Kaesang minta masyarakat Kota Denpasar untuk mendukung pasangan calon gubernur-wakil gubernur Bali Made Muliawan Arya alias De Gadjah-Putu Agus Suradnyana.
Paslon Gubernur Bali Nomor 2 Wayan Koster dan Giri Prasta (Koster-Giri) menggelar kampanye terbuka tahap pertama di Kecamatan Nusa Penida, Klungkung, Rabu.
DPP PDI Perjuangan (PDIP) resmi mengumumkan bakal cagub-cawagub yang diusung di Pilgub Jawa Tengah (Jateng) dan Pilgub Banten 2024. Berikut daftar lengkapnya.
Ketua Harian Gerindra Dasco Ahmad mendeklarasikan Ketua DPD Gerindra Bali Made Muliawan Arya (De Gadjah) sebagai calon gubernur (cagub) pada Pilkada Bali 2024.
Ketum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) sebut calon kepala daerah yang diusung oleh partainya sudah dapat restu dari Susilo Bambang Yudhoyono (SBY)
DPP Partai NasDem secara resmi merekomendasikan Zulkieflimansyah untuk maju sebagai bakal calon Gubernur Nusa Tenggara Barat (NTB) pada 27 November 2024.
Komisi Pemilihan Umum (KPU) menanggapi adanya gangguan serangan siber yang terjadi di Pusat Data Nasional (PDN), ungkap akan evaluasi sistem jelang Pilkada 2024
KPU Bali I Gede John Darmawan berharap bahwa tokoh masyarakat, tokoh politik, dan pejabat untuk bantu menyosialisasikan tahapan dalam Pilkada Serentak 2024.
Persib Bandung meraih kabar kurang menyenangkan dari Federico Barba usai menumbangkan Persija Jakarta. Bek asal Italia itu kini dikabarkan menjadi incaran tiga klub Serie B.
Pelatih Juventus, Luciano Spalletti, menyampaikan pernyataan mengejutkan setelah menang telak dengan skor 5-0 atas Cremonese. Kiper Timnas Indonesia, Emil Audero, menjadi korbannya.
Media Inggris membahas kemungkinan Manchester United mengejar Xabi Alonso sebagai pelatih baru. Sang juru taktik asal Spanyol baru saja berpisah dengan Real Madrid.
Gaston Avila segera menyusul? Beberapa nama-nama tenar ini ternyata pernah berseragam Ajax Amsterdam sebelum akhirnya menjadi andalan bersama Persib Bandung.