Musim Lalu Terpuruk, Francesco Bagnaia Dipercaya Bangkit dan Jadi Ancaman Serius Marc Marquez di MotoGP 2026
Francesco Bagnaia dinilai bakal bangkit dan jadi lawan berat Marc Marquez di MotoGP 2026.
Senin, 5 Januari 2026 - 20:11 WIB
Sumber :
- Ducati Corse
“Honda dan saya akan berusaha ikut bertarung bersama mereka,” tegasnya.
MotoGP 2026 sendiri akan dibuka melalui seri Thailand yang digelar di Sirkuit Buriram pada 27 Februari hingga 1 Maret 2026 mendatang.
(aes)
Load more