News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Kurir di Sinjai Tewas Akibat Laka Lantas, Tas dan Iphone 15 Pro Max Diduga Dicuri

Seorang kurir bernama Sakti tewas akibat kecelakaan lalu lintas di depan Masjid Agung, Jalan Persatuan Raya, Sinjai. Diduga, tas berisi uang dan ponsel miliknya hilang di lokasi kejadian, dan keluarga telah melaporkannya ke polisi.
Jumat, 23 Januari 2026 - 11:09 WIB
Ilustrasi kecelakaan lalu lintas dan Iphone 15 Pro Max.
Sumber :
  • Kolase tvOnenews / Antara / Youtube GadgetIn

tvOnenews.com - Kecelakaan lalu lintas maut terjadi di depan Masjid Agung, Jalan Persatuan Raya, Kabupaten Sinjai, Sulawesi Selatan, menewaskan seorang kurir bernama Sakti. 

Dalam insiden yang terjadi pada Rabu, 14 Januari 2026, pukul 23.00 WIT, korban mengalami luka parah dan sempat dirawat di rumah sakit sebelum akhirnya meninggal dunia.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Di saat bersamaan, barang-barang pribadi milik korban hilang di lokasi kejadian. Tas yang berisi uang tunai, kartu, dokumen penting, serta ponsel milik korban (iPhone 15 Pro max dan HP Android) diduga dibawa kabur oleh pihak yang tidak bertanggung jawab.

Keluarga korban kemudian mengunggah permohonan di Facebook agar barang milik Sakti dikembalikan:

"Ya Allah...Dengan kuasamu. bantu hamba melunakkan hati orang yg menemukan HP sama Tas nya Anakku SAKTI kasian supaya nakasi kembali, Karena HP na cicil itu kasian sm saya, bukanji baek krn uang x itu hp kasian, ku ikhlaskan semua, tp karena kutau sekali perjuangannya kasian, tik tik pusekkna anakku kasian na bayarkan banyak cerita sedih di balik itu HP kasian," tulis keluarga.

 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
Tas korban Laka Lantas hilang diduga dicuri saat alami kecelakaan di depan masjid Agung Sinjai.
Tas korban Laka Lantas hilang diduga dicuri saat alami kecelakaan di depan masjid Agung Sinjai.
Sumber :
  • Istimewa

Keluarga korban juga telah membuat laporan ke pihak kepolisian (Polres Sinjai) terkait kehilangan barang-barang tersebut.

Menurut penjelasan keluarga, Sakti sebelumnya melaju dari arah Gedung Pertemuan Sinjai menuju Bundaran Tugu Sinjai, sementara kendaraan lain yang terlibat hendak masuk ke Masjid Agung.

"Memang dari terlihat CCTV (korban) ditabrak dari arah kanan, sehingga menyebabkan kehilangan keseimbangan batas pembatas jembatan," jelas Haeril Anwar saat dihubungi oleh tim tvOnenews

Seorang saksi yang membantu korban menuju rumah sakit menyebut bahwa seorang perawat juga turut mengantar Sakti ke fasilitas medis.

"Kami sudah melaporkan mengenai barang-barang adik kami yang kehilangan (tas), dan dus handphone sudah diserahkan ke pihak kepolisian," tuturnya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Proses pemakaman korban.
Proses pemakaman korban.
Sumber :
  • istimewa

Kejadian tragis ini tidak hanya menimbulkan duka mendalam bagi keluarga dan kerabat korban, tetapi juga menimbulkan kecurigaan atas hilangnya barang-barang pribadi di lokasi kecelakaan. (ind)

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Keji, Seorang Ayah di Lamongan Tega Bunuh Anak Kandungnya Sendiri

Keji, Seorang Ayah di Lamongan Tega Bunuh Anak Kandungnya Sendiri

Seorang pria berinisial SN (pelaku) diduga tega menganiaya anak kandungnya sendiri berinisial SO, yang dikenal sebagai guru seni, hingga meninggal dunia.
Aprilia Dapat Kabar Buruk: Jorge Martin Terancam Kembali Absen di Pramusim MotoGP 2026

Aprilia Dapat Kabar Buruk: Jorge Martin Terancam Kembali Absen di Pramusim MotoGP 2026

Jorge Martin terancam tidak bisa ambil bagian dalam tes pramusim MotoGP 2026 di Sirkuit Sepang, Malaysia, yang dijadwalkan berlangsung pada 3–5 Februari 2026.
5 Pemain Terancam Absen Jelang Laga Arsenal vs Manchester United di Emirates

5 Pemain Terancam Absen Jelang Laga Arsenal vs Manchester United di Emirates

Jelang Arsenal vs Manchester United, lima pemain dari kedua tim terancam absen akibat cedera. Siapa saja? Simak selengkapnya.
Harga Saham BUMI Turun Tajam, Ini Strategi di Balik Crossing yang Dinilai Positif untuk Bumi Saham

Harga Saham BUMI Turun Tajam, Ini Strategi di Balik Crossing yang Dinilai Positif untuk Bumi Saham

Harga saham BUMI terkoreksi usai transaksi crossing jumbo. Simak analisis lengkap dampaknya bagi bumi saham dan peluang masuk indeks MSCI.
Masa Depan di Ducati Masih Tanda Tanya, Francesco Bagnaia Tanggapi Rumor ke Aprilia hingga Yamaha

Masa Depan di Ducati Masih Tanda Tanya, Francesco Bagnaia Tanggapi Rumor ke Aprilia hingga Yamaha

Ketimbang bahas rumor hengkang dari Ducati, Francesco Bagnaia pilih fokus memperbaiki performanya di MotoGP 2026
3015 Rumah Terdampak Banjir, Wabup Situbondo Minta Warga Waspada Cuaca Ekstrem

3015 Rumah Terdampak Banjir, Wabup Situbondo Minta Warga Waspada Cuaca Ekstrem

Banjir besar yang menerjang Kabupaten Situbondo pada Rabu malam (21/1), meninggalkan duka mendalam.

Trending

Jadwal Proliga 2026, Jumat 23 Januari: Megawati Hangestri Main Lagi, Lakoni Laga Ulangan Grand Final Musim Lalu

Jadwal Proliga 2026, Jumat 23 Januari: Megawati Hangestri Main Lagi, Lakoni Laga Ulangan Grand Final Musim Lalu

Jadwal Proliga 2026 pada Jumat 23 Januari yang merupakan hari kedua seri ketiga putaran pertama akan menyuguhkan dua pertandingan menarik dari sektor putri.
Cara Cek Titik Banjir Jakarta Hari Ini Secara Real Time Lewat HP, Mudah dan Akurat

Cara Cek Titik Banjir Jakarta Hari Ini Secara Real Time Lewat HP, Mudah dan Akurat

Cek titik banjir Jakarta hari ini secara real time lewat HP. Ini cara mudah memantau banjir Jakarta, peta genangan, dan kondisi jalan terbaru.
Jakarta Dikepung Banjir, Istana Minta Maaf dan Siapkan “Grand Design” Nasional Atasi Banjir Jawa

Jakarta Dikepung Banjir, Istana Minta Maaf dan Siapkan “Grand Design” Nasional Atasi Banjir Jawa

Pemerintah pusat menyampaikan permohonan maaf kepada masyarakat atas terganggunya aktivitas dan mobilitas akibat banjir yang melanda sejumlah wilayah Ibu Kota Jakarta dalam beberapa hari terakhir.
Top 3 Bola 23 Januari 2026: Gaji Jesse Lingard di Persib Bandung, Thom Haye Gigit Jari, hingga Al Nassr Bangkit

Top 3 Bola 23 Januari 2026: Gaji Jesse Lingard di Persib Bandung, Thom Haye Gigit Jari, hingga Al Nassr Bangkit

Rangkuman Top 3 Bola hari ini: rumor Jesse Lingard ke Persib, peluang jadi pemain termahal Liga 1, dan kebangkitan Al Nassr.
Layvin Kurzawa Dikabarkan Tiba di Bandung, Resmi Diperkenalkan Persib di Stadion GBLA? Jurnalis Prancis Sebut ...

Layvin Kurzawa Dikabarkan Tiba di Bandung, Resmi Diperkenalkan Persib di Stadion GBLA? Jurnalis Prancis Sebut ...

Kedatangan Layvin Kurzawa ini diungkap oleh akun Instagram @infootball.idn yang mendapatkan kiriman foto dari salah satu pengikutnya.
Dilema Istana Usai Cabut Izin Operasi 28 Perusahaan Perusak Hutan di Sumatera

Dilema Istana Usai Cabut Izin Operasi 28 Perusahaan Perusak Hutan di Sumatera

Pemerintah memastikan pencabutan izin terhadap 28 perusahaan yang terbukti melanggar kawasan hutan di Sumatera tidak akan dilakukan secara serampangan.
Luis Henrique Harus Siap Angkat Koper, Inter Milan Semakin Dekat untuk Jemput Ivan Perisic 

Luis Henrique Harus Siap Angkat Koper, Inter Milan Semakin Dekat untuk Jemput Ivan Perisic 

Ivan Perisic dikabarkan akan semakin dekat untuk kembali ke Inter Milan. Kabarnya Inter akan segera melepas Luis Henrique dan mendatangkan Ivan Perisic dari PSV
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT