LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti
Sumber :
  • Antara

Apri/Fadia Juara Malaysia Open 2022: Masih Ada Malaysia Masters Minggu Depan

Ganda putri Indonesia, Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti begitu gembira dengan perolehan gelar juara perdana yang dipetik dari Malaysia Open 2022 di Kuala Lumpur, Minggu (3/7/2022).

Minggu, 3 Juli 2022 - 19:32 WIB

Jakarta - Ganda putri Indonesia, Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti begitu gembira dengan perolehan gelar juara perdana yang dipetik dari Malaysia Open 2022 di Kuala Lumpur, Minggu (3/7/2022).

"Rasanya sangat senang karena di awal pas mau dipasangkan, Kak Apri ada sedikit cedera. Jadi harus menunda debut. Tapi alhamdulillah saat berpasangan di empat pertandingan pertama bisa langsung juara SEA Games, dan sekarang juara World Tour. Semoga ke depan makin percaya diri, makin baik lagi dan saya akan terus belajar," kata Fadia lewat keterangan resmi PP PBSI di Jakarta.

Perjuangan Apri/Fadia di babak final berbuah manis, tidak hanya meraih gelar juara World Tour, namun juga mencatatkan prestasi pada turnamen berlevel BWF Super 750.

"Alhamdulillah, kami memang ingin juara. Setiap pertandingan pasti ada target dan hari ini tercapai menjuarai Malaysia Open. Tapi kami belum berpuas diri. Masih ada Malaysia Masters minggu depan, kami harus menyiapkan lagi. Perjalanan kami baru dimulai, ketika turun dari podium kami balik dari nol lagi," ungkap Apri.

Sebelum memastikan berdiri di podium tertinggi, ganda putri peringkat ke-133 harus terlebih dulu menjalani laga sengit kontra pasangan China, Zhang Shu Xian/Zheng Yu di babak final.

Baca Juga :

Dalam laga yang berlangsung di Axiata Arena, Apri/Fadia menang rubber game 21-18, 12-21, 21-19 dalam durasi waktu 71 menit.

"Tadi di pertandingan kami sama-sama tertekan, pastinya tegang. Terutama di gim ketiga kami unggul satu dan dua poin, mereka terus mengejar. Tetapi kami terus komunikasi dan saya yakin saja kalau mereka tidak bisa mengembalikan pukulan kami. Saya terus tekankan seperti itu ke Fadia, satu poin demi satu poin. Kuncinya adalah kesabaran," jelas Apri.

Baca Juga :
Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Komentar Pedas Jose Mourinho Pada Timnas Indonesia Terbukti, Dibawah Asuhan Shin Tae-yong Skuad Garuda Kini Bahkan Bisa Menembus...

Komentar Pedas Jose Mourinho Pada Timnas Indonesia Terbukti, Dibawah Asuhan Shin Tae-yong Skuad Garuda Kini Bahkan Bisa Menembus...

Komentar pedas mantan pelatih Chelsea, Jose Mourinho kini terbukti. Pasalnya dibawah asuhan Shin Tae-yong Timnas Indonesia kini menjelma menjadi tim kuat bahkan
Tawa Surya Paloh Terekam saat Jabat Tangan Prabowo Subianto, NasDem Tentukan Langkah di Pemerintahan Selanjutnya

Tawa Surya Paloh Terekam saat Jabat Tangan Prabowo Subianto, NasDem Tentukan Langkah di Pemerintahan Selanjutnya

Momen tertawa lepas terekam saat Ketum NasDem Surya Paloh menjabat tangan Presiden terpilih 2024-2029, Prabowo Subianto di kediamannya Kertanegara IV, Jakarta Selatan, Kamis (25/4/2024).
Bacaan Al-Qur'an Surat Al-Hijr Ayat 16-20 Lengkap Tulisan Arab, Latin, dan Artinya

Bacaan Al-Qur'an Surat Al-Hijr Ayat 16-20 Lengkap Tulisan Arab, Latin, dan Artinya

Bacaan Al-Qur'an surat Al-Hijr ayat 16-20 lengkap tulisan Arab, latin, dan artinya. 
Ahmad Syaikhu Bertamu ke PKB, Cak Imin Berharap PKS Sejalan dengan Pemerintahan Prabowo-Gibran

Ahmad Syaikhu Bertamu ke PKB, Cak Imin Berharap PKS Sejalan dengan Pemerintahan Prabowo-Gibran

Ketua Umum Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Ahmad Syaikhu menyambangi Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar alias Cak Imin di Kantor DPP PKB, Kamis (25/4) malam.
Selebgram Chandrika Chika Jalani Asesmen di BNN, Apa Hasilnya? Tuh Penampakannya

Selebgram Chandrika Chika Jalani Asesmen di BNN, Apa Hasilnya? Tuh Penampakannya

Tersangka kasus penyalahgunaan narkotika jenis ganja, Selebgram Chandrika Chika bersama lima rekannya menjalani asesmen di BNNK Jakarta Selatan, Kamis (25/4).
Bacaan Al-Qur'an Surat Al-Hijr Ayat 11-15 Lengkap Tulisan Arab, Latin, dan Artinya

Bacaan Al-Qur'an Surat Al-Hijr Ayat 11-15 Lengkap Tulisan Arab, Latin, dan Artinya

Bacaan Al-Qur'an surat Al-Hijr ayat 11-15 lengkap tulisan Arab, latin, dan artinya. 
Trending
Tawa Surya Paloh Terekam saat Jabat Tangan Prabowo Subianto, NasDem Tentukan Langkah di Pemerintahan Selanjutnya

Tawa Surya Paloh Terekam saat Jabat Tangan Prabowo Subianto, NasDem Tentukan Langkah di Pemerintahan Selanjutnya

Momen tertawa lepas terekam saat Ketum NasDem Surya Paloh menjabat tangan Presiden terpilih 2024-2029, Prabowo Subianto di kediamannya Kertanegara IV, Jakarta Selatan, Kamis (25/4/2024).
Ini yang Terjadi pada Pratama Arhan Jika Timnas Indonesia U-23 Kalahkan Korea Selatan di Piala Asia U-23

Ini yang Terjadi pada Pratama Arhan Jika Timnas Indonesia U-23 Kalahkan Korea Selatan di Piala Asia U-23

Pratama Arhan saat ini membela klub asal Korea Selatan, Suwon FC dan bermain di kasta tertinggi Liga Korea, K-League 1. 
Sempat Mengira akan Lawan Australia atau Yordania, Pelatih Korea Selatan Kaget Timnya Bakal Hadapi Timnas Indonesia U-23 di Perempat Final

Sempat Mengira akan Lawan Australia atau Yordania, Pelatih Korea Selatan Kaget Timnya Bakal Hadapi Timnas Indonesia U-23 di Perempat Final

Hwang Sun-hong tak menyangka jika lawan yang akan dihadapi Korea Selatan di perempat final Piala Asia U23 justru Timnas Indonesia, bukan Australia atau Yordania
Laga Belum Dimulai, Fans Korea Selatan Sudah Banyak Bicara di Media Sosial, Berani Bicara Begini tentang Timnas Indonesia U-23, Katanya...

Laga Belum Dimulai, Fans Korea Selatan Sudah Banyak Bicara di Media Sosial, Berani Bicara Begini tentang Timnas Indonesia U-23, Katanya...

Berbagai komentar fans Korea, jelang Timnas Indonesia U-23 lawan Korea Selatan di laga perempat final Piala Asia U-23 2024, pada jumat malam pukul 00.30 WIB.
Legenda Korea Selatan Ikut Buka Suara Soal Timnas Indonesia, Ikhlas Akui Skuad Shin Tae-yong Kini... 

Legenda Korea Selatan Ikut Buka Suara Soal Timnas Indonesia, Ikhlas Akui Skuad Shin Tae-yong Kini... 

Pemain legenda Korea Selatan berbicara jujur soal Timnas Indonesia, begini kata pemain legendaris tersebut soal Timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong saat ini.
Hadapi Negara Sendiri, Media Korea Selatan Heran Shin Tae-yong Masih Bisa Tertawa di Latihan Terakhir Timnas Indonesia U-23

Hadapi Negara Sendiri, Media Korea Selatan Heran Shin Tae-yong Masih Bisa Tertawa di Latihan Terakhir Timnas Indonesia U-23

Shin Tae-yong menjadi sorotan publik tak hanya di Indonesia tapi juga Korea Selatan karena akan menghadapi tim asal negaranya sendiri.
Kejamnya Media Vietnam Prediksi Kiprah Timnas Indonesia di Piala Asia U23, Sebut Skuad Garuda Tak akan Lolos dari Perempat Final karena...

Kejamnya Media Vietnam Prediksi Kiprah Timnas Indonesia di Piala Asia U23, Sebut Skuad Garuda Tak akan Lolos dari Perempat Final karena...

Salah satu media asal Vietnam memprediksi jika Timnas Indonesia tidak akan bisa berbuat banyak di babak perempat final Piala Asia U23 menghadapi Korea Selatan.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Apa Kabar Indonesia Malam
03:00 - 03:30
Kabar Utama
03:30 - 04:00
Sidik Jari
04:00 - 04:30
Assalamualaikum Nusantara
04:30 - 06:00
Kabar Pagi
06:00 - 06:30
Kabar Arena Pagi
Selengkapnya