News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Insanul Fahmi Harus Dengar Pesan Vicky Prasetyo: Jangan Jadikan Agama Itu Tameng Syahwat!

Vicky Prasetyo beri sindiran tajam soal pria yang jadikan agama tameng syahwat. Pesannya dinilai menohok dan relevan untuk Insanul Fahmi.
Kamis, 22 Januari 2026 - 22:34 WIB
Insanul Fahmi dan Inara Rusli
Sumber :
  • Kolase tvOnenews.com/ Instagram @mommy_starla, @insanulfahmi

“Makanya kalian ya para generasi gen z, milenial, atau apapun yang kalian sebut, kalian jangan pernah menyebut diri kalian petualang cinta kalau belum berkencan dengan tujuh negara dalam satu malam,” ujarnya.

Ia menyoroti sikap sebagian pria yang merasa “berpengalaman” dalam cinta padahal tidak memahami makna komitmen.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Vicky menegaskan bahwa perjalanan cinta sejati bukan diukur dari banyaknya pasangan, tetapi dari seberapa lama seseorang mampu mempertahankan satu cinta yang tulus.

“Justru dari semua petualangan, kalau hidup ini diulang kembali, justru saya mau mencintai satu orang dari mulai kenal sampai saya juga menutup mata untuk selamanya,” tutur Vicky.

Tak hanya menegur kaum pria, Vicky juga memberikan pesan keras kepada para perempuan agar tidak merasa bahagia sebagai orang ketiga.

“Tidak bisa kalian berharap membahagiakan diri dengan merebut kebahagiaan orang yang ada,” katanya tegas.

Vicky menilai bahwa kebahagiaan sejati tidak akan lahir dari hubungan yang dimulai dengan luka orang lain.

Selain itu, ia juga mengingatkan bahwa perasaan manusia tidak pernah bisa dihitung atau dibagi layaknya matematika.

Menurutnya, seorang pria yang mencoba memainkan banyak hati pada akhirnya hanya akan menimbulkan penderitaan bagi dirinya dan orang lain.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Matematika bisa kita bagi kalau kita kaya, tapi perasaan itu tidak pernah ada rumusnya,” pungkasnya.

Pesan dari Vicky Prasetyo ini ramai direspons publik sebagai tamparan keras agar para suami tak menjadikan agama sebagai pembenaran atas syahwat, melainkan sebagai pedoman untuk menjaga kesetiaan dan kehormatan dalam hubungan. (adk)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Istri Seorang ASN di Jakarta Mengadu ke Gubernur Usai Suami Diduga Selingkuh

Istri Seorang ASN di Jakarta Mengadu ke Gubernur Usai Suami Diduga Selingkuh

Seorang wanita berinsial IPH yang menjadi istri membuat aduan kepada Gubernur DKI Jakarta dugaan perselingkuhan suaminya berinisial HEP yang merupakan Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkup Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta.
Kontrak Berakhir! Casemiro Pastikan Perpisahan dengan Manchester United Akhir Musim

Kontrak Berakhir! Casemiro Pastikan Perpisahan dengan Manchester United Akhir Musim

Gelandang bertahan Manchester United Casemiro memastikan bakal meninggalkan Old Trafford pada akhir musim 2025/2026, seiring dengan berakhirnya masa kontraknya bersama klub.
Laga Krusial Persis Solo Vs Borneo FC, Milomir Seslija Siapkan Pembuktian Pemain Baru

Laga Krusial Persis Solo Vs Borneo FC, Milomir Seslija Siapkan Pembuktian Pemain Baru

Pelatih Persis Solo Milomir Seslija menuturkan tim asuhannya siap melawan Borneo FC pada pekan ke-18 Super League.
Daftar Calon Pelatih Baru MU Bertambah, Kini Bidik Eks Juru Taktik Bayern Munchen

Daftar Calon Pelatih Baru MU Bertambah, Kini Bidik Eks Juru Taktik Bayern Munchen

Manchester United (MU) dikabarkan membidik pelatih Borussia Dortmund Niko Kovac sebagai pengganti jangka panjang Ruben Amorim, di tengah sukses awal Michael Carrick.
Bangunan Rumah di Ambruk Saat Hujan Lebat Terjang Jakarta, Penghuni Alami Luka-luka

Bangunan Rumah di Ambruk Saat Hujan Lebat Terjang Jakarta, Penghuni Alami Luka-luka

Bangunan rumah yang berada di Jalan Pisangan Baru 2 No. 100 RT 04 RW 07, Kelurahan Pisangan Baru, Kecamatan Matraman, Jakarta Timur mendadak ambruk.
Disebut ‘Ngantuk’ di Mens Rea, Gibran Rakabuming Malah Bela Pandji Pragiwaksono: Nggak Usah Saling Melaporkan

Disebut ‘Ngantuk’ di Mens Rea, Gibran Rakabuming Malah Bela Pandji Pragiwaksono: Nggak Usah Saling Melaporkan

Wakil Presiden RI, Gibran Rakabuming Raka sempat disebut ‘ngantuk’ oleh komika Pandji Pragiwaksono dalam pertunjukan Mens Rea. Gibran tanggapi pernyataan Pandji

Trending

Jakarta Dikepung Banjir, Istana Minta Maaf dan Siapkan “Grand Design” Nasional Atasi Banjir Jawa

Jakarta Dikepung Banjir, Istana Minta Maaf dan Siapkan “Grand Design” Nasional Atasi Banjir Jawa

Pemerintah pusat menyampaikan permohonan maaf kepada masyarakat atas terganggunya aktivitas dan mobilitas akibat banjir yang melanda sejumlah wilayah Ibu Kota Jakarta dalam beberapa hari terakhir.
Jose Mourinho Sentil Keras Manchester United setelah Tunjuk Michael Carrick sebagai Pengganti Ruben Amorim: Pelatih Tanpa Sejarah dan Prestasi

Jose Mourinho Sentil Keras Manchester United setelah Tunjuk Michael Carrick sebagai Pengganti Ruben Amorim: Pelatih Tanpa Sejarah dan Prestasi

Jose Mourinho menyindir keputusan Manchester United menunjuk Michael Carrick sebagai manajer interim meski debutnya langsung gemilang usai kalahkan Man City.
Drama FAM Memanas! AFC Tegaskan Pengunduran Diri Harus Diikuti Reformasi Total

Drama FAM Memanas! AFC Tegaskan Pengunduran Diri Harus Diikuti Reformasi Total

Konfederasi Sepak Bola Asia (AFC) menegaskan bahwa Asosiasi Sepak Bola Malaysia (FAM) harus melakukan proses pembersihan internal secara mandiri jika ingin terhindar dari risiko intervensi FIFA.
Polisi Tunda Pemeriksaan Usai Doktif Hadir Sebagai Tersangka, Ini Alasannya

Polisi Tunda Pemeriksaan Usai Doktif Hadir Sebagai Tersangka, Ini Alasannya

Polres Metro Jakarta Selatan melakukan penundaan pemeriksaan terhadap Dokter Detektif (Doktif) Samira Farahnaz, usai dirinya hadir sebagai tersangka kasus dugaan pencemaran nama baik, Kamis (22/1/2026).
Laga Krusial Persis Solo Vs Borneo FC, Milomir Seslija Siapkan Pembuktian Pemain Baru

Laga Krusial Persis Solo Vs Borneo FC, Milomir Seslija Siapkan Pembuktian Pemain Baru

Pelatih Persis Solo Milomir Seslija menuturkan tim asuhannya siap melawan Borneo FC pada pekan ke-18 Super League.
Disebut ‘Ngantuk’ di Mens Rea, Gibran Rakabuming Malah Bela Pandji Pragiwaksono: Nggak Usah Saling Melaporkan

Disebut ‘Ngantuk’ di Mens Rea, Gibran Rakabuming Malah Bela Pandji Pragiwaksono: Nggak Usah Saling Melaporkan

Wakil Presiden RI, Gibran Rakabuming Raka sempat disebut ‘ngantuk’ oleh komika Pandji Pragiwaksono dalam pertunjukan Mens Rea. Gibran tanggapi pernyataan Pandji
Daftar Calon Pelatih Baru MU Bertambah, Kini Bidik Eks Juru Taktik Bayern Munchen

Daftar Calon Pelatih Baru MU Bertambah, Kini Bidik Eks Juru Taktik Bayern Munchen

Manchester United (MU) dikabarkan membidik pelatih Borussia Dortmund Niko Kovac sebagai pengganti jangka panjang Ruben Amorim, di tengah sukses awal Michael Carrick.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT