LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
47 tokoh Budha dari 17 negara berkunjung ke Muhammadiyah, Rabu (22/11) di Yogyakarta.
Sumber :
  • Tim tvOne - Nuryanto

Bahas Perdamaian Dunia, Tokoh Budha dari 17 Negara Bertemu Muhammadiyah

Sebanyak 47 tokoh Budha dari 17 negara yang tergabung dalam International Network of Engaged Buddhists (INEB) berkunjung ke Muhammadiyah, Rabu (22/11/2023).

Rabu, 22 November 2023 - 17:09 WIB

Yogyakarta, tvOnenews.com - Sebanyak 47 tokoh Budha dari 17 negara berkunjung ke Muhammadiyah, Rabu (22/11/2023) di Yogyakarta. Para tokoh yang berjejaring dalam International Network of Engaged Buddhists (INEB) tersebut mengakui bahwa dialog dan pertemuan dengan para pemimpin Muhammadiyah sangat strategis dalam mendorong moderasi beragama dan perdamaian dunia.

Advisor Lembaga Hubungan dan Kerjasama Internasional (LHKI) Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah, Ambassador Yuli Mumpuni Widarso mengatakan, kunjungan ini sekaligus merupakan refleksi atas pertemuan puncak tokoh Budha sedunia di Yogyakarta pada 2015, di mana saat itu Muhammadiyah juga terlibat sebagai mitra.

"Pertemuan lintas agama seperti ini perlu terus digalakkan mengingat salah satu tantangan terbesar kita adalah bagaimana memperkuat langkah-langkah pemerintah dalam melawan diskriminasi dan kekerasan bermotif agama," ungkap Yuli.

Dalam lawatannya ini, delegasi INEB mengunjungi Museum Muhammadiyah di Kompleks Kampus IV Universitas Ahmad Dahlan (UAD) lalu dilanjutkan dengan dialog bersama unsur PP Muhammadiyah di Madrasah Muallimin Muhammadiyah Yogyakarta pada hari yang sama.

Baca Juga :

"Kunjungan ke Museum Muhammadiyah dimaksudkan agar para tokoh Budha dapat mengetahui latar historis di balik berkembangnya Muhammadiyah hingga menjadi salah satu organisasi Islam paling terkemuka di dunia," kata Yuli.

Sementara itu, kunjungan ke Madrasah Muallimin merupakan bagian dari upaya delegasi INEB untuk mengenal lebih dekat salah satu lembaga pendidikan yang dipandang sebagai basis pengkaderan Muhammadiyah.

Di Muallimin, selain bertemu dengan para santri, INEB juga berkolaborasi dengan PP Muhammadiyah menggelar Interfaith Diapraxis dengan tema “Religious Moderation for a Just and Peaceful Civilization”. Diapraxis itu sendiri merupakan dialog yang mempertemukan kelompok yang berbeda untuk mencari solusi terhadap situasi sosial dan kemanusiaan.

Baca Juga :
Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
675 Celana Dalam Wanita Curian Dipakai Tukang Siomay untuk Kerja dan Tidur

675 Celana Dalam Wanita Curian Dipakai Tukang Siomay untuk Kerja dan Tidur

675 Celana dalam wanita curian dipakai tukang siomay bernama Jeri (32) di Semarang, Jawa Tengah untuk kerja dan tidur. Kapolsek Banyumanik Kompol Ali Santoso mengungkapkan hal ini.
Mantan Kapten Timnas Indonesia Cetak Gol di Liga Asing, Komentar Fans Korea Usai Megawati Hangestri Bertahan dengan Red Sparks

Mantan Kapten Timnas Indonesia Cetak Gol di Liga Asing, Komentar Fans Korea Usai Megawati Hangestri Bertahan dengan Red Sparks

Eks kapten Timnas Indonesia cetak gol dan bisa jadi opsi Shin Tae-yong serta komentar dari fans Korea usai Megawati Hangestri perpanjang kontrak di Red Sparks.
Cuaca Hari Ini, BMKG Prakirakan Hujan Ringan hingga Lebat di Sejumlah Kota Besar

Cuaca Hari Ini, BMKG Prakirakan Hujan Ringan hingga Lebat di Sejumlah Kota Besar

BMKG keluarkan prakiraan cuaca hari ini di sejumlah kota besar, potensi hujan lebat, sedang, hingga ringan kemungkinan terjadi di Indonesia. Ini lengkapnya.
Rentetan Kasus Mutilasi Mengerikan yang Bikin Gempar Indonesia, Ada Ryan Jombang sampai Tarsum Tawarkan Potongan Tubuh Istri di Ciamis

Rentetan Kasus Mutilasi Mengerikan yang Bikin Gempar Indonesia, Ada Ryan Jombang sampai Tarsum Tawarkan Potongan Tubuh Istri di Ciamis

Sebelum Tarsum di Ciamis, kasus mutilasi di Indonesia sudah pernah berkali-kali terjadi. Tercatat beberapa yang membuat gempar di antaranya kasus Ryan Jombang.
Detik-detik Tukang Siomay Tertangkap Basah Curi Celana Dalam Wanita di Kos Putri Semarang, Koleksi 675 CD untuk Puaskan Hasrat Seksual

Detik-detik Tukang Siomay Tertangkap Basah Curi Celana Dalam Wanita di Kos Putri Semarang, Koleksi 675 CD untuk Puaskan Hasrat Seksual

Beredar video detik-detik tukang siomay tertangkap basah sedang mencuri celana dalam wanita di sebuah kos putri di Kecamatan Banyumanik, Semarang, Jawa Tengah.
Orang Tua Menikah dengan Berbeda Agama, Lantas Anak akan Beragama Apa?, Ini Penjelasan Ustaz Buya Yahya

Orang Tua Menikah dengan Berbeda Agama, Lantas Anak akan Beragama Apa?, Ini Penjelasan Ustaz Buya Yahya

Pernikahan itu momen membahagiakan bagi kedua pihak yang bersangkutan. Namun, menikah dengan berbeda agama masih tabu di Indonesia,berikut penjelasan Buya Yahya.
Trending
Pantas Saja Laga Timnas Indonesia U-23 vs Guinea Berlangsung Tertutup, Ternyata Venue Playoff Olimpiade ...

Pantas Saja Laga Timnas Indonesia U-23 vs Guinea Berlangsung Tertutup, Ternyata Venue Playoff Olimpiade ...

Timnas Indonesia U-23 harus melanjutkan ke babak play-off pasca menelan kekalahan 1-2 kontra Irak dalam pertandingan perebutan tempat ketiga Piala Asia U-23.
Bintang Malaysia Faisal Halim Disiram Air Keras, Suporter Timnas Indonesia Khawatirkan Keselamatan Jordi Amat dan Saddil Ramdani

Bintang Malaysia Faisal Halim Disiram Air Keras, Suporter Timnas Indonesia Khawatirkan Keselamatan Jordi Amat dan Saddil Ramdani

Megabintang Malaysia, Faisal Halim yang disiram air keras membuat suporter Timnas Indonesia khawatir dengan keselamatan Jordi Amat dan Saddil Ramdani yang kini berkarier di Negeri Jiran tersebut.
Marselino Ferdinan sedang Dikritik, Shin Tae-yong Bisa Panggil Bintang Persib Ini ke Timnas Indonesia U-23 Jelang Laga Kontra Guinea

Marselino Ferdinan sedang Dikritik, Shin Tae-yong Bisa Panggil Bintang Persib Ini ke Timnas Indonesia U-23 Jelang Laga Kontra Guinea

Pemain Persib ini bisa dipertimbangkan Shin Tae-yong untuk dipanggil ke Timnas Indonesia U-23 jelang laga kontra Guinea di tengah kritik ke Marselino Ferdinan
Terungkap! Motif Tukang Siomay Mencuri 675 Celana Dalam Wanita di Indekos Semarang, Pelaku: Pelampiasan ke Onani

Terungkap! Motif Tukang Siomay Mencuri 675 Celana Dalam Wanita di Indekos Semarang, Pelaku: Pelampiasan ke Onani

Terungkap motif pria tukang siomay bernama Jeri (32) mencuri 675 celana dalam wanita di wilayah Sumurboto, Banyumanik, Kota Semarang, Jawa Tengah, Sabtu (4/5).
Shin Tae-yong Sebut Penyebab Timnas Indonesia U-23 Kalah dari Irak Bukan Marselino Ferdinan, Pemain Ini Dianggap Lebih Hebat dari Asnawi Mangkualam

Shin Tae-yong Sebut Penyebab Timnas Indonesia U-23 Kalah dari Irak Bukan Marselino Ferdinan, Pemain Ini Dianggap Lebih Hebat dari Asnawi Mangkualam

Inilah dua berita paling top. Shin Tae-yong menyebut penyebab Timnas Indonesia U-23 kalah dari Irak bukan Marselino Ferdinan dan pemain ini dianggap lebih hebat dari Asnawi Mangkualam.
Ayah Punya Anak Perempuan Remaja tapi Suka Cium dan Peluk, Apakah Diperbolehkan dalam Islam?, Begini Jawaban Buya Yahya

Ayah Punya Anak Perempuan Remaja tapi Suka Cium dan Peluk, Apakah Diperbolehkan dalam Islam?, Begini Jawaban Buya Yahya

Sebagai orang tua cium dan peluk anak menjadi hal wajar tapi masih pro-kontra. Bagaimana anak sudah remaja?, Bagaimana menurut islam, ini kata Ustaz Buya Yahya.
TKW Ini Buang Bayinya di Sukabumi Hasil Hubungan Gelap dengan Majikan Asal Abu Dhabi, Pelaku Sudah Ditangkap

TKW Ini Buang Bayinya di Sukabumi Hasil Hubungan Gelap dengan Majikan Asal Abu Dhabi, Pelaku Sudah Ditangkap

Polisi Unit PPA Satreskrim Polres Sukabumi Kota menangkap mantan pekerja migran Indonesia (PMI), diduga pembuang bayinya yang baru dilahirkan ke semak-semak.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Rumah Mamah Dedeh
09:00 - 10:00
Hidup Sehat
10:00 - 10:30
AB Shop
10:30 - 11:00
Sidik Jari
11:00 - 13:00
Kabar Siang
13:00 - 14:00
Damai Indonesiaku
Selengkapnya