News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Sambangi Pemusatan Latihan, CdM Anindya Bakrie Apresiasi Cabor Balap Sepeda yang Lolos Olimpiade untuk Pertama Kali 20 Tahun

CdM Anindya Bakrie memberikan apresiasi setinggi-tingginya terhadap cabang olahraga balap sepeda usai pertama kali dalam 20 tahun lolos ke Olimpiade Paris 2024.
Selasa, 18 Juni 2024 - 12:20 WIB
CdM Anindya Bakrie sambangi langsung pemusatan latihan cabang olahraga balapan sepeda, Bernard Van Aert jelang Olimpiade Paris 2024 di Jakarta Internasional Velodrume, Selasa (18/6/2024).
Sumber :
  • tvOnenews.com - Ilham Giovani

Jakarta, tvOnenews.com - CdM Anindya Bakrie memberikan apresiasi setinggi-tingginya terhadap cabang olahraga balap sepeda usai pertama kali dalam 20 tahun lolos ke Olimpiade Paris 2024.

Anindya Bakrie bersama sejumlah jajaran Komite Olimpiade Indonesia (NOC) berkunjung langsung ke pemusatan latihan atlet balap sepeda, Bernard Van Aert di Jakarta Internasional Velodrome, Jakarta Timur pada Selasa (18/6/2024).

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Diketahui, tujuan dari kunjungan CdM Anindya Bakrie itu untuk berdiskusi sekaligus mensupport dalam segi teknis dalam persiapan jelang Olimpiade Paris 2024.

"Saya datang ke sini bersama pimpinan-pimpinan cabang olahraga sepeda dan juga teman-teman dari NOC tujuannya hanya menanyakan apa lagi yang bisa dibantu karena kalau dari sisi teknis tentunya teman-teman sudah lebih tahu," ujar Anindya Bakrie, Selasa (18/6/2024).

tvonenews

"Jadi intinya perhatian pasti besar buat olahraga ini dan saya sebagai CdM tentunya ingin memberikan yang terbaik supaya pada 8 Agustus nanti Kita bisa mendapatkan sesuatu yang spesial terutama di bulan kemerdekaan," tambahnya.

Kemudian, Anindya Bakrie juga turut memberikan apresiasi kepada Bernard Van Aert karena mampu mengharumkan cabang olahraga balap sepeda di kancah olimpiade.

Apalagi, Bernard Van Aert mampu lolos ke olimpiade untuk pertama kalinya setelah 20 tahun lebih absen pada turnamen olahraga terbesar di dunia tersebut.

"Bernard di sini pertama kali dalam 20 tahun masuk ke dalam Olimpiade Itu luar biasa," jelas Anindya Bakrie.


CdM Anindya Bakrie sambangi langsung pemusatan latihan cabang olahraga balapan sepeda, Bernard Van Aert jelang Olimpiade Paris 2024 di Jakarta Internasional Velodrume, Selasa (18/6/2024). Foto: tvOnenews.com - Ilham Giovani.

"Dan kita ketahui Bernard prestasinya juga di level Asia sudah salah satu yang tertinggi di Asia Tenggara, sudah tidak bisa dibicarakan lagi," tambahnya.

CdM Anindya Bakrie juga berharap dan mendoakan para atlet yang lolos ke Olimpiade Paris 2024 mampu mengukir prestasi dengan menyabet sejumlah medali.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Jadi mudah-mudahan kita berdoa dan juga mendukung (para atlet) supaya bisa mendapatkan medali Di Olimpiade," tutupnya.

Olimpiade Paris 2024 yang merupakan kompetisi atletik terbesar di dunia itu akan mulai bergulir pada 26 Juli hingga 11 Agustus 2024. (igp/fan)

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Francesco Bagnaia Bangkit Usai Musim Sulit, Siap Tantang Marc Marquez di MotoGP 2026

Francesco Bagnaia Bangkit Usai Musim Sulit, Siap Tantang Marc Marquez di MotoGP 2026

Francesco Bagnaia, menggunakan jeda musim dingin sebagai momen evaluasi setelah melalui musim MotoGP 2025 yang penuh tantangan. 
Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Polres Metro Jakarta Selatan merilis hasil penyelidikan tekait kematian selebgram Lula Lahfah di apartemennya kawasan Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026).
Sopir Truk Tewas di Pelabuhan PT DABN, Penyelidikan Polisi Masih Berjalan

Sopir Truk Tewas di Pelabuhan PT DABN, Penyelidikan Polisi Masih Berjalan

Penanganan kasus kecelakaan kerja yang menewaskan seorang sopir truk di area Pelabuhan PT DABN hingga kini masih terkesan buram.
Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Medan Falcons menjadi satu-satunya tim di sektor putri yang belum meraih kemenangan di sepanjang putaran pertama Proliga 2026.
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.

Trending

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Runner up Proliga musim lalu, Jakarta Popsivo Polwan belum bisa mengakhiri rentetan hasil buruk mereka di putaran pertama musim ini.
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Polres Metro Jakarta Selatan memastikan bahwa tidak ada tindak pidana dalam kasus meninggalnya selebgram Lula Lahfah.
Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Juara bertahan Proliga, Jakarta Pertamina Enduro berhasil meraih hasil maksimal pada laga terakhir mereka di putaran pertama musim ini.
Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Staf Khusus Menteri Agama RI sampaikan pesan mendalam dalam Perayaan Natal dan Tahun Baru 2026 Keluarga Besar Kawanua se-Dunia Indonesia di Jakarta (29/1/2026).
Sopir Truk Tewas di Pelabuhan PT DABN, Penyelidikan Polisi Masih Berjalan

Sopir Truk Tewas di Pelabuhan PT DABN, Penyelidikan Polisi Masih Berjalan

Penanganan kasus kecelakaan kerja yang menewaskan seorang sopir truk di area Pelabuhan PT DABN hingga kini masih terkesan buram.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT