya apakah kemudian rambu-rambu atau penerang jalan dan faktor lain itu akan direkayasa kembali," jelasnya kembali.

Dia juga berharap setelah dilakukan rekayasa lalu lintas peristiwa naas tersebut tidak terulang lagi.

"Diharapkan agar dikemudian hari peristiwa serupa tidak terjadi kembali," pungkasnya.(Mdz)
 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Ini Standar RPH Pelaksanaan Dam untuk Jemaah Haji Indonesia, Simak Kriterianya

Ini Standar RPH Pelaksanaan Dam untuk Jemaah Haji Indonesia, Simak Kriterianya

Dirjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah (PHU) Hilman Latief menerbitkan edaran baru terkait dengan panduan pelaksanaan dam jemaah haji Indonesia 1445 H/2024 M.
Kacau! Anak SYL Serahkan Vellfire ke KPK, Pelat Nomornya Terdaftar Fortuner

Kacau! Anak SYL Serahkan Vellfire ke KPK, Pelat Nomornya Terdaftar Fortuner

Sebagian masyarakat Indonesia menilai tingkah Eks Mentan Syahrul Yasin Limpo (SYL) begitu kacau. Pasalnya, korupsi SYL begitu dahsyat hingga di luar nalar
Polri soal Kapolda Jateng Ahmad Luthfi Jadi Irjen Kemendag: Sedang Berproses

Polri soal Kapolda Jateng Ahmad Luthfi Jadi Irjen Kemendag: Sedang Berproses

Asisten Kapolri Bidang SDM Irjen Pol. Dedi Prasetyo membenarkan Irjen Pol. Ahmad Lutfi sedang berproses untuk menempati jabatan sebagai Inspektur Jenderal Kementerian Perdagangan (Irjen Kemendag).
Satgas Damai Cartenz Ringkus Oknum PNS yang Terlibat Kasus Jual Beli Senjata Api Ilegal di Jayapura

Satgas Damai Cartenz Ringkus Oknum PNS yang Terlibat Kasus Jual Beli Senjata Api Ilegal di Jayapura

Satuan Tugas (Satgas) Operasi Damai Cartenz 2024 menangkap oknum PNS tersangka baru kasus jual beli senjata api ilegal yang sedang ditangani di Jayapura, Papua.
Pemerintah Arab Saudi Tetapkan Wukuf di Arafah 15 Juni 2024, Semua Jemaah Haji Indonesia Diminta Jaga Fisik dan Kesehatan

Pemerintah Arab Saudi Tetapkan Wukuf di Arafah 15 Juni 2024, Semua Jemaah Haji Indonesia Diminta Jaga Fisik dan Kesehatan

Pemerintah Arab Saudi telah menetapkan pelaksanaan wukuf di Arafah pada 9 Dzulhijjah atau 15 Juni 2024, maka semua jemaah haji Indonesia diminta jaga fisik.
Prabowo dan Gibran Habiskan Sabtu Bersama, Tukar Pikiran sambil Ngopi Hambalang

Prabowo dan Gibran Habiskan Sabtu Bersama, Tukar Pikiran sambil Ngopi Hambalang

Presiden dan Wakil Presiden terpilih Prabowo Subianto dan Gibran menghabiskan hari Sabtu bersama sembari santai berbincang ditemani secangkir kopi Hambalang
Trending
Lawan Filipina akan Menjadi Pertandingan 'Terakhir' Shin Tae-yong Bersama Timnas Indonesia

Lawan Filipina akan Menjadi Pertandingan 'Terakhir' Shin Tae-yong Bersama Timnas Indonesia

Pertandingan melawan Filipina pada Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia akan jadi laga 'terakhir' Shin Tae-yong bersama Timnas Indonesia.
Propam Polri 'Pasti' Periksa Iptu Rudiana, Kompolnas Tegas Bilang Ayah Eky Itu Harusnya Tidak Usah Ikut Campur

Propam Polri 'Pasti' Periksa Iptu Rudiana, Kompolnas Tegas Bilang Ayah Eky Itu Harusnya Tidak Usah Ikut Campur

Ketua Harian Kompolnas Irjen (Purn) Benny Mamoto menyayangkan ayah Eky, Iptu Rudiana yang ikut campur dalam penanganan kasus Vina dan anaknya pada 2016 silam.
Timnas Indonesia Dapat Bantuan FIFA Jelang Laga Kontra Filipina di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia Dapat Bantuan FIFA Jelang Laga Kontra Filipina di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia mendapatkan bantuan dari FIFA jelang laga kontra Filipina di putaran kedua kualifikasi Piala Dunia 2026, yang akan digelar Selasa (11/6/2024).
Dengar Shin Tae-yong Bakal Turunkan Amunisi Baru, Pelatih Filipina Cemas Bukan Main Jelang Berhadapan dengan Timnas Indonesia

Dengar Shin Tae-yong Bakal Turunkan Amunisi Baru, Pelatih Filipina Cemas Bukan Main Jelang Berhadapan dengan Timnas Indonesia

Tom Saintfiet sebagai pelatih Filipina mengaku kalau dirinya sedikit cemas jelang timnya berhadapan dengan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
3 Pemain Timnas Indonesia Ini Layak Dicadangkan Shin Tae-yong di Laga Lawan Filipina, Reaksi Tak Terduga Pelatih Irak Usai Kalahkan Timnas Indonesia 2-0

3 Pemain Timnas Indonesia Ini Layak Dicadangkan Shin Tae-yong di Laga Lawan Filipina, Reaksi Tak Terduga Pelatih Irak Usai Kalahkan Timnas Indonesia 2-0

3 Pemain Timnas Indonesia ini layak dicadangkan Shin Tae-yong di laga lawan Filipina dan reaksi tak terduga pelatih Irak usai mengalahkan Timnas Indonesia 2-0 merupakan dua berita terpopuler.
Maarten Paes Langsung Lakukan Hal Ini ke Ernando setelah Blunder di Laga Melawan Irak, Kiper Timnas Indonesia Itu Ternyata Sering...

Maarten Paes Langsung Lakukan Hal Ini ke Ernando setelah Blunder di Laga Melawan Irak, Kiper Timnas Indonesia Itu Ternyata Sering...

Maarten Paes diduga langsung memberikan pesan khusus untuk Ernando Ari setelah disebut blunder dalam pertandingan Kualifikasi Piala Dunia Timnas Indonesia versus Irak.
Belajar dari Pengalaman, Ini Satu-satunya Cara Agar Elkan Baggott Bisa Dipanggil Lagi Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia

Belajar dari Pengalaman, Ini Satu-satunya Cara Agar Elkan Baggott Bisa Dipanggil Lagi Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia

Hubungan pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, dengan Elkan Baggott diduga kuat sedang tidak baik-baik saja.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Kabar Utama
21:00 - 22:00
Indonesia Dalam Peristiwa
22:00 - 23:00
One Pride Mixed Martial Arts
00:00 - 02:00
Bundesliga Seru
Selengkapnya