News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Gelar Fancon di Jakarta, Cha Eun Woo Beberkan Fakta "Mystery Elevator"

Idol aktor asal Korea Selatan, Cha Eun Woo sukses menggelar 2024 Just One 10 Minute Mystery Elevator in Jakarta.
Minggu, 21 April 2024 - 10:42 WIB
Fancon Cha Eun Woo di Jakarta
Sumber :
  • Tim tvOnenews

Jakarta, tvOnenews.com - Idol aktor asal Korea Selatan, Cha Eun Woo sukses menggelar 2024 Just One 10 Minute Mystery Elevator in Jakarta.

Acara yang diusung oleh Viu Scream Date imi digelar di Tennis Indoor Senayan pada Sabtu (20/4/2024).

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Dalam acara tersebut, member grup ASTRO ini membeberkan tema yang ia ambil untuk fanconnya.

Saya bahagia sekali dan berterima kasih karena semua yang menonton bahagia. Saya membuat Mystery Elevator ini memikirkan Aroha. Jadi ini adalah tur yang spesial sekali karena bisa membawa Aroha kemanapun dan dimanapun," jelas Cha Eun Woo.

Sebagai seorang aktor yang telah memainkan banyak peran, Cha Eun Woo mengungkapkan peran yang ingin ia ambil di project mendatang.

"Pengen yang ada super power. Kayaknya bakal seru deh ya kalau ada yang kayak Mystery Elevator ini," ungkapnya.

Dalam fancon semalam juga, visual ASTRO itu mengungkapkan keinginannya untuk berlibur ke Bali.

Hal itu senada dengan fakta bahwa Cha Eun Woo yang sedang hobi berenang.

"Pengen berenang di Bali," katanya.

Dalam pembukaan fanconnya, Cha Eun Woo membuat terkejut Aroha (fans ASTRO) yang hadir karena tampik apik dengan lagu 10 Minute dari Lee Hyori.

Lagu 10 Minute - Lee Hyori ini dirilis pasa 2003 lalu. Namun lagu ini belakangan menjadi viral kembali di TikTok dengan konten make-up jadul.

Bukan tanpa alasan pemeran drama Korea True Beauty ini menyanyikan lagu tersebut, seperti dilihat 10 Minute juga menjadi tema dalam fancon Cha Eun Woo.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Setelah menyanyikan lagu Lee Hyori, Eun Woo juga menyanyikam lagu miiknya berjudul Fu*king Great Time. Ia tampil mengenakan jas dengan hiasan manik-manis bak pangeran.

Dalam acara semalam, Cha Eun Woo tak hanya tampil bernyanyi dan menari saja. Ia juga aktif bermain game hingga membagikan beberapa hadiah untuk para Aroha yang datang.

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Medan Falcons menjadi satu-satunya tim di sektor putri yang belum meraih kemenangan di sepanjang putaran pertama Proliga 2026.
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Juara bertahan Proliga, Jakarta Pertamina Enduro berhasil meraih hasil maksimal pada laga terakhir mereka di putaran pertama musim ini.
Jepang Lolos Lebih Dulu, Uzbekistan Kian Dekat ke 8 Besar Piala Asia Futsal

Jepang Lolos Lebih Dulu, Uzbekistan Kian Dekat ke 8 Besar Piala Asia Futsal

Timnas Uzbekistan memperbesar peluang untuk mendampingi Jepang lolos ke babak delapan besar Piala Asia Futsal 2026 dari Grup C.
Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Runner up Proliga musim lalu, Jakarta Popsivo Polwan belum bisa mengakhiri rentetan hasil buruk mereka di putaran pertama musim ini.

Trending

Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Runner up Proliga musim lalu, Jakarta Popsivo Polwan belum bisa mengakhiri rentetan hasil buruk mereka di putaran pertama musim ini.
Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Polres Metro Jakarta Selatan memastikan bahwa tidak ada tindak pidana dalam kasus meninggalnya selebgram Lula Lahfah.
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Staf Khusus Menteri Agama RI sampaikan pesan mendalam dalam Perayaan Natal dan Tahun Baru 2026 Keluarga Besar Kawanua se-Dunia Indonesia di Jakarta (29/1/2026).
Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Juara bertahan Proliga, Jakarta Pertamina Enduro berhasil meraih hasil maksimal pada laga terakhir mereka di putaran pertama musim ini.
Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Medan Falcons menjadi satu-satunya tim di sektor putri yang belum meraih kemenangan di sepanjang putaran pertama Proliga 2026.
Jepang Lolos Lebih Dulu, Uzbekistan Kian Dekat ke 8 Besar Piala Asia Futsal

Jepang Lolos Lebih Dulu, Uzbekistan Kian Dekat ke 8 Besar Piala Asia Futsal

Timnas Uzbekistan memperbesar peluang untuk mendampingi Jepang lolos ke babak delapan besar Piala Asia Futsal 2026 dari Grup C.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT