LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Objek wisata Chimory Dairyland, beli susu sambil berwisata di kawasan puncak, Bogor, Jawa Barat, Kamis (5/5/2022)
Sumber :
  • tim tvOne - Usep Saripudin

Libur Lebaran, Serunya Beri Makan Hewan Sampai Naik Kuda Poni

Salah satu lokasi destinasi wisata yang baru saja dibuka beberapa bulan silam ini adalah Chimory Dairyland, yang berlokasi di Jalan Raya Puncak Megamandung, Kabupaten Bogor.

Kamis, 5 Mei 2022 - 10:47 WIB

Bogor, Jawa Barat - Liburan panjang menjadi mengasyikan terlebih dapat dinikmati bersama seluruh keluarga di lokasi wisata. Salah satu lokasi destinasi wisata yang baru saja dibuka beberapa bulan silam ini adalah Chimory Dairyland, yang berlokasi di Jalan Raya Puncak Megamandung, Kabupaten Bogor.

Saat Anda memasuki pelataran parkir yang cukup luas, kepenatan dalam perjalanan serasa sirna tatkala memasuki area wisata keluarga yang memiliki luas 6,5 hektar ini.

Saat masuk, Anda tetap wajib menerapkan protokol kesehatan. Menggunakan masker, cuci tangan dan tentu saja memperlihatkan aplikasi PeduliLindungi yang sudah disiapkan pihak pengelola.

Wah..Anda langsung bisa menyaksikan pesona keindahan lokasi ini. Anda akan tertegun melihat pemandanganya yang indah. 

Baca Juga :

Khusus buat si kecil buah hati Anda, ada arena bayi sapi yang bisa diberikan susu oleh pengunjung. Botol susu sudah disiapkan oleh para penjaga yang cekatan, jadi tinggal disodorkan saja ke bayi sapi.

Selain itu, ada juga lokasi domba yang lucu dan lincah. Domba-domba ini menanti kehadiran pengunjung lalu ia menjulurkan lidahnya meminta diberikan wortel. 

Selain itu, putra putri Anda juga bisa merasakan sensasi nenjadi koboy cilik. Nah di tempat ini putra putri Anda bisa naik kuda poni yang mini. Kudanya kecil lincah tapi kuat. 

"Di tempat kami juga saat ini sudah ada tempat bercengkrama anak-anak dengan kelinci, mereka bisa memberikan makan kelinci di kandang yang bersih dan steril, ada juga bebek dan angsa yang bulunya indah sekali, bisa memberikan makan juga," kata marketing comunication Cimory diryland, Dede kepada tvonenews.

Dede menambahkan, arena yang paling menarik bagi pengunjung di musim libur lebaran kali ini adalah sepeda udara, yang bisa di sewa hanya dengan Rp20 ribu saja.

Anda juga bersama keluarga bisa berfoto dengan satwa lucu menggemaskan yaitu Iguana dan ular yang sangat jinak atau bisa juga dengan burung yang bulunya beraneka warna. 

Untuk dapat memasuki kawasan ini Anda cukup merogoh kocek antara Rp65 sampai Rp85 ribu saja, dengan begitu dijamin liburan Anda bersama keluarga akan terpuaskan. (usn/ito)

Baca Juga :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Maarten Paes dan Cryus Margono Resmi Menjadi WNI, Begini Reaksi Kiper Persebaya

Maarten Paes dan Cryus Margono Resmi Menjadi WNI, Begini Reaksi Kiper Persebaya

Penjaga gawang Persebaya Surabaya, Andhika Ramadhani tidak mempermasalahkan kehadiran Maarten Paes dan Cyrus Margono di Timnas Indonesia.
Tolong Ingat Hadits ini Sebelum Berdoa di Salat Tahajud, Supaya Terhindar dari yang Haram, Kata Ustaz Adi Hidayat...

Tolong Ingat Hadits ini Sebelum Berdoa di Salat Tahajud, Supaya Terhindar dari yang Haram, Kata Ustaz Adi Hidayat...

Ustaz Adi Hidayat mengingatkan sebuah hadits harus diaplikasikan sebelum berdoa di waktu salat tahajud. Tujuannya supaya terhindar dari sesuatu yang haram.
Liga Inggris: Arsenal Makin Kukuh di Puncak Klasemen Usai Hantam Bournemouth 3-0

Liga Inggris: Arsenal Makin Kukuh di Puncak Klasemen Usai Hantam Bournemouth 3-0

Arsenal semakih kukuh di puncak klasemen sementara Liga Inggris usai mengalahkan Bournemouth dengan skor 3-0 di Emirates Stadium, Sabtu (4/5).
Kerja Belasan Tahun Jadi TKW di Suriah, Upah Masiroh Malah Dibawa Kabur Majikan, Ternyata...

Kerja Belasan Tahun Jadi TKW di Suriah, Upah Masiroh Malah Dibawa Kabur Majikan, Ternyata...

Kerja puluhan tahun, upah TKW asal Indramayu, Masiroh dibawa kabur majikan. Setelah hilang kontak selama 22 tahun di Suriah, Masiroh akhirnya kembali pulang.
Mau Sedekah Tapi Masih Punya Utang, Dahulukan yang Mana? Kata Ustaz Adi Hidayat Utamakan Lakukan ini…

Mau Sedekah Tapi Masih Punya Utang, Dahulukan yang Mana? Kata Ustaz Adi Hidayat Utamakan Lakukan ini…

Seseorang merasa ragu, padahal ingin mendapat pahala dengan melakukan sedekah namun masih memiliki utang. Ustaz Adi Hidayat Jelaskan mana yang didahulukan
Pangkalan Pendaratan Ikan Palijaya Bekasi Bakal Difungsikan sebagai Kawasan Wisata dan Konservasi

Pangkalan Pendaratan Ikan Palijaya Bekasi Bakal Difungsikan sebagai Kawasan Wisata dan Konservasi

Pemprov Jabar berkomitmen memberdayakan semua elemen yang terlibat di dalam Pangkalan Pendaratan Ikan (PPI) Paljaya Muara Tawar di Kabupaten Bekasi, Jawa Barat.
Trending
3 Pemain Baru yang Bisa Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia U-23 untuk Menghadapi Guinea

3 Pemain Baru yang Bisa Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia U-23 untuk Menghadapi Guinea

Timnas Indonesia U-23 dipastikan tanpa kehadiran Rizky Ridho dan Justin Hubner saat menghadapi Guinea pada laga playoff Olimpiade Paris 2023.
Bukan Marselino Ferdinan atau Nathan Tjoe-A-On, Ini Pemain Terbaik Piala Asia U-23 Versi AFC

Bukan Marselino Ferdinan atau Nathan Tjoe-A-On, Ini Pemain Terbaik Piala Asia U-23 Versi AFC

Tidak ada nama Nathan Tjoe-A-On atau Marselino Ferdinan dalam daftar pemain terbaik di Piala Asia U-23 2024.
Pacar Struick Bawakan Tas Azizah Salsha, Istri Pratama Arhan Itu Kena Ultimatum: Kebiasaan Dah, Baru Kenal Juga

Pacar Struick Bawakan Tas Azizah Salsha, Istri Pratama Arhan Itu Kena Ultimatum: Kebiasaan Dah, Baru Kenal Juga

Istri Pratama Arhan, Azizah Salsha baru-bar ini kembali menjadi sorotan setelah menonton pertandingan Timnas Indonesia U-23 di Piala Asia U-23.
Masih Ingat Evgeny Khmaruk? Kiper Asing Milik Persija Jakarta yang Dilarang Main Seumur Hidup di Indonesia, Kini Kabarnya...

Masih Ingat Evgeny Khmaruk? Kiper Asing Milik Persija Jakarta yang Dilarang Main Seumur Hidup di Indonesia, Kini Kabarnya...

Evgeby Khmaruk sempat menjadi penjaga gawang yang paling disegani di Liga Indonesia 2007/2008 ketika membela Persija Jakarta, namun kabarnya sekarang justru...
Detik-detik Pelaku Mutilasi di Ciamis Potong Bagian Tubuh Istrinya di Depan Umum, Bawa Baskom Isi Daging Korban ke Pos Ronda

Detik-detik Pelaku Mutilasi di Ciamis Potong Bagian Tubuh Istrinya di Depan Umum, Bawa Baskom Isi Daging Korban ke Pos Ronda

Pembunuhan dan mutilasi mengerikan tersebut dilakukan oleh Tarsum (50) terhadap istrinya sendiri yang bernama Yanti (44) karena diduga mengalami depresi berat.
Shin Tae-yong Full Senyum, 3 Pemain Keturunan Eropa Ini Bisa Tampil saat Timnas Indonesia Hadapi Guinea

Shin Tae-yong Full Senyum, 3 Pemain Keturunan Eropa Ini Bisa Tampil saat Timnas Indonesia Hadapi Guinea

Timnas Indonesia mendapatkan kabar baik dengan Nathan Tjoe-A-On tetap bersama Garuda Muda hadapi Guinea di play-off Olimpiade Paris 2024, Kamis (9/5) mendatang.
Jelang Laga Kontra Guinea, Timnas Indonesia U-23 Dapat 2 Tambahan Amunisi Baru yang Bisa Buat Shin Tae-yong Tersenyum

Jelang Laga Kontra Guinea, Timnas Indonesia U-23 Dapat 2 Tambahan Amunisi Baru yang Bisa Buat Shin Tae-yong Tersenyum

Pelatih Timnas Indonesia U-23, Shin Tae-yong, berencana memanggil dua pemain tambahan jelang pertandingan kontra Guinea di Prancis pada 9 Mei 2024 mendatang.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
One Pride Mixed Martial Arts
00:00 - 02:00
Bundesliga Seru
Selengkapnya