News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Jadwal Proliga 2026, Kamis 15 Januari: Mulai Sore Hari, Ada Popsivo vs Gresik Phonska

Jadwal Proliga 2026, di mana ada salah satu laga seru di nomor putri antara Jakarta Popsivo Polwan vs Gresik Phonska Pupuk Indonesia.
Kamis, 15 Januari 2026 - 09:06 WIB
Logo Proliga
Sumber :
  • Proliga

Jakarta, tvOnenews.com - Jadwal Proliga 2026, di mana ada salah satu laga seru di nomor putri antara Jakarta Popsivo Polwan vs Gresik Phonska Pupuk Indonesia.

Sebanyak dua pertandingan seru akan berlangsung di hari pertama Seri Medan Proliga 2026, yang digelar di GOR Voli Sumut Sport Center, Sumatera Utara pada Kamis (15/1/2026) mulai sore WIB.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Pertandingan di sektor putra akan menjadi pembuka, di mana ada wakil tuan rumah Medan Falcons Tirta Bhagasasi yang akan melawan tim muda binaan PBVSI yakni Garuda Jaya.

Kedua tim diketahui sama-sama belum merasakan kemenangan, karena masing-masing menelan kekalahan  pada seri Pontianak yang digelar pada pekan lalu.

Medan Falcons tumbang dari juara bertahan Jakarta Bhayangkara Presisi dengan skor 3-0 (25-23, 25-19, 25-21). Sementarav Garuda Jaya juga kalah telak dari LavAni dengan skor 3-0 (25-18, 25-15, 25-22).

Sehingga kedua tim saat ini terbenam di dasar klasemen. Laga ini pun akan dimanfaatkan untuk menandai kebangkitan masing-masing tim untuk meraih kemenangan pertama.

Kemudian setelah itu ada pertandingan di nomor putri antara Jakarta Popsivo Polwan vs Gresik Phonska Pupuk Indonesia, yang dipastikan berlangsung seru.

Laga ini bisa saja menjadi momen krusial bagi kedua tim. Popsivo membutuhkan kemenangan untuk mengukuhkan diri di puncak klasemen sementara, usai menyapu bersih dua kemenangan di kandang sendiri dan kini mengemas 6 poin.

Sehingga kemenangan bisa membuat mereka memperlebar jarak dari Jakarta Electric PLN dan Gresik Phonska yang ada di peringkat kedua dan ketiga di papan klasemen.

Di sisi lain, Gresik Phonska mencoba memangkas jarak dari papan atas, karena mereka saat ini berada di posisi ketiga dengan 3 poin. Sehingga jika menang mereka akan menyamai pencapaian Popsivo saat ini.

Namun jika nyatanya menelan kekalahan, Gresik Phonska bisa saja digusur oleh Bandung BJB Tandamata dan Jakarta Pertamina Enduro di klasemen sementara.

Berikut jadwal Proliga 2026, Kamis (15/1/2026):

16.00 WIB Putra: Medan Falcons vs Garuda Jaya

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

19.00 WIB Putri: Popsivo vs Gresik Phonska.

(nad)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Heboh Khairun Nisya Diterima Jadi Pramugari Garuda Indonesia, Ini Faktanya

Heboh Khairun Nisya Diterima Jadi Pramugari Garuda Indonesia, Ini Faktanya

Sebelumnya, publik dihebohkan dengan aksi Khairun Nisya yang menyamar sebagai pramugari Batik Air.
Pengamat Sepak Bola sampai Bingung kok Banyak Pemain Bagus Tak Betah di Persib Bandung, Ada yang Cuma Setengah Musim

Pengamat Sepak Bola sampai Bingung kok Banyak Pemain Bagus Tak Betah di Persib Bandung, Ada yang Cuma Setengah Musim

Coach Riphan sebagai pengamat merasa heran dengan fenomena banyaknya pemain berkelas dunia yang tidak betah di Persib Bandung, mereka hanya bertahan sebentar.
Krisis Dokter dan Biaya Pendidikan Masih Jadi Polemik, Prabowo Diskusi Bersama Guru Besar dan Rektor

Krisis Dokter dan Biaya Pendidikan Masih Jadi Polemik, Prabowo Diskusi Bersama Guru Besar dan Rektor

Presiden RI Prabowo Subianto menggelar agenda diskusi bersama 1.200 rektor dan guru besar di Istana Kepresidenan, Jakarta Pusat, Kamis (15/1/2026).
Tim SAR Gabungan Evakuasi Korban Kecelakaan yang Terjepit dalam Mobil di Jalan Petanahan-Karanganyar Kebumen

Tim SAR Gabungan Evakuasi Korban Kecelakaan yang Terjepit dalam Mobil di Jalan Petanahan-Karanganyar Kebumen

Tim SAR gabungan berhasil mengevakuasi korban kecelakaan lalu lintas yang terjepit di kabin mobil di Jalan Petanahan-Karanganyar, Wungu, Karangduwur, Kecamatan Petanahan, Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah, Rabu (14/01/2026).
Prabowo Ajak Diskusi 1.200 Undangan Guru Besar dan Rektor di Istana, Bahas Masalah Pendidikan

Prabowo Ajak Diskusi 1.200 Undangan Guru Besar dan Rektor di Istana, Bahas Masalah Pendidikan

Setelah pekan sebelumnya fokus pada sektor pangan dan energi, kali ini Prabowo mengundang sekitar 1.200 rektor dan guru besar untuk membahas agenda strategis negara.
John Herdman: Asal-Usul Bukan Jaminan, Hanya Pemain Terbaik yang Dipilih ke Timnas Indonesia

John Herdman: Asal-Usul Bukan Jaminan, Hanya Pemain Terbaik yang Dipilih ke Timnas Indonesia

Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, menyampaikan sikap tegas terkait kriteria pemain yang akan memperkuat skuad Garuda.

Trending

Istri Federico Barba Tiba-tiba Speak Up di Tengah Panasnya Isu Kepergian Sang Pemain dari Persib Bandung

Istri Federico Barba Tiba-tiba Speak Up di Tengah Panasnya Isu Kepergian Sang Pemain dari Persib Bandung

Di tengah panasnya isu transfer Federico Barba dari Persib Bandung ke klub liga Italia, sang istri tiba-tiba buat unggahan yang justru bikin Bobotoh geram.
Khutbah Jumat 16 Januari 2026: Isra Miraj, Meneladani Ketaatan Rasulullah SAW saat Perintah Shalat Diturunkan

Khutbah Jumat 16 Januari 2026: Isra Miraj, Meneladani Ketaatan Rasulullah SAW saat Perintah Shalat Diturunkan

Berikut tema teks khutbah Jumat singkat terbaru untuk shalat Jumat, dengan judul "Isra Miraj, Meneladani Ketaatan Rasulullah SAW saat Perintah Shalat Diturunkan".
3 Bek Kelas Dunia yang Bisa Didatangkan Persib Jika Barba Out, Nomor 1 Sergio Ramos

3 Bek Kelas Dunia yang Bisa Didatangkan Persib Jika Barba Out, Nomor 1 Sergio Ramos

Persib Bandung harus mulai memikirkan langkah strategis untuk mengantisipasi kepergian Federico Barba. Salah satu opsi yang bisa diambil adalah merekrut pemain kelas dunia di sektor pertahanan.
Syafiq Ali Pendaki Gunung Slamet Diduga Hipotermia, Barang-Barang Berceceran di Sekitar Lokasi Penemuan Mulai dari Sepatu hingga Dompet

Syafiq Ali Pendaki Gunung Slamet Diduga Hipotermia, Barang-Barang Berceceran di Sekitar Lokasi Penemuan Mulai dari Sepatu hingga Dompet

Syafiq Ali pendaki Gunung Slamet yang hilang sejak Senin (29/12/2025) lalu ditemukan tewas pada Rabu (14/1/2026) sekitar pukul 10.22 WIB. Dia diduga mengalami hipotermia. 
Bobotoh Kena PHP Penyerang Kroasia, Rumor Transfer Marko Dugandzic ke Persib Bandung Kini Berubah Arah

Bobotoh Kena PHP Penyerang Kroasia, Rumor Transfer Marko Dugandzic ke Persib Bandung Kini Berubah Arah

Menjelang dibukanya bursa transfer, Persib kembali menjadi pusat perhatian. Kali ini, sorotan tertuju pada sosok penyerang asal Kroasia, Marko Dugandzic.
Upaya Pencarian Syafiq Ali Pendaki Gunung Slamet: Lewat Tim SAR dan Relawan, Sholawatan di Basecamp hingga Anak Indigo Ikut Bantu

Upaya Pencarian Syafiq Ali Pendaki Gunung Slamet: Lewat Tim SAR dan Relawan, Sholawatan di Basecamp hingga Anak Indigo Ikut Bantu

Upaya pencarian Syafiq Ali pendaki Gunung Slamet yang dinyatakan hilang sejak Senin (29/12/2025) lalu ternyata dilakukan dengan berbagai macam cara. 
Terungkap Pesan Terakhir Syafiq Ali Sebelum Dinyatakan Hilang di Gunung Slamet, Diduga Sempat Alami Hipotermia

Terungkap Pesan Terakhir Syafiq Ali Sebelum Dinyatakan Hilang di Gunung Slamet, Diduga Sempat Alami Hipotermia

Medsos sempat dihebohkan dengan kabar hilangnya pendaki di gunung Slamet beberapa waktu lalu. Kini pendaki tersebut ditemukan dalam keadaan meninggal.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT