Di antaranya, Suryadi yang merupakan penjual hewan kurban di Kecamatan Kalianda, Kabupaten Lampung Selatan. Selain memberi bonus jasa penitipan, ia juga siap mengantarkan hewan kurban yang dibeli sampai rumah konsumen.
Polsek Jagakarsa Jakarta Selatan membuka layanan saluran siaga (hotline) untuk penitipan rumah warga saat mudik pada libur Natal dan Tahun Baru, ini nomornya.
Di balik pertandingan Persib Bandung Vs Persija Jakarta skor 1-0, gelandang Timnas Indonesia, Thom Haye dapat ancaman pembunuhan hingga Allano Lima kena rasis.
Para pemain Timnas Indonesia kembali tampil untuk klubnya masing-masing di akhir pekan kemarin. Dua pemain Garuda, Kevin Diks dan Justin Hubner, mengalami nasib baik.