LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Kabar Baik! Susi Air Terbang Perdana Rute Muara Teweh - Palangka Raya Pakai Pesawat Cessna
Sumber :
  • Antara Foto

Kabar Baik! Susi Air Terbang Perdana Rute Muara Teweh - Palangka Raya Pakai Pesawat Cessna

Mulai Rabu, 10 April 2024, Makapai Susi Air telah melakukan penerbangan perdananya untuk rute Barito Tengah - Palangka Raya pulang - pergi (pp).

Kamis, 11 April 2024 - 16:12 WIB

Kabar Baik! Susi Air Terbang Perdana Rute Muara Teweh - Palangka Raya Pakai Pesawat Cessna

Jakarta, tvOnenews.com - Kabar gembira buat warga Barito Utara, Kalimantan Tengah. Mulai Rabu, 10 April 2024, Makapai Susi Air telah melakukan penerbangan perdananya untuk rute Barito Tengah - Palangka Raya pulang - pergi (pp).

Penerbangan ini mematok harga tiket Rp494.510 untuk tujuan Bandara Tjilik Riwut Palangka Raya-Bandara Haji Muhammad Sidik Muara Teweh. Sedangkan penerbangan sebaliknya dari Muara Teweh - Palangka Raya, sebesar Rp447.910.

"Terbang perdana pada Rabu, penumpang dari Palangka Raya tiba di Muara Teweh penuh sebanyak 11 orang dan sebaliknya dari Muara Teweh ke Palangka Raya ada empat orang," kata Kepala Bandara Haji Muhammad Sidik Muara Teweh, Muhammad Amrillah K di Muara Teweh, Kamis (11/4/2024).

Baca Juga :

Penerbangan Susi Air rute Barito Tengah - Palangka Raya ini menggunakan pesawat jenis Cessna berpenumpang 12 orang.

Rute penerbangan rutin ini akan dijadwalkan dengan frekuensi dua kali sepekan, yakni setiap Rabu dan Jumat.

"Kita harapkan penerbangan yang mendapat subsidi dari Kementerian Perhubungan ini mampu meningkatkan arus penumpang dari Bandara Haji Muhammad Sidik," katanya.

Dia mengatakan, penerbangan perintis di Kalteng ini diterbangi maskapai Susi Air dengan Koordinator Wilayah Bandara Kuala Pembuang.

"Selain melayani sejumlah kota Kalteng lainnya menuju Palangka Raya juga dengan tujuan Banjarmasin, Kalimantan Selatan," katanya.

Masyarakat Terbantu

Bandara Haji Muhammad Sidik Muara Teweh selain melayani penerbangan perintis, juga telah penerbangan komersil yakni maskapai Wings Air dengan rute Muara Teweh-Banjarmasin setiap hari.

Seorang penumpang Susi Air tiba di Muara Teweh mengakui sangat terbantu dengan dibukanya penerbangan perintis apalagi bertepatan dengan Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriah, sehingga dapat mempersingkat jarak perjalanan dari Palangka Raya ke Muara Teweh.

"Kalau kami menggunakan angkutan darat, jarak tempuh Palangka Raya-Muara Teweh sekitar tujuh jam," katanya. (ant)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Lirik Lagu 'Rindu Ini' yang Sempat Dinyanyikan Anang Hermansyah di SUGBK Usai Laga Timnas Indonesia vs Filipina, Ternyata Lagu Tersebut Maknanya...

Lirik Lagu 'Rindu Ini' yang Sempat Dinyanyikan Anang Hermansyah di SUGBK Usai Laga Timnas Indonesia vs Filipina, Ternyata Lagu Tersebut Maknanya...

Lirik lagu Rindu Ini yang sempat dinyanyikan Anang Hermansyah dan Ashanty di SUGBK usai laga Timnas Indonesia vs Filipina, namun disoraki oleh para supporter,
Mendag Zulhas Buka Peluang Kerja Sama Belanja Alutsista dengan Turki: Semoga Pak Prabowo Bisa Berkunjung

Mendag Zulhas Buka Peluang Kerja Sama Belanja Alutsista dengan Turki: Semoga Pak Prabowo Bisa Berkunjung

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan (Zulhas) membuka peluang kerja sama perdagangan alat utama sistem senjata (alutsista) dengan Turki.
Rudyono Darsono soal Film Vina: Hantu Saja Cari Keadilan, Saking Sulit dan Mahalnya!

Rudyono Darsono soal Film Vina: Hantu Saja Cari Keadilan, Saking Sulit dan Mahalnya!

Ketua Dewan Pembina Yayasan Perguruan Tinggi 17 Agustus 1945 Jakarta, yayasan yang menaungi Universitas 17 Agustus 1945 (UTA '45) Jakarta, Rudyono Darsono menilai sulitnya mencari keadilan di Indonesia.
Kerap Terlihat dengan Deretan Mobil Mewah, Habib Bahar bin Smith Bukan Orang Sembarangan, ini Sederet Harta Kekayaannya

Kerap Terlihat dengan Deretan Mobil Mewah, Habib Bahar bin Smith Bukan Orang Sembarangan, ini Sederet Harta Kekayaannya

Habib Bahar bin Smith masih salah satu keturunan Nabi Muhammad SAW, ia juga kerap tampil dengan sejumlah mobil mewahnya. Berikut sederet harta kekayaannya.
Reaksi Pelatih Vietnam Melihat Timnas Indonesia yang Berhasil Menang atas Filipina: Kami Sangat Berharap Bisa...

Reaksi Pelatih Vietnam Melihat Timnas Indonesia yang Berhasil Menang atas Filipina: Kami Sangat Berharap Bisa...

Begini reaksi dari pelatih Vietnam, Kim Sang Sik usai melihat kemenangan Timnas Indonesia melawan Filipina di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia grup F.
Sinyal Kuat Shin Tae-yong Cari Striker Naturalisasi Baru, Monster Gol Liga Eropa Ini Bisa Jadi Opsi Buat Timnas Indonesia

Sinyal Kuat Shin Tae-yong Cari Striker Naturalisasi Baru, Monster Gol Liga Eropa Ini Bisa Jadi Opsi Buat Timnas Indonesia

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong mengaku masih ingin mencari para pemain keturunan terutama pada lini depan untuk meningkatkan kualitas skuad Garuda.
Trending
Kecewa dengan Ragnar Oratmangoen dan Penyerang Timnas Indonesia Lain, Shin Tae-yong Ingin Cari Pemain Naturalisasi Baru

Kecewa dengan Ragnar Oratmangoen dan Penyerang Timnas Indonesia Lain, Shin Tae-yong Ingin Cari Pemain Naturalisasi Baru

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, menunjukkan rasa kecewanya kepada lini depan skuad Garuda saat mengalahkan Filipina.
Calvin Verdonk Terkejut Panasnya Stadion GBK, Thom Haye Singgung Suporter Timnas Indonesia Usai Kalahkan Filipina dan Lolos ke Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Calvin Verdonk Terkejut Panasnya Stadion GBK, Thom Haye Singgung Suporter Timnas Indonesia Usai Kalahkan Filipina dan Lolos ke Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Calvin Verdonk terkejut panasnya Stadion GBK dan Thom Haye singgung suporter Timnas Indonesia usai kalahkan Filipina dan lolos ke putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026.
Setelah Laga, Pelatih Filipina Salahkan Ernando Ari: Kiper Timnas Indonesia Tidak Menyentuh Bola, Harusnya Penalti

Setelah Laga, Pelatih Filipina Salahkan Ernando Ari: Kiper Timnas Indonesia Tidak Menyentuh Bola, Harusnya Penalti

Pelatih Filipina Tom Saintfiet menuding kiper Timnas Indonesia Ernando Ari sebagai penyebab cederanya Adrian Ugelvik (86’). Menurutnya kejadian tersebut harus-
Tolak Tawaran Timnas Cape Verde, Wonderkid Liga Portugal Berdarah Indonesia Ini Siap Bela Timnas Indonesia, Tak Disangka Alasannya...

Tolak Tawaran Timnas Cape Verde, Wonderkid Liga Portugal Berdarah Indonesia Ini Siap Bela Timnas Indonesia, Tak Disangka Alasannya...

Ada banyak cara yang dilakukan oleh PSSI selaku Federasi Sepakbola Indonesia untuk meningkatkan kualitas dan membawa Timnas Indonesia bisa lebih berprestasi.
Calvin Verdonk Terkejut Panasnya Stadion GBK, Terbantu dengan Suporter Timnas Indonesia

Calvin Verdonk Terkejut Panasnya Stadion GBK, Terbantu dengan Suporter Timnas Indonesia

Calvin Verdonk langsung mengisi posisi sebelas pertama pada laga terakhir putaran dua Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia melawan Filipina. 
Kondisi Terkini Pemain Filipina Adrian Ugelvik yang Dilarikan ke Rumah Sakit dalam Laga Kontra Timnas Indonesia

Kondisi Terkini Pemain Filipina Adrian Ugelvik yang Dilarikan ke Rumah Sakit dalam Laga Kontra Timnas Indonesia

Pelatih Filipina Tom Saintfiet menjelaskan kondisi terkini pemainnya Adrian Ugelvik yang dilarikan ke rumah sakit usai insiden di laga kontra Timnas Indonesia.
Anggy Umbara Singgung Ayah Eky Iptu Rudiana Beri Peringatan ini, Habib Bahar bin Smith Berani Jujur soal Gus Baha

Anggy Umbara Singgung Ayah Eky Iptu Rudiana Beri Peringatan ini, Habib Bahar bin Smith Berani Jujur soal Gus Baha

Anggy Umbara Singgung Ayah Eky Iptu Rudiana Beri Peringatan ini, hingga Habib Bahar bin Smith Berani Jujur soal Gus Baha, merupakan dua artikel populer. Simak!
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Apa Kabar Indonesia Siang
15:00 - 15:30
Kabar Pemilu
15:30 - 16:00
Kabar Haji
16:00 - 18:00
Kabar Petang
18:00 - 20:00
Apa Kabar Indonesia Malam
20:00 - 21:00
Indonesia Business Forum
Selengkapnya