LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
PLTS 25 MW
Sumber :
  • Antara

PLTS 25 MW di Blok Rokan Segera Beroperasi

PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) membangun pembangkit listrik tenaga surya atau PLTS berkapasitas 25 megawatt di Blok Rokan, Provinsi Riau, sebagai bentuk kontribusi dalam mengurangi masalah perubahan iklim dan pemanasan global.

Sabtu, 9 September 2023 - 02:40 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) membangun pembangkit listrik tenaga surya atau PLTS berkapasitas 25 megawatt di Blok Rokan, Provinsi Riau, sebagai bentuk kontribusi dalam mengurangi masalah perubahan iklim dan pemanasan global.
 
"PLTS yang dibangun di area operasi migas kami yang meliputi Rumbai, Duri, dan Dumai," kata Sekretaris Perusahaan PHR Rudi Ariffianto dalam sebuah pernyataan di Jakarta, Jumat.
 
Rudi menjelaskan pembangkit setrum tenaga surya itu dibangun di atas tanah seluas 28,16 hektare dan pemasangan panel surya di atas atap.
 
Energi yang ditangkap pada panel surya tersebut kemudian diubah melalui inverter sehingga energi listriknya dapat dimanfaatkan di Blok Rokan.
 
PHR menargetkan pembangunan instalasi listrik ramah lingkungan itu tidak hanya mengurangi emisi karbon sebanyak 23 ribu ton per tahun, tetapi juga mengurangi pemakaian bahan bakar gas sebesar jutaan metrik standar kaki kubik (MMSCF) per tahun.
 
"PLTS tahap pertama sebesar 25 megawatt peak (MWp) dan tahap kedua direncanakan 200 MWp," kata Rudi.
 
Lebih lanjut Rudi mengatakan PLTS adalah bentuk pemanfaatan salah satu sumber energi alternatif yang ramah lingkungan.
 
Indonesia sebagai negara yang terletak di kawasan khatulistiwa memiliki potensi energi surya yang melimpah. Dengan matahari yang bersinar sepanjang tahun, LAPAN mencatat radiasi harian rata-rata energi surya adalah 4,8 KWh per meter persegi.
 
Bagi Indonesia sebagai negara kepulauan, energi surya menjadi salah satu alternatif energi terbaik dan bisa menjadi sumber energi utama di masa depan.
 
"PLTS Blok Rokan untuk mendukung pengurangan emisi karbon dan mendukung target pemerintah untuk mempercepat transisi energi dan target bauran energi dari energi baru terbarukan," kata Rudi.
 
"Proyek itu juga mengoptimalkan penggunaan komponen dalam negeri sesuai dengan ketentuan pemerintah terkait TKDN," katanya. (ant/ebs)
 

Baca Juga :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Tolak Juventus, Tembok Kokoh Liga Italia Kian Dekat Gabung Inter Milan

Tolak Juventus, Tembok Kokoh Liga Italia Kian Dekat Gabung Inter Milan

Sang juara Liga Italia, Inter Milan berpotensi besar mendapatkan jasa bek tangguh milik Torino, Alessandro Buongiorno pada bursa transfer musim panas mendatang.
Pesan Ketua Umum MUI dalam Silaturahim Syawal LDII Jawa Timur

Pesan Ketua Umum MUI dalam Silaturahim Syawal LDII Jawa Timur

Kegiatan yang dihadiri para Pejabat Pemerintah dan Tokoh Agama itu, berlangsung di Aula Ponpes Sabilurrosyidin Annur, Surabaya, Jawa Timur pada Sabtu (27/4/2024).
Ragnar Oratmangoen Gantikan Eks Wonderkid Barcelona, Fortuna Sittard Kalah dari Vitesse

Ragnar Oratmangoen Gantikan Eks Wonderkid Barcelona, Fortuna Sittard Kalah dari Vitesse

Pemain timnas Indonesia, Ragnar Oratmangoen, duduk di bangku cadangan dan bermain sebagai pengganti saat Fortuna Sittard menderita kekalahan 2-3 dari Vitesse.
Doa Minta Anak, Bersumber dari Al Quran 

Doa Minta Anak, Bersumber dari Al Quran 

Bagi sebagian pasangan suami istri, tidak mudah untuk mendapatkan momongan atau anak. Maka dari itu dalam Islam diajarkan membaca doa sebagai bentuk tawakkal ke
Lirik Lagu Sheila On 7 - Melompat Lebih Tinggi, Salah Satu Lagu Wajib Sheilagank

Lirik Lagu Sheila On 7 - Melompat Lebih Tinggi, Salah Satu Lagu Wajib Sheilagank

Band asal Yogyakarta, Sheila On 7 bakal melakukan tur konser yang bertajuk "Tunggu Aku Di" untuk lima kota besar di Indonesia. Menyapa Sheilagank di kota-kota.
Doa Minta Jodoh, Lengkap dengan Latin dan Artinya

Doa Minta Jodoh, Lengkap dengan Latin dan Artinya

Bagi para jomblo daripada galau, mending tiru bacaan doa Nabi Musa ini untuk meminta jodoh. Selain sebagai bentuk tawakal pada Allah, doa juga wajib mengiringi
Trending
Pelatih Jepang Heran Bisa-bisanya Timnas Indonesia Menang dari Korea Selatan, Padahal Negaranya Saja Kesulitan Lawan Korsel, Katanya...

Pelatih Jepang Heran Bisa-bisanya Timnas Indonesia Menang dari Korea Selatan, Padahal Negaranya Saja Kesulitan Lawan Korsel, Katanya...

Juru strategi tim nasional Jepang ini mengaku kaget melihat Timnas Indonesia U23 bisa menumbangkan Korea Selatan yang sebelumnya sulit mereka kalahkan di grup B
Pelatih Arab Saudi U23 Mulai Kirim Bantuan ke Timnas Indonesia U23, Nasib Uzbekistan Bakal Seperti Korea Selatan?

Pelatih Arab Saudi U23 Mulai Kirim Bantuan ke Timnas Indonesia U23, Nasib Uzbekistan Bakal Seperti Korea Selatan?

Bantuan dari pelatih Arab Saudi U23 mulai terlihat, pelatih Arab Saudi bocorkan kekuatan Uzbekistan yang berguna untuk Timnas Indonesia U23 asuhan Shin Tae-yong
Timnas Indonesia U-23 Terima Dua Kabar Buruk Jelang Laga Kontra Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024

Timnas Indonesia U-23 Terima Dua Kabar Buruk Jelang Laga Kontra Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024

Timnas Indonesia U-23 menerima dua kabar buruk menjelang laga kontra Uzbekistan di semifinal Piala Asia U-23 2024, yang akan digelar Senin (29/4) malam WIB.
Viral Pelarangan Nobar Timnas Indonesia, Warganet Usul Hak Siar dari MNC Dialihkan ke TVRI: Sepak Bola Hiburan Rakyat

Viral Pelarangan Nobar Timnas Indonesia, Warganet Usul Hak Siar dari MNC Dialihkan ke TVRI: Sepak Bola Hiburan Rakyat

Viral pelaranga nobar Timnas Indonesia. Warganet mengusulkan hak siar dari MNC dialihkan ke TVRI. Hal ini disuarakan netizen melalui unggahan Instagram Ketua PSSI.
Alasan Wasit Shaun Evans Ambil Keputusan yang Untungkan Timnas Indonesia U-23 dalam Sesi Adu Penalti Kontra Korea Selatan

Alasan Wasit Shaun Evans Ambil Keputusan yang Untungkan Timnas Indonesia U-23 dalam Sesi Adu Penalti Kontra Korea Selatan

Wasit Shaun Evans mengambil keputusan yang untungkan timnas Indonesia U-23 dalam sesi adu penalti kontra Korea Selatan di perempat final Piala Asia U-23 2024.
Elkan Baggott Berpotensi Perkuat Timnas Indonesia U-23, Shin Tae-yong Curhat ke Media Korea

Elkan Baggott Berpotensi Perkuat Timnas Indonesia U-23, Shin Tae-yong Curhat ke Media Korea

Ini dua berita terpopuler. Elkan Baggott berpotensi perkuat Timnas Indonesia U-23 dan Shin Tae-yong curhat ke media Korea.
Lakoni Laga Terakhir di Liga Inggris, Elkan Baggott Berpotensi Perkuat Timnas Indonesia U-23

Lakoni Laga Terakhir di Liga Inggris, Elkan Baggott Berpotensi Perkuat Timnas Indonesia U-23

Elkan Baggott telah melakoni laga terakhirnya bersama Bristol Rovers di Liga Inggris selagi timnas Indonesia U-23 akan tampil di semifinal Piala Asia U-23 2024.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Bundesliga Seru
Selengkapnya