Citayam Fashion Week Di Sudirman
Polisi Usul Citayam Fashion Week Digelar saat CFD, Wagub DKI Jakarta: Salah Satu Solusi
Gelaran Citayam Fashion Week (CFW) diusulkan oleh Polda Metro Jaya untuk diadakan saat Car Free Day (CFD) untuk menghindari kemacetan.
Gaya Ridwan Kamil Adu Outfit di Lokasi Citayam Fashion Week, Bawa Titipan Pesan dari Anies Baswedan
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengunggah video singkat di Akun Twitternya saat berada di lokasi yang viral dengan Citayam Fahion Week, di Dukuh Atas, Sudirman, Jakarta.Â
Momen Anies Ajak Pimpinan Bank Investasi Eropa Catwalk di Spot Citayam Fashion Week Dukuh Atas
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyambangi area Stasiun Dukuh Atas bersama Wakil Presiden Bank Investasi Eropa, Kris Peeters dalam rangka agenda kerja sama pembiayaan proyek Moda Raya Terpadu (MRT).
Viral Fenomena Remaja 'SCBD', Pedagang Keluhkan Larangan Berjualan di Dukuh Atas
Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta memberikan pengawasan khusus di taman Stasiun Moda Raya Terpadu (MRT) Dukuh Atas, Jakarta Pusat. larangan tersebut mulai dari dilarang makan dan minum hingga berjualan dengan denda Rp500 ribu.Â
Momen Anies Baswedan ke Dukuh Atas Malam Minggu Usai Viral 'Citayam Fashion Week'
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyambangi kawasan Dukuh Atas, Jakarta Pusat, Sabtu (16/7/2022) malam. Kunjungan Anies itu di tengah viralnya tersebut hingga disebut 'Citayam Fashion Week'.
Sisi Lain 'Citayam Fashion Week', Banyak yang Mabuk-mabukan hingga Tawuran
Fenomena 'Citayam Fashion Week' di kawasan Dukuh Atas Sudirman, Jakarta belakangan ini ramai diberitakan setelah viral di media sosial.Â
Memuat Konten Berikutnya...