LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Warga menunjukan lokasi ditemukannya korban.
Sumber :
  • Tim tvOne - Ari Wibowo

Tragis, Seorang Pria di Kulon Progo Tewas Ditangan Selingkuhan Istrinya

Pergoki sang Istri sedang berduaan dengan laki laki lain, seorang warga Kabupaten Kulon Progo, Yogyakarta, tewas setelah berduel dengan selingkuhan istrinya.

Senin, 9 Mei 2022 - 21:56 WIB

Yogyakarta, DIY - Pergoki sang Istri sedang berduaan dengan laki laki lain, seorang warga Dusun Tangkisan II, Kelurahan Hargomulyo, Kecamatan Kokap, Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), tewas setelah berduel dengan selingkuhan istrinya.

Pria malang tersebut bernama Ngatiman alias Proyo (38). Ia ditemukan tewas berjarak 100 meter dari rumahnya dengan kondisi penuh luka.

Sariyono selaku dukuh Tangkisan II mengatakan, warga sekitar sempat mendengar keributan sebelum korban ditemukan tak bernyawa.

"Warga sekitar tidak ada yang menyaksikan secara langsung. Namun mendengar suara - suara keributan kan gelap posisinya. Takutnya kan cekcok rumah tangga saja, setelah itu melihat korban sudah tersungkur tak bernyawa di jalan cor blok yang tak jauh dari rumahnya." Ujar Sariyono, Senin (9/5/2022). 

Baca Juga :

Sariyono menambahkan saat ditemukan korban dalam kondisi tak bergerak. Namun saat itu belum dipastikan apakah masih bernyawa atau tidak. Kepastian datang dari warga sekitar yang merupakan pensiunan tenaga kesehatan. 

"Kalau dari masyarakat awam belum berani nyentuh. Terus ada inisiatif nyari tenaga kesehatan, kan kita punya mantan tenaga kesehatan, pensiunan. Itu yang menyatakan korban meninggal dunia," tambah Saryono. 

Sariyono menjelaskan berdasarkan pengamatan sekilas, terdapat luka pada bagian dahi korban. Selebihnya ia tidak berkenan menerangkan. 

"Kalau yang keliatan di dahi, itu berdarah ada luka. Kalau yang lain pas dimandikan keluarga yang bisa memberikan keterangan. Saya soalnya enggak ada di lokasi saat itu," ujarnya. 

Pada mulanya kasus ini tidak dilaporkan ke polisi, sesuai keinginan keluarga. Namun belakangan warga resah, dan ingin agar pihak berwajib ikut menangani hal ini. Selanjutnya pihak dusun melakukan diskusi bersama warga untuk kemudian melaporkan hal ini ke polisi.

"Ya kita karena banyak suara-suara dari masyarakat, kaya ada kejanggalan. Ya pokoknya rembugan bersama. Musyawarah intinya buat ambil langkah lanjutan," jelasnya. 

Kasi Humas Polres Kulon Progo Iptu I Nengah Jeffry mengatakan kasus ini terjadi di wilayah Dusun Tangkisan II, Kalurahan Hargomulyo, Kokap, Kulon Progo, pada Rabu (4/5/2022) lalu. Namun baru diketahui oleh kepolisian pada Minggu (8/5/2022).

Berawal dari informasi masyarakat tentang adanya orang meninggal dunia dan di tubuhnya banyak luka-luka akibat penganiayaan. Namun peristiwa tersebut tidak dilaporkan kepada polisi, sehingga direspon oleh Satreskrim Polres Kulon Progo dan ditindaklanjuti dengan penyelidikan.

"Adapun identitas korban bernama Ngatiman alias Proyo (38), warga Tangkisan II. Proyo ditemukan tak bernyawa di jalan cor blok yang berjarak sekitar 100 meter dari rumahnya pada Rabu malam lalu. Jasadnya sudah dikebumikan di TPU Ngeden, desa setempat sehari kemudian, ujar Jeffry saat dikonfirmasi pada Senin (9/5/2022). 

Jeffry mengatakan dalam proses penyelidikan, pihaknya turut menggali keterangan dari 6 orang saksi, terdiri dari istri dan tetangga sekitar rumah korban.

Dari sinilah terkuak fakta bahwa sebelum ditemukan meninggal dunia, korban sempat terlibat keributan dengan seorang pria berinisial SR alias K (45). K sendiri merupakan tetangga korban.  

Polisi kemudian mencari keberadaan K untuk diperiksa sebagai saksi. Dalam proses  interogasi K mengaku telah melakukan tindakan penganiayaan terhadap korban. Pemicunya karena ketahuan telah bermesraan dengan istri korban. (Awo/Buz)

 

Baca Juga :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Bea Cukai Dihujat Lagi, Dituduh Minta Bayaran Pajak Pengiriman Jenazah dan Peti Mati dari Malaysia Sebesar 30 Persen

Bea Cukai Dihujat Lagi, Dituduh Minta Bayaran Pajak Pengiriman Jenazah dan Peti Mati dari Malaysia Sebesar 30 Persen

Bea Cukai kembali jadi bulan-bulanan netizen setelah seorang pengguna media sosial membagikan, peti mati jenazah ayah temannya harus bayar pajak dari Malaysia.
Pantas Saja Calvin Verdonk Mau Terima Tawaran Gabung Timnas Indonesia, Ternyata untuk Obati Rasa Rindu pada Kampung Halaman Ayahnya yang Asalnya dari..

Pantas Saja Calvin Verdonk Mau Terima Tawaran Gabung Timnas Indonesia, Ternyata untuk Obati Rasa Rindu pada Kampung Halaman Ayahnya yang Asalnya dari..

Nama Calvin Verdonk baru-baru ini menjadi perbincangan hangat di jagat maya. Tak disangka asal-usul calon pemain naturalisasi Timnas Indonesia ini ternyata..
Bursa Pilkada Jawa Tengah Memanas Usai Raffi Ahmad Bakal Maju Pilgub, Pengamat Sampai Bilang Tanda-tanda Ini Curi Perhatian

Bursa Pilkada Jawa Tengah Memanas Usai Raffi Ahmad Bakal Maju Pilgub, Pengamat Sampai Bilang Tanda-tanda Ini Curi Perhatian

Pengamat politik sekaligus Dekan FISIP Universitas Diponegoro, Teguh Yuwono mengungkap bursa Pilkada Jawa Tengah makin panas seusai muncul artis Raffi Ahmad bakal maju Pilgub Jateng.
Vietnam Iri Bukan Main, PSSI Kirim Timnas Indonesia Ikuti Turnamen di Prancis Melawan Negara-Negara Langganan Piala Dunia

Vietnam Iri Bukan Main, PSSI Kirim Timnas Indonesia Ikuti Turnamen di Prancis Melawan Negara-Negara Langganan Piala Dunia

PSSI dipastikan mengirim Timnas Indonesia mengikuti turnamen yang cukup istimewa di Prancis, nantinya mereka akan menghadapi negara-negara kuat langganan Piala
Dua Dokter Ketangkap Basah Selingkuh dalam Mobil di Parkiran Rumah Sakit, Ternyata Salah Satunya Anak Wakil Bupati

Dua Dokter Ketangkap Basah Selingkuh dalam Mobil di Parkiran Rumah Sakit, Ternyata Salah Satunya Anak Wakil Bupati

Dua oknum dokter ketangkap basah selingkuh dalam mobil di parkiran. Dua oknum dokter tersebut digerebek oleh seorang pria yang diduga suami dokter wanita.
Negaranya Tak Diajak, Media Asia Ini Bahas Enaknya Timnas Indonesia Bakal Lawan Italia dan Jepang, Katanya...

Negaranya Tak Diajak, Media Asia Ini Bahas Enaknya Timnas Indonesia Bakal Lawan Italia dan Jepang, Katanya...

Timnas Indonesia U20 akan menghadapi Italia dan Jepang dalam turnamen Toulon 2024, kehadiran Timnas Indonesia dalam turnamen tersebut disorot media asal Vietnam
Trending
Shin Tae-yong Tak Perlu Khawatir Jika Rafael Struick Absen, Wonderkid Eropa Keturunan Jawa Timur Ini Siap Bela Timnas Indonesia

Shin Tae-yong Tak Perlu Khawatir Jika Rafael Struick Absen, Wonderkid Eropa Keturunan Jawa Timur Ini Siap Bela Timnas Indonesia

Gelandang serang Eropa keturunan Jawa Timur ini bisa menjadi opsi di lini depan Timnas Indonesia apabila Shin Tae-yong harus mencari pengganti Rafael Struick.
Justin Hubner Sampaikan Sindiran Menohok untuk Netizen Indonesia

Justin Hubner Sampaikan Sindiran Menohok untuk Netizen Indonesia

Bek Timnas Indonesia U-23, Justin Hubner meminta kepada netizen untuk berhati-hati dalam menerima informasi yang bersifat simpang siur.
Timnas Indonesia Dapat 3 Naturalisasi Baru, Shin Tae-yong Akhiri Perburuan Pemain Keturunan Jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia Dapat 3 Naturalisasi Baru, Shin Tae-yong Akhiri Perburuan Pemain Keturunan Jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong menjelaskan dirinya tak akan melakukan tur Eropa demi mencari pemain naturalisasi jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Padahal Kualifikasi Piala Dunia 2026 Masih Sebulan Lagi, tapi Pelatih Filipina Mulai Was-was Jelang Hadapi Timnas Indonesia, Ternyata karena...

Padahal Kualifikasi Piala Dunia 2026 Masih Sebulan Lagi, tapi Pelatih Filipina Mulai Was-was Jelang Hadapi Timnas Indonesia, Ternyata karena...

Meskipun laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 masih sebulan lagi, namun pelatih Filipina mulai ketar-ketir jelang berhadapan dengan Timnas Indonesia pada Juni 2024
Bukan Timnas Indonesia, Ternyata Ini Negara yang Paling Banyak Andalkan Pemain Naturalisasi di Piala Asia 2023

Bukan Timnas Indonesia, Ternyata Ini Negara yang Paling Banyak Andalkan Pemain Naturalisasi di Piala Asia 2023

Timnas Indonesia berhasil mencatat sejarah di Piala Asia 2023 Qatar setelah anak asuh Shin Tae-yong lolos dari fase grup dan sukses melaju ke babak 16 besar.
Habib Bahar bin Smith Bicara Jujur soal Pandanganya Tentang Gus Baha, Tak Disangka HBS Bilang Sosoknya Ternyata…

Habib Bahar bin Smith Bicara Jujur soal Pandanganya Tentang Gus Baha, Tak Disangka HBS Bilang Sosoknya Ternyata…

Habib Bahar bin Smith berbicara jujur soal pandangannya tentang sosok Gus Baha. Habib Bahar memang kerap memberikan penilaian ke para penceramah di Indonesia.
Akun Instagram Elkan Baggott Dibanjiri Komentar Netizen usai Absen di Laga Timnas Indonesia U-23 Vs Guinea

Akun Instagram Elkan Baggott Dibanjiri Komentar Netizen usai Absen di Laga Timnas Indonesia U-23 Vs Guinea

Akun Instagram bek Timnas Indonesia, Elkan Baggott banjir komentar netizen setelah pertandingan playoff Olimpiade Paris 2024 lawan Guinea.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Apa Kabar Indonesia Malam
20:00 - 21:00
Kabar Utama
21:00 - 22:00
Indonesia Dalam Peristiwa
22:00 - 23:00
One Pride Mixed Martial Arts
00:00 - 02:00
Bundesliga Seru
Selengkapnya