Jadwal final Odisha Masters 2025, di mana Indonesia berpotensi menjadi juara umum termasuk meraih satu gelar di nomor ganda campuran usai tersaji perang saudara.
Jadwal Syed Modi International 2025, di mana ada dua wakil ganda campuran Indonesia termasuk Dejan Ferdinansyah/Bernadine Anindya Wardana yang akan unjuk gigi.
Pada partai final Vietnam Open 2025 yang digelar di Nguyen Du Stadium, Ho Chi Minh, Minggu (14/9/2025) sore WIB, Marwan/Aisyah menang lewat dua game langsung 21-16 dan 21-14.
Dua ganda campuran gagal menyusul Rinov Rivaldy/Lisa Ayu Kusumawati ke perempat final usai tersingkir di 16 besar Indonesia Masters 2025 pada Kamis (23/1/2025).
Klub Liga Italia, AC Milan mulai memfokuskan target belanja mereka ke bursa transfer musim panas nanti seiring dengan keterbatasan anggaran pada Januari ini.
Pelatih Persib Bandung Bojan Hodak menegaskan timnya tidak akan memandang sebelah mata Persis Solo jelang pertemuan kedua tim pada lanjutan Super League 2025/26
Cuaca ekstrem yang melanda wilayah Jakarta dalam beberapa waktu terakhir berdampak serius terhadap kondisi infrastruktur jalan. Sejumlah ruas jalan dilaporkan mengalami kerusakan berupa lubang dengan kedalaman bervariasi, sehingga membahayakan keselamatan pengguna jalan, khususnya pengendara sepeda motor. Rabu (28/1/2026).
Belanja transfer pemain sepak bola dunia mencatat rekor baru pada 2025 dan menjadi yang tertinggi sepanjang sejarah. Hal tersebut tercantum dalam laporan Global Transfer Report yang dirilis FIFA dan dikutip pada Rabu (28/1/2026).