Polda Jateng Sampaikan Apresiasi pada Masyarakat Terkait Unjuk Rasa Damai Satu Tahun Pemerintahan Prabowo-Gibran
Kepolisian Daerah Jawa Tengah (Polda Jateng) menyampaikan apresiasi kepada seluruh elemen masyarakat, khususnya mahasiswa dan koalisi masyarakat sipil, termasuk jajaran TNI dan Pemda setempat serta unsur terkait atas terselenggaranya aksi unjuk rasa yang berjalan aman, tertib, dan damai.