News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Apa Kabar Sumanto Kanibal? Dulu Jadi Manusia Menakutkan yang Kini Banting Stir sebagai Konten Kreator

Kisah Sumanto menjadi manusia kanibal asal Purbalingga sempat gempar pada awal 2000-an. Setelah 2 dekade berlalu, ia kini berprofesi menjadi konten kreator.
Minggu, 30 November 2025 - 18:15 WIB
Sumanto, Si Manusia Kanibal asal Purbalingga kini berprofesi sebagai konten kreator
Sumber :
  • tvOneNews

Kisah Sumanto Si Manusia Kanibal

Kondisi manusia kanibal, Sumanto di Purbalingga, Jawa Tengah
Kondisi manusia kanibal, Sumanto di Purbalingga, Jawa Tengah
Sumber :
  • Kolase Tangkapan layar YouTube Dokter Stephanie & tvOnenews

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

 

Nama Sumanto pertama kali santer di ruang publik karena kasusnya yang begitu fenomenal pada 2003 silam. Ia mendapat julukan manusia kanibal asal Purbalingga.

Julukan itu sangat melekat kepada Sumanto. Hal ini bermula dari kecurigaan warga sekitar terhadap jasad Mbok Rinah berusia 81 tahun yang baru dikubur belasan jam mendadak hilang.

Sumanto tidak begitu pintar menghapus jejaknya. Warga mengikuti jejak dari tanah basah di area makam dan menemukan tulang-belulang di kediaman Sumanto.

Sumanto pun berakhir ditangkap dan terjerat Pasal 363 tentang pencurian dengan pemberatan. Ia divonis hukuman enam tahun penjara.

Karena berkelakuan baik, Sumanto mendapat remisi selama dua tahun. Ia pun akhirnya keluar dari penjara, meski keberadaannya saat itu masih mendapat penolakan keras dari masyarakat.

Sumanto menjalani rehabilitasi setelah diajak almarhum KH Supono Mustajab. Hingga kini, ia menjalani kehidupannya di Yayasan An-Nur di Desa Bungkanel, Kecamatan Karanganyar, Purbalingga.

Pengurus Pondok Pesantren atau Yayasan An-Nur tak membantah kehadiran Sumanto ditolak masyarakat sekitar. Tetapi mendiang KH Supono sangat yakin Sumanto bisa berubah total.

"Bapak Supono meyakinkan, dan ternyata Pak Sumanto seperti pasien lainnya tak seperti orang lain yang pikirkan," ungkap seorang pengurus Yayasan An-Nur dikutip tvOnenews.com dari kanal YouTube Dokter Stephanie, Minggu (30/11/2025).

Seiring berjalannya waktu, masyarakat sekitar mulai menerima kehadiran Sumanto. Hal ini mengingat sikap mantan manusia kanibal itu sudah terlihat seperti manusia biasanya.

Belajar Ilmu Agama

Berkat bimbingan dari mendiang KH Supono di Yayasan An-Nur, Sumanto mempelajari ilmu agama. Hal itu terjadi di tengah pengobatannya sejak dibawa ke rumah sakit jiwa (RSJ) di Hongkong.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Saya juga bisa doa kalau setiap habis makan," ujar Sumanto dengan suara lirih dan terbata-bata.

Ia juga rutin mengikuti kegiatan penghafalan Asmaul Husna dan kajian lainnya dengan pasien di yayasan. Ia bahkan sangat antusias jika mengikuti acara yasinan di setiap malam Jumat.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jelang Lawan Vietnam, Hector Souto Percaya Diri Timnas Futsal Indonesia

Jelang Lawan Vietnam, Hector Souto Percaya Diri Timnas Futsal Indonesia

Pelatih Timnas Futsal Indonesia, Hector Souto, menegaskan ambisinya untuk mengantarkan skuad Garuda melangkah ke babak semifinal Piala Asia Futsal untuk pertama kalinya.
Balas Kekalahan SEA Games, Samuel Eko Tegaskan Misi Timnas Futsal Indonesia

Balas Kekalahan SEA Games, Samuel Eko Tegaskan Misi Timnas Futsal Indonesia

Pemain Timnas Futsal Indonesia Samuel Eko menegaskan tekad skuad Garuda untuk meraih kemenangan saat menghadapi Vietnam pada laga perempat final Piala Asia Futsal 2026.
Takluk dari Persib Bandung, Althaf Indie Minta Maaf dan Kirim Pesan Optimistis

Takluk dari Persib Bandung, Althaf Indie Minta Maaf dan Kirim Pesan Optimistis

Penyerang Persis Solo Althaf Indie menilai kekalahan timnya dari Persib Bandung menjadi motivasi untuk bangkit dan menatap pertandingan selanjutnya di Super League 2025/2026.
IBC Beri 6 Rekomendasi untuk Perkuat Kepercayaan Investor dan Redam Gejolak di Pasar Modal Indonesia

IBC Beri 6 Rekomendasi untuk Perkuat Kepercayaan Investor dan Redam Gejolak di Pasar Modal Indonesia

IBC menegaskan, keberadaan pasar modal yang kredibel menjadi pilar penting dalam mendukung pembiayaan investasi, pendalaman pasar keuangan, serta peningkatan daya saing ekonomi nasional.
Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Jeffrey Hendrik bersama jajaran manajemen akan mewakili BEI dalam agenda pertemuan dengan Morgan Stanley Capital International (MSCI) yang dijadwalkan pada Senin (2/2/2026).
Seruan 31 Kabupaten Kota: Komitmen Menangkan Andar Amin di Musda Golkar Sumut

Seruan 31 Kabupaten Kota: Komitmen Menangkan Andar Amin di Musda Golkar Sumut

Sebanyak 31 Ketua DPD Kabupaten Kota menyerukan komitmen tidak akan berpaling dan memenangkan Andar Amin Harahap menjadi Ketua DPD Golkar Sumut.

Trending

IBC Beri 6 Rekomendasi untuk Perkuat Kepercayaan Investor dan Redam Gejolak di Pasar Modal Indonesia

IBC Beri 6 Rekomendasi untuk Perkuat Kepercayaan Investor dan Redam Gejolak di Pasar Modal Indonesia

IBC menegaskan, keberadaan pasar modal yang kredibel menjadi pilar penting dalam mendukung pembiayaan investasi, pendalaman pasar keuangan, serta peningkatan daya saing ekonomi nasional.
Balas Kekalahan SEA Games, Samuel Eko Tegaskan Misi Timnas Futsal Indonesia

Balas Kekalahan SEA Games, Samuel Eko Tegaskan Misi Timnas Futsal Indonesia

Pemain Timnas Futsal Indonesia Samuel Eko menegaskan tekad skuad Garuda untuk meraih kemenangan saat menghadapi Vietnam pada laga perempat final Piala Asia Futsal 2026.
Jelang Lawan Vietnam, Hector Souto Percaya Diri Timnas Futsal Indonesia

Jelang Lawan Vietnam, Hector Souto Percaya Diri Timnas Futsal Indonesia

Pelatih Timnas Futsal Indonesia, Hector Souto, menegaskan ambisinya untuk mengantarkan skuad Garuda melangkah ke babak semifinal Piala Asia Futsal untuk pertama kalinya.
Puasa Ramadhan Bisa Batal karena Tak Sengaja Air Wudhu Tertelan? Simak Penjelasan Mengenai Hukumnya

Puasa Ramadhan Bisa Batal karena Tak Sengaja Air Wudhu Tertelan? Simak Penjelasan Mengenai Hukumnya

Salah satu yang kerap menimbulkan pertanyaan adalah saat berwudhu untuk shalat, khususnya ketika berkumur dan tanpa sengaja air wudhu tertelan. Apa hukumnya?
Takluk dari Persib Bandung, Althaf Indie Minta Maaf dan Kirim Pesan Optimistis

Takluk dari Persib Bandung, Althaf Indie Minta Maaf dan Kirim Pesan Optimistis

Penyerang Persis Solo Althaf Indie menilai kekalahan timnya dari Persib Bandung menjadi motivasi untuk bangkit dan menatap pertandingan selanjutnya di Super League 2025/2026.
Seruan 31 Kabupaten Kota: Komitmen Menangkan Andar Amin di Musda Golkar Sumut

Seruan 31 Kabupaten Kota: Komitmen Menangkan Andar Amin di Musda Golkar Sumut

Sebanyak 31 Ketua DPD Kabupaten Kota menyerukan komitmen tidak akan berpaling dan memenangkan Andar Amin Harahap menjadi Ketua DPD Golkar Sumut.
Atmosfer Futsal Bikin Merinding! Shayne Pattynama Puji Fans Indonesia

Atmosfer Futsal Bikin Merinding! Shayne Pattynama Puji Fans Indonesia

Bek Persija Jakarta, Shayne Pattynama mengaku takjub dengan atmosfer luar biasa yang tercipta saat menyaksikan langsung laga Timnas Futsal Indonesia kontra Irak
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT