LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
TPST Piyungan Akhirnya Dibuka, Ini Isi Kesepakatan Pemda DIY dan Warga
Sumber :
  • Tim tvOne - Santosa Suparman

TPST Piyungan Akhirnya Dibuka, Ini Isi Kesepakatan Pemda DIY dan Warga

Hasil audiensi Pemda DIY dan perwakilan warga sekitar TPST Piyungan sepakat bahwa penutupan akses masuk TPST Piyungan kembali dibuka Kamis (12/05) pagi ini.

Kamis, 12 Mei 2022 - 08:44 WIB

Yogyakarta, DIY. Rabu (11/05) kemarin Pemda DIY bersama dengan perwakilan warga sekitar TPST Piyungan melakukan audiensi terkait masalah penutupan lokasi tersebut. Audiensi tersebut menghasilkan kesepakatan salah satunya adalah penutupan akses masuk TPST Piyungan kembali dibuka Kamis (12/05) pagi ini.

Audiensi tersebut dihadiri Pemda DIY yang diwakili oleh Wakil Kepala Dinas PUP-ESDM DIY dan Kepala DInas LKH DIY, sedangkan dari pihak warga sekitar TPST Piyungan diwakili oleh perwakilan warga Banyakan 1–3 dan Dusun Ngablak.

Dari hasil audiensi yang dilaksanakan di kompleks Kepatihan Yogyakarta tersebut, ada delapan poin utama yang disepakati. Poin-poin tersebut antara lain:

  1. Lahan baru untuk KPBU dipastikan menggunakan teknologi sampah yang ramah lingkungan.
  2. Optimalisasi Pengolahan Air Lindi akan selesai dilaksanakan oleh BPPW Kemen PUPR pada akhir bulan Juli 2022.
  3. Optimalisasi saluran outlet lindi yang akan dilaksanakan pada TA. 2023.
  4. Melakukan kajian terhadap kebutuhan sumber air bersih untuk Dusun Banyakan 3 dan Ngeblak.
  5. Zona transisi digunakan apabila zona A dan B sudah tidak mampu menampung sampah. Zona transisi akan digunakan sampai dengan awal tahun 2025 dan tidak ada lagi pembuangan sampah di zona transisi.
  6. Pembebasan lahan KPBU tidak menggunakan lahan pemukiman.
  7. Pemda DIY akan berkoordinasi dengan Pemkab Bantul, Pemkab Sleman, dan Pemkot Yogyakarta untuk melakukan penertiban armada sampah yang tidak layak.
  8. Pembukaan akses jalan armada sampah dilakukan oleh Warga disaksikan oleh pemerintah setempat pada Kamis pagi 12 Mei 2022.

Kesepakatan ini ditandatangani langsung oleh perwakilan warga Kalurahan Sitimulyo, khususnya Dusun Banyakan 1-3 dan Dusun Ngablak, dengan Pemda DIY, Rabu (11/05). Audiensi dipimpin langsung oleh Sekretaris Daerah DIY, Kadarmanta Baskara Aji. Turut hadir juha Sekda DIY, Lurah Sitimulyo H. Juweni, Camat Piyungan Muhammad Barid dan koordinator aksi pemblokiran TPST Piyungan.

Melalui laman resmi Pemda DIY, Lurah Sitimulyo H. Juweni, mengatakan “dengan adanya forum diskusi serta kesepakatan tersebut, ia bersama warga akan memperbolehkannya TPA Regional Piyungan beroperasi kembali mulai pada Kamis (12/05)”.

Baca Juga :

Juweni turut menyampaikan apresiasi kepada Pemda DIY karena mau menerima ajakan dialog dari warga dan secara terbuka telah menyediakan forum diskusi untuk menerima aspirasi warga.

Baca Juga :
Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Bestie Beda Negara Tak Mau Kalah, Gia juga Bersiap Angkat Kaki dari Indonesia Susul Megawati Hangestri Tapi Bukan ke Red Sparks

Bestie Beda Negara Tak Mau Kalah, Gia juga Bersiap Angkat Kaki dari Indonesia Susul Megawati Hangestri Tapi Bukan ke Red Sparks

Bintang Voli Indonesia yakni Megawati Hangestri sudah dipastikan akan kembali ke Korea Selatan setelah berlaga di Proliga musim 2024 bersama klub Jakarta BIN.
Level Guinea Berbeda dari Tim Asia, Timnas Indonesia Harus Waspadai Hal Ini Demi Lolos Olimpiade 2024

Level Guinea Berbeda dari Tim Asia, Timnas Indonesia Harus Waspadai Hal Ini Demi Lolos Olimpiade 2024

Legenda sepak bola Indonesia, Robby Darwis memberi komentar terkait Timnas Indonesia yang akan menghadapi skuad Guinea di babak play-off Olimpiade Paris 2024.
Pankreas Tertusuk, Siswi SD di Lamongan Meninggal Usai Dibully Temannya

Pankreas Tertusuk, Siswi SD di Lamongan Meninggal Usai Dibully Temannya

Peristiwa kasus bullying di lingkungan sekolah yang mengakibatkan korban meninggal dunia terjadi di Lamongan. Kali ini, menimpa seorang siswi SDN Karanggeneng
Keren! Kereta Otonom Tanpa Rel dan Taksi Terbang akan Diuji Coba di IKN Bulan Juli 2024, Seperti Ini Penampakannya

Keren! Kereta Otonom Tanpa Rel dan Taksi Terbang akan Diuji Coba di IKN Bulan Juli 2024, Seperti Ini Penampakannya

Uji coba kendaraan otonom, yakni kereta otonom tanpa rel (autonomous rail transit/ART) dan taksi terbang (advanced air mobility) di IKN akan dilakukan Juli 2024
Nasib Artis Cantik Kiki Amalia Setelah Cerai dari Mantan Kiper Timnas Indonesia, Dulu Sampai 10 Kali Diselingkuhin, Gini Kabarnya Sekarang

Nasib Artis Cantik Kiki Amalia Setelah Cerai dari Mantan Kiper Timnas Indonesia, Dulu Sampai 10 Kali Diselingkuhin, Gini Kabarnya Sekarang

Masih ingat Kiki Amalia? Artis cantik yang cerai dari mantan kiper legendaris Timnas Indonesia, Markus Horison usai 10 kali diselingkuhi. Begini kabarnya kini
Legenda Timnas Indonesia Minta Shin Tae-yong Perbaiki Hal Ini Agar Garuda Muda Lolos Olimpiade Paris 2024

Legenda Timnas Indonesia Minta Shin Tae-yong Perbaiki Hal Ini Agar Garuda Muda Lolos Olimpiade Paris 2024

Legenda Timnas Indonesia, Robby Darwis optimis Garuda Muda bisa kalahkan Guinea dan lolos ke ajang Olimpiade Paris 2024 namun dengan beberapa catatan perbaikan.
Trending
3 Pemain Baru yang Bisa Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia U-23 untuk Menghadapi Guinea

3 Pemain Baru yang Bisa Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia U-23 untuk Menghadapi Guinea

Timnas Indonesia U-23 dipastikan tanpa kehadiran Rizky Ridho dan Justin Hubner saat menghadapi Guinea pada laga playoff Olimpiade Paris 2023.
Bukan Marselino Ferdinan atau Nathan Tjoe-A-On, Ini Pemain Terbaik Piala Asia U-23 Versi AFC

Bukan Marselino Ferdinan atau Nathan Tjoe-A-On, Ini Pemain Terbaik Piala Asia U-23 Versi AFC

Tidak ada nama Nathan Tjoe-A-On atau Marselino Ferdinan dalam daftar pemain terbaik di Piala Asia U-23 2024.
Pacar Struick Bawakan Tas Azizah Salsha, Istri Pratama Arhan Itu Kena Ultimatum: Kebiasaan Dah, Baru Kenal Juga

Pacar Struick Bawakan Tas Azizah Salsha, Istri Pratama Arhan Itu Kena Ultimatum: Kebiasaan Dah, Baru Kenal Juga

Istri Pratama Arhan, Azizah Salsha baru-bar ini kembali menjadi sorotan setelah menonton pertandingan Timnas Indonesia U-23 di Piala Asia U-23.
Detik-detik Pelaku Mutilasi di Ciamis Potong Bagian Tubuh Istrinya di Depan Umum, Bawa Baskom Isi Daging Korban ke Pos Ronda

Detik-detik Pelaku Mutilasi di Ciamis Potong Bagian Tubuh Istrinya di Depan Umum, Bawa Baskom Isi Daging Korban ke Pos Ronda

Pembunuhan dan mutilasi mengerikan tersebut dilakukan oleh Tarsum (50) terhadap istrinya sendiri yang bernama Yanti (44) karena diduga mengalami depresi berat.
Fakta Baru Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Pelaku Sempat Lakukan Ini ke Tubuh Korbannya

Fakta Baru Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Pelaku Sempat Lakukan Ini ke Tubuh Korbannya

Seorang suami beridentitas Tasmin tega melakukan aksi pembunuhan keji hingga memutilasi tubuh istrinya sendiri Dusun Sindangjaya, Desa Cisontrol, Kecamatan Rancah, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat.
Hasil Final Piala Asia U-23 2024: Penuh Drama, Jepang Keluar sebagai Juara usai Kalahkan Uzbekistan

Hasil Final Piala Asia U-23 2024: Penuh Drama, Jepang Keluar sebagai Juara usai Kalahkan Uzbekistan

Timnas Jepang U-23 secara dramatis meraih gelar juara Piala Asia U-23 2024 usia menumbangkan Uzbekistan dengan skor 1-0 di Stadion Jassim Bin Hamad, Jumat (3/5/2024) malam WIB.
Terungkap! Isi Percakapan Pembunuhan Wanita dalam Koper Setelah Bercinta: Kita Sama-sama Mau..

Terungkap! Isi Percakapan Pembunuhan Wanita dalam Koper Setelah Bercinta: Kita Sama-sama Mau..

Baru-baru ini polisi mengungkap percakapan antara korban dan tersangka pembunuhan Wanita dalam koper. Bahkan, isi percakapan tersebut membuat merinding sebagian 
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Damai Indonesiaku
14:00 - 15:00
Big Fight Boxing
15:00 - 15:30
Football Vaganza
15:30 - 16:00
Ragam Perkara
16:00 - 17:00
Kabar Petang Pilihan
17:00 - 18:30
Kabar Petang
Selengkapnya